Anda di halaman 1dari 1

TATA IBADAH SMGT KELAS BESAR-REMAJA Doa Syafaat & Doa Bapa Kami

MINGGU, 11 DESEMBER 2022 Petunjuk Hidup Baru: “Terpujilah Allah dan Bapa Tuhan kita Yesus Kristus yang
dalam Kristus telah mengaruniakan kepada kita segala berkat rohani di dalam sorga.
Menyanyi “Hari Ini HariNya Tuhan” Sebab di dalam Dia Allah telah memilih kita sebelum dunia dijadikan, supaya kita
Hari ini, hari ini, hariNya Tuhan, hariNya Tuhan kudus dan tak bercacat di hadapan-Nya.”(Efesus 1:3-4)
Mari kita, mari kita, bersukaria, bersukaria Berkat
Hari ini hariNya Tuhan, mari kita bersukaria Guru : Kiranya Allah mengasihani kita dan memberkati kita, kiranya Ia menyinari
Hari ini, hari ini, hariNya Tuhan kita dengan wajahNya.
Votum dan Salam Anak : Amin
Guru : Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang menjadikan langit dan Menyanyi “Pabila Kita Sukacita” (KC 262)
bumi. Pabila kita sukacita Tuhanlah sumberNya
Anak : Amin Besar kasihNya bagi kita: nyanyi Haleluya!
Guru : Salam sejahtera bagi kamu semua.
Anak : Salam bagimu juga.
Pengakuan Dosa
Menyanyi “Tuhanku, Bila Hati Kawanku” (KJ 467:1-2)
Tuhanku, bila hati kawanku terluka oleh tingkah ujarku,
dan kehendakku jadi panduku, ampunilah.
Jikalau tuturku tak semena dan aku tolak orang berkesah,
pikiran dan tuturku bercela, ampunilah.
Berita Anugerah
Guru : “Dalam kasih Ia telah menentukan kita dari semula oleh Yesus Kristus
untuk menjadi anak-anakNya, sesuai dengan kerelaan kehendak-Nya,
supaya terpujilah kasih karunia-Nya yang mulia, yang dikaruniakan-Nya
kepada kita di dalam Dia, yang dikasihi-Nya”. (Efesus 1:5-6)
Bermazmur – Mazmur 2:7-8
Menyanyi “Tolong Aku, Tuhan” (KC 300:1-2)
Tolong aku, Tuhan, bimbing tanganku,
jangan sia-sia karya hidupku
Ajar aku, Tuhan, rajin bekerja,
Menunaikan tugas dalam dunia.
Doa dan Pembacaan Alkitab
Cerita
Persembahan
Guru : “Muliakanlah TUHAN dengan hartamu dan dengan hasil pertama dari
segala penghasilanmu” (Amsal 3:9)
Menyanyi “Kub’ri Persembahan” (KJ 302:1-2)
Kub’ri persembahan pada Tuhanku
sambil puji Yesus, Jurus’lamatku.
Dengan sukaria kub’ri padaMu
dan merasa kaya dalam Tuhanku.

Anda mungkin juga menyukai