Anda di halaman 1dari 3

IMUNISASI BCG

No. Dokumen :

SO No. Revisi :

P Tanggal Terbit :
  Halaman :1/2  
BLUD UPTD IIP NURHIDAYAH,Hj.SKM
PUSKESMAS NIP. 19681031 198911 2
TEGALWARU   001

1.Pengertian Imunisasi BCG adalah Tindakan pemberian kekebalan aktif terhadap


Tuberculosis (TBC)
2.Tujuan a.Melindungi bayi dari penyakit Tuberkulosis yang di sebabkan oleh bakteri
mycobacterium tuberculosis
b.Sebagai acuan dalam penerapan langkah - langkah untuk upaya
pencegahan penyakit Tuberculosis pada balita
3.Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas No: …/SK/PKM.TGW/I/2020
4.Referensi Kumpulan pedoman penyelenggaraan program imunisasi

5.Prosedur A. Alat dan Bahan


1. Alat Pelindung Diri
2. Dissposable syringe 1 ml (Tuberculin) dan 5 ml
3. Vaksin Bacillus Calmete Guerin (BCG) dan kikir ampul
4. Pelarut vaksin BCG
5. Kapas kering, alkohol swab
6. Sabun dan air mengalir atau Handsanitizer
7. Anafilaktik kit
8. Vaksin carrier, coolpack
9. Safety box, plastik limbah medis
B.Langkah-langkah :
1. Petugas menggunakan alat pelindung diri
2. Petugas menerima pasien bayi berumur minimal 1 bulan
3. Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik bayi
4. Petugas memberikan penerangan yang lengkap mengenai vaksinasi BCG
(Informed Consent) kepada orang tua bayi
5. Teknis pelaksanaan :
 Petugas membuka Ampul vaksin mengunakan kikir ampul
 Petugas melarutkan Vaksin dengan pelarut vaksin sebanyak 5 ml

1/2
dalam ampul vaksin
 Petugas Imunisasi menetapkan lokasi penyuntikan di lengan atas
pasien
 Petugas mengambil vaksin BCG sebanyak 0,05 ml menggunakan
dissposable syringe 1 ml (Tuberculin)
 Petugas membersihkan Lokasi penyuntikan dengan alcohol swab dan
biarkan mengering
 Petugas menyuntikan Vaksin secara intracutan di lengan kanan atas
bayi pada daerah m.deltoideus
6. Petugas memasukan dissposable syringe habis pakai ke dalam safety box
7. Petugas mencatat data balita dan hasil vaksinasi dicatat dalam Buku
Register Imunisasi, buku KIA atau KMS Bayi
6. Diagram Alir
PASIEN

ANAMNESA DAN
PEMERIKSAAN FISIK

IMUNISASI

PENCATATAN

7.Unit Terkait Unit Imunisasi

8. Rekaman Historis Perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
1
2

2/2
3/2

Anda mungkin juga menyukai