Anda di halaman 1dari 2

SOAL UNAIR 26 NOV 2023

Sebagian pekerjaan rumah tangga tidak dilakukan terlebih dahulu


1. Semua pekerjaan yang cepat selesai dilakukan terlebih dulu
Sebagian pekerjaan rumah tangga dilakukan setelah yang lain
a. Sebagian pekerjaan dilakukan setelah pekerjaan rumah tangga
b. Pekerjaan yang lebih cepat selesai adalah pekerjaan rumah tangga
c. Ibu rumah tangga mengerjakan sebagian pekerjaan lebih cepat
d. Sebagian pekerjaan rumah tangga tidak bisa cepat diselesaikan
e. Sebagian pekerjaan yang lama selesai tidak segera dilakukan

2. Bu danu hendak berbelanja bulanan, ia akan mengutamakan berbelanja di toko yang


jaraknya lebih dekat serta harga yang murah. Terdapat 5 toko yang menyediakan
kebutuhan pokok. Toko C lebih jauh dari toko B tetapi lebih dekat dari toko E dan D.
Dimana toko D dan E bersebelahan. Sementara toko A lebih jauh dari toko D.
Sementara dari segi harga toko C lebih mahal dari toko E. Toko D lebih murah dari toko
E tetapi lebih mahal dari toko A. Sementara toko A harganya sedikit lebih mahal dari toko
B
Toko yabg kemungkinan akan menjadi tujuan belanja bu Danu?
a. Toko C
b. Toko D
c. Toko E
d. Toko A
e. Toko B

3. Terdapat enam kereta yang berangjat dari stasiun Surabaya ke berbagai tujuan akhir
dengan jadwal keberangkatan yang berbeda. Kereta merah berangjat setelah kereta
putih namun sebelum kereta abu-abu. Kereta merah berangkat setelah kereta dari
semarang, namun sebelum kereta dari yogyakarta yaitu kereta abu-abu. Kereta biru
berangjat sebelum kereta hijau, sementara kereta ungu dengan tujuan solo berangkat
pertana kali sebelum kereta dari semarang. Setelah kereta menuju semarang ada kereta
menuju jakarta. Sementara kereta menuju purwokerta berangjat sebelum kereta menuju
jember. Kereta dengan urutan keberangkatan nomer 2, berwarna apa dan tujuan
akhirnya kota mana?
a. Kereta ungu dengan tujuan akhir solo
b. Kereta putih dengan tujuan akhir semarang
c. Kereta merah dengan tujuan akhir Jakarta
d. Kereta biru dengan tujuan akhir Yogyakarta
e. Kereta putuh dengan tujuan akhir jakarta

4. Kelompoko robi terdiri dari 6 orang akan melakukan presentasi, mereka berdiri sesuai
dengan urutan presentasi. Orang yang berdiri paling kiri akan melakukan presentasi
pertama. Luna akan presentasi pertama, disusul dengan hani. Kay akan presentasi
setelah orang kedua namun setelah handi dan sebelum joy. Jika bandi orang yahg
terakhir presentasi, bagaimanakah urutan mereka berdiri?
a. Luna- hani- kay-handi-joy -bandi
b. Luna- handi - hani- kay- joy -bandi
c. Luna- hani- handi -joy-kay-bandi
d. Luna-habi-kay-joy-handi-bandi
e. Luna- hani-handi-kay-joy-bandi

Anda mungkin juga menyukai