Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP MAMPU PONED
KIBANG BUDI JAYA
Alamat.Jln. II Tiyuh Kibang Budi Jaya RT 009 RK 003 Telp.081271272592

LAPORAN KEGIATAN
PELACAKAN DAN PELAPORAN KEMATIAN DAN PELAKSANAAN
OTOPSI VERBAL KEMATIAN BAYI

1. Dasar : SPT No. 800 / / II.02.6 / TUBABA / 2023


2. Tujuan Perjalanan : Tiyuh Kibang Budi Jaya
3. Tanggal Perjalanan : 12 Agustus 2023
4. Maksud Perjalanan : Kegiatan Pelacakan dan Pelaporan Kematian dan
Pelaksanaan Otopsi Verbal Kematian Bayi
5. Pejabat Yang Ditemui : Kepala Tiyuh Kibang Budi Jaya
6. Hasil Kunjungan/ Rapat :

A. KEGIATAN
Dalam rangka program penurunan AKI dan AKN di Indonesia telah dilakukan melalui
kebijakan Making Pregnancy Saver (MPS). Salah satunya adalah dengan meningkatkan
mutu dan menjaga kesinambungan pelayanan kesehatan ibu serta neonatal di tingkat
pelyanan dasar dan pelayanan rujukan. Hal tersebut dapat dilakukan dengan
mengembagkan konsep Audit Maternal Perinatal/Neonatal (AMP) tingkat
kabupaten/kota. Ruang lingkup AMP yang dikembangkan dalam pedoman ini mencakup
audit untuk ibu, bayi pada masa perinatal hingga neonatal. AMP dapat dimanfaatkan
untuk menggali permasalahan yang berperan atas kejadian morbiditas maupun mortalitas
yang berakar pada pasien/keluarga, petugas kesehatan, manajemen pelayanan, serta
kebijakan pelayanan.Maka UPTD Puskesmas Rawat Inap Mampu PONED Kibang Budi
Jaya melaksanakan kegiatan Pelacakan dan Pelaporan Kematian dan Pelaksanaan Otopsi
Verbal Kematian Bayi di Tiyuh Kibang Budi Jaya.

B. PELAKSANA
Pelaksana dalam Kegiatan Pelacakan dan Pelaporan Kematian dan Pelaksanaan Otopsi
Verbal Kematian Bayi di Tiyuh Kibang Budi Jaya dilaksanakan oleh tenaga kesehatan
dari UPTD Puskesmas Rawat Inap Mampu PONED Kibang Budi Jaya. (SPT Terlampir)

C. WAKTU PELAKSANAAN
Kegiatan Pelaksanaan Imunisasi Rutin dan Imunisasi Lanjutan diselenggarakan pada :
No Tempat Jadwal Pelaksanaan
1 Tiyuh Kibang Budi Jaya 12 Agustus 2023

D. SUMBER BIAYA
Kegiatan Pelacakan dan Pelaporan Kematian dan Pelaksanaan Otopsi Verbal Kematian
Bayi dilaksanakan dengan menggunakan dana BOK.

E. KESIMPULAN
Telah melaksanakan kegiatan Pelacakan dan Pelaporan Kematian dan Pelaksanaan
Otopsi Verbal Kematian Bayi di Tiyuh Kibang Budi Jaya pada hari Sabtu tanggal 12
Agustus 2023.
Kegiatan yang dilakukan:
1. Bidan menerima laporan tentang adanya kasus kematian bayi dan melaporkan
kepada Kepala Puskesmas
2. Petugas mengecek kebenaran informasi/laporan ke lapangan kerumah pasien
3. Tim melakukan pelacakan kasus dengan melakukan wawancara ke pihak keluarga
diantaranya mengenai :
1) Identitas pasien
2) Perawatan ANC
3) Kronologi persalinan
4) Riwayat rujukan
4. Bidan melaksanakan pencatatan dan pelaporan
5. Melakukan pendokumentasian

F. PENUTUP
Hasil kegiatan;
Pada kegiatan ini telah dilakukan pelacakan dan pelaporan kasus kematian bayi di Tiyuh
Kibang Budi Jaya dengan identifikasi :
Nama Ibu : Ny. Nurul
Nama Ayah : Tn. Saiful Bahri
Nama Bayi : By. Ny. Nurul
Alamat : Tiyuh Kibang Budi Jaya RT 18 RK 6
Kondisi : Lahir Hidup kurang dari 30 menit
Tanggal Lahir : 18/07/2023
Tanggal Meninggal : 18/07/2023
Jenis Kelamin : Laki – laki
Berat Badan : 1700 gr
Penyebab Kematian : Keracunan ketuban, IUGR, Asfiksia
Tempat Meninggal : RS Griya Medika
Cara Persalinan : SC
Usia kehamilan : 36 minggu

Kibang Budi Jaya, 12 Agustus 2023

Dwi Darpawitasari, A.Md.Keb


NIP. 19890130 202203 2 003
PELACAKAN DAN PELAPORAN KEMATIAN DAN PELAKSANAAN
OTOPSI VERBAL KEMATIAN BAYI
TIYUH KIBANG BUDI JAYA
PELACAKAN DAN PELAPORAN KEMATIAN DAN PELAKSANAAN
OTOPSI VERBAL KEMATIAN BAYI

Anda mungkin juga menyukai