Anda di halaman 1dari 31

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA

KECAMATAN SINGAPARNA
Jl. Raya Pemda No : TLP. (0265) 545601
Faxsimile : ( 0265 ) 545601 Email :
SINGAPARNA – Kode Pos 46412
TASIKMALAYA

CAMAT SINGAPARNA
REKOMENDASI PROPOSAL BANTUAN KEUANGAN TAHUN 2024
Nomor : KU.900/14/II/2023

a. Dasar : Surat Permohonan dari Kepala Desa Sukaasih Tentang


Permohonan Pembangunan Jalan Desa Kp. Nyalindung-Cibuntu
Desa Sukaasih

Camat Singaparna, Memberikan Rekomendasi kepada :

Nama : MUHAMAD UMAR MAHMUDI, S.S.I.,M.Pd


Jabatan : Kepala Desa Sukaasih
Untuk : Menyampaikan Proposal Permohonan Bantuan Keuangan Tahun
Anggaran 2024 Sebesar Rp. 211.635.200,00,- dengan perincian
untuk :
I. Bidang Pembangunan

No. Uraian Volume Jumlah


Pembangunan Jalan Desa Kp.
1. Nyalindung Desa Sukaasih 450 Meter 211.635.200,00

Data Pendukung :

No Persyaratan Administrasi Pendukung Ada Tidak Ada


1 2 3 4
1. Alamat Kantor Desa

Dokumen Administrasi :

2. Proposal

3. Maksud dan Tujuan

4. Lokasi Kegiatan

5. Gambar Desain, analisa, RAB (fisik)

6. Berita Acara Musyawarah Desa

7. Keputusan Kepala Desa tentang Pelaksana


Pengelolaan Keuangan Desa (PPKD)
8. Rencana Kerja Pembangunan

9. Foto Lokasi 0%

10. Fotocopy KTP Kepala Desa dan Bendahara Desa

11. Rekening Bank (Pemerintahan Desa)


12. NPWP

Setelah kami Verifikasi Permohonan tersebut serta cek lokasi yang sesuai
dengan perihal diatas, bahwa pada prinsipnya kami tidak berkeberatan
memberikan rekomendasi terhadap permohonan tersebut dengan
pertimbangan :
a. Proposal yang diajukan telah memenuhi syarat sesuai Peraturan Bupati
Tasikmalaya.
b. Anggaran tersebut agar diterapkan dan dilaksanakan sesuai bantuan
serta lokasi kegiatan yang ada dalam permohonan.
c. Kegiatan telah sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan No
190/PMK.07/2021
d. Sesuai dengan RPJM Desa, RKP Desa Tahun 2023 dan APBDesa Tahun
2023
Demikian Rekomendasi ini, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Dibuat di Singaparna
Pada tanggal 18 Februari 2023

Tembusan di sampaikan kepada Yth,


1. Bupati Tasikmalaya;
2. Inspektur Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
3. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten
Tasikmalaya;
LEMBAR VERIVIKASI
PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN KEUANGAN
TAHUN ANGGARAN 2024
No Persyaratan Administrasi Pendukung Ada Tidak Ada
1
Dokumen Administrasi :
1. Surat Pengantar dari Pemerintahan Desa

2. Lembar Verifikasi tim dari Kecamatan

3. Surat Rekomendasi dari Kecamatan

4. Foto Copy KTP Kelapa Desa dan Kaur keuanagan, NPWP,


Rekening Desa
5. Rencana Anggaran Biaya RAB

6. Rencana Anggaran Biaya RAB Kegiatan Insfratuktur fisik serta


disertai lembar verifikasi lapangan, Design Gambar take of
sheet, Fhoto 0 % yang memuat titik Koordinat nama Kegiatan
dan tanggal Pemotretan

Dokumen dimaksud telah diverifikasi dan telah sesuai dengan Peraturan yang berlaku .

Singaparna,18 FEBRUARI 2023


PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA
KECAMATAN SINGAPARNA
DESA SUKAASIH
Jl.Taman Pahlawan KH Z Mustopa e-Mail desasukaasih01@gmail.com
Kode 46415
SINGAPARNA-TASIKMALAYA

Sukaasih, 18 Februari 2023


Nomor : P/KU.12.129/14 /II/Desa/2023
Sifat : Penting Kepada
Lampiran : 1 (satu) bundel
Perihal : Permohonan Bantuan Keuangan Yth. Gubernur Provinsi Jawa
Kepada Desa Pemberdayaan Barat Cq. Kepala Dinas
Masyarakat Tahun Anggaran Pemberdayaan Masyarakat dan
2024 Desa Provinsi Jawa Barat
DI
BANDUNG

Disampaikan dengan hormat, berikut kami sampaikan Dokumen


Perencanaan Pemerintah Desa dan Prioritas Usulan Dana Desa Tahun
Anggaran 2022. (terlampir)

No. Uraian Volume Jumlah


Pembangunan Jalan Desa Kp.
1. Nyalindung Desa Sukaasih 450 Meter 211.653.200,00

Dokumen dimaksud merupakan hasil musyawarah bersama


antara Pemerintah Desa dengan Badan Permusyawaratan Desa (BPD),
Lembaga Desa dan unsur Masyarakat Desa.

Demikian disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima


kasih.

Tembusan disampaikan kepada Yth.

1. Bupati Tasikmalaya;
2. Inspektur Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
3. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah
Kabupaten Tasikmalaya.
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA
KECAMATAN SINGAPARNA
DESA SUKAASIH
Jl.Taman Pahlawan KH Z Mustopa Kode 46415
SINGAPARNA-TASIKMALAYA
SURAT KETERANGAN KEPEMILIKAN TANAH
Nomor : 973 / 77 / Des/I/2023

Yang bertanda tangan dibawah ini:


Nama Lengkap : MUHAMAD UMAR MAHMUDI, S.S.I.,M.Pd
Umur/Tgl Lahir : 07-07-1990
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Pekerjaan : Kepala Desa Sukaasih
Alamat : Kp. Bantarsuling Rt.006 Rw.001 Desa Sukaasih Kecamatan
Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Dengan ini Menerangkan Bahwa Jalan Kp. Nyalindung-Cibuntu Desa Sukaasih Memiliki Panjang 450 Meter
dan Lebar 3 Meter dengan batas sebagai berikut :

SebelahBarat : Tanah Darat Bapak Nana


SebelahTimur : Jalan KHZ Mustopa
SebelahUtara : Tanah Sawah Bapak Aja
SebelahSelatan : Tanah Sawah Bapak H Edhe
Adalah Benar Tanah Milik Desa dengan Ketentuan:
1. Tidak sedang Sengketa;
2. Tanah Tersebut Tidak Pernah diperjual Belikan;
3. Tidak sedang dibebani Hak jamin;
4. Tanah tersebut tidak bersertifikat;
5. Tanah tersebut tidak dibebankan Pajak;

Demkikian agar surat keterangan ini kami buat untuk dipergunakan seperlunya.
Sukaasih, 19 Januari 2023
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

1.2. Maksud dan Tujuan

1.3. Sasaran Kegiatan

1.4. Ruang Lingkup Kegiatan


BAB II USULAN KEGIATAN
2.1. Alokasi Bantuan Dana Desa

2.2. Rencana Pelaksanaan Kegiatan

2.3. Hasil yang Diharapkan

2.4. Pembiayaan

BAB III MANFAAT YANG DIHARAPKAN

(Memuat Manfaat yang diharapkan)

BAB IV ANALISA KEGIATAN DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

(Memuat Gambar Desain, analisa, RAB (fisik) )

BAB V PENUTUP
LAMPIRAN – LAMPIRAN
Lampiran 1 : Berita Acara Musyawarah Desa
Lampiran 2 : Keputusan Kepala Desa tentang Pelaksana
Pengelolaan Keuangan Desa (PPKD)
Lampiran 3 : Rencana Kerja Pembangunan

Lampiran 4 : Foto Lokasi 0%

Lampiran 5 : Fotocopy KTP Kepala Desa dan Bendahara Desa


Lampiran 6 : Rekening Bank (Pemerintahan Desa) BJB

(Bank Jabar dan Banten)


Lampiran 7 : NPWP

Lampiran 8 : Peta Desa

Lampiran 9 : Peraturan Desa tentang RKP Desa

Lampiran 10 : Peraturan Desa tentang RPJM Desa dan

Lampiran 11 : Peraturan Desa tentang APB Desa


BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pembangunan merupakan prioritas utama dalam meningkatkan


perekonomian di masyarakat bukan hanya infrastruktur akan tetapi Indek
Pembangunan Manusia sangat menunjang di dalam setiap kegiatan,
sehingga dapat mendukung terhadap peningkatan pembangunan dalam
kemandirian desa, sesuai dengan Visi Kabupaten Tasikmalaya yang
mewujudkan Kabupaten Tasikmalaya yang Religius Islami, Baik, Bersih,
Unggul melalui Pembangunan yang Berbasis Perdesaan, sehingga dapat
terwujud satu Indonesia Membangun Desa. Program Bantuan kepada Desa
merupakan Program dari Pemerintah yang diberikan/disalurkan melalui
Pemerintah Desa dan dilaksanakan oleh Desa dalam memberdayakan
masyarakat yang ada di perdesaan.

1.2 Maksud dan Tujuan

Bantuan Keuangan Kepada Desa merupakan Program Pemerintah


yang bersumber dari APBN yang disalurkan melalui Pemerintah Desa
antara lain :

a. Dapat lebih meningkatkan penyelenggaraan Pemerintahan Desa dalam


melaksanakan Pelayanan Pemerintahan, Pembangunan dan
Kemasyarakatan sesuai dengan kewenangannya;
b. Dapat meningkatkan kemampuan Lembaga Kemasyarakatan Desa di
dalam Perencanaan, Pelaksanaan dan Pengendalian dalam
Pembangunan secara partisifatip yang sesuai dengan potensi desa;
c. Dapat mendorong peningkatan swadaya gotong royong di masyarakat
dalam memberdayakan masyarakat sehingga terciptanya nilai
kebersamaan dan rasa memiliki dalam pembangunan;
d. Meningkatkan percepatan akselerasi pembangunan di dalam
meningkatkan Pemerataan Pendapatan, kesempatan bekerja bagi
masyarakat perdesaan;

1.3 Sasaran

Program Dana Desa melalui Bantuan Keuangan sasaran kegiatannya :

a. Kemampuan aparat, kelembagaan dan keuangan desa dalam mengelola


pembangunan di desa sebagai perwujudan dari pelaksanaan otonomi
desa yang nyata, dinamis serasi dan bertanggung jawab;
b. Keterpaduan pembangunan sehingga pembangunan di perdesaan dapat
memberikan hasil guna dan daya guna serta dapat mendorong potensi
masyarakat berperan aktif dalam pelaksanaan pembangunan
infrastruktur perdesaan;

c. Kesejahteraan masyarakat yang terus meningkat melalui penciptaan


lapangan kerja, perluasan kesempatan kerja dan kesempatan berusaha
sehingga meningkatkan taraf hidup dan mewujudkan kesejahteraan
bagi masyarakat desa.

1.4 Ruang Lingkup Kegiatan

Kegiatan yang dilaksanakan adalah dari APBN di Kabupaten


Tasikmalaya melalui Bantuan Dana Desa yang masih perlu ditingkatkan
dalam program dan kegiatan berskala lokal dan desa, Bidang Pembangunan
Desa dan Pemberdayaan Masyarakat.

BAB. II
USULAN KEGIATAN
2.1. Bantuan Keuanagan Kepada Desa

Anggaran bantuan Keuanagan Kepada desa untuk pembangunan


Infrastruktur perdesaan yang telah masuk pada daftar RPJMDes dan
Rencana Kerja Pemerintah Desa tahun 2024 yang akan digunakan untuk
kegiatan sebagai berikut :

No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Anggaran

Pembangunan Jalan Desa Kp. Nyalindung 211.653.200.M


1. 211.653.200.00
Kp.Nyalindung RT.005 RW.002 RT.005 RW.002

JUMLAH 211.653.200,00

Terbilang : (Dua Ratus Satu Juta Enam Ratus Lima Puluh Tiga Ribu Dua Ratus Rupiah )

2.2. Rencana Pelaksanaan Kegiatan


a. Rencana Pelaksanaan
Kegiatan-kegiatan tersebut didanai dari Bantuan Keuangan Kepada
Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah
Provinsi Jawa Tahun Anggaran 2024.

b. Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan Kegiatan Bantuan Keuangan Kepada Desa dari Alokasi
Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat tahun 2024 dilaksanakan
setelah diterima pencairan dana.
c. Keswadayaan Masyarakat
Pada dasarnya masyarakat pada lokasi kegiatan tersebut dalam
pelaksanakan Bantuan Dana Desa ini telah dipersiapkan baik berupa
tenaga maupun material yang ada di masyarakat.

2.3. Hasil yang Diharapkan


Dengan adanya kegiatan Bantuan Dana Desa yang bersumber dari Alokasi
Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2024 di Desa
Sukaasih kami harapkan :

a. Pemerintah Desa akan lebih berkualitas sehingga termotivasi untuk


dapat melaksanakan tugas dan perannya dalam pelayanan secara prima
kepada masyarakat;
b. Masyarakat desa lebih bertanggungjawab dalam pelaksanaan
pembangunan sehingga partisifasi masyarakat dalam membangun desa
lebih meningkat;

c. Pelaksanaan musrenbang desa akan lebih terencana dengan tepat


sasaran dan tepat manfaat;
d. Dapat memperlancar arus transportasi dan komunikasi di tingkat desa;
e. Dapat meningkatkan pandapatannya yang lebih sejahtera;
f. Dapat mengurangi tingkat kemiskinan masyarakat.

2.4. Pembiayaan

Sumber Biaya Kegiatan Bantuan Keuangan Kepada Dana Desa berasal


dari:

a. Bantuan Keuanagan Kepada Desa Desa tahun 2024 yang berasal dari
Alokasi Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat.
b. Hasil swadaya masyarakat yang berupa tenaga dan material untuk
kegiatan tersebut.
BAB III

MANFAAT YANG DIHARAPKAN

Manfaat yang diharapkan dengan dilaksanakannya program/kegiatan


adalah sebagai berikut:

1. Kegiatan Infrastruktur

Pembangunan infrastruktur berkelanjutan adalah strategi dalam


menciptakan pembangunan yang bermanfaat bagi masyarakat,
lingkungan dan komunitas. Indikator yang digunakan dalam
pembangunan infrastruktur berkelanjutan adalah berkontribusi pada
pembangunan ekonomi dengan menciptakan kerja, pendapatan, skill dan
keterampilan;

2. Kegiatan Pemberdayaan

Dengan adanya kegiatan di bidang Pemberdayaan diharapkan bisa


meningkatkan kapasitas dan sumber daya manusia yang lebih baik
meningkatkan perekonomian masyarakat dan supaya dapat
meningkatkan Pendapatan Desa.

BAB IV

ANALISA KEGIATAN DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

Memuat Gambar Desain, Analisa, RAB Fisik ( Terlampir)

BAB V

PENUTUP

Demikian Proposal ini kami sampaikan, mudah-mudahan atas terkabulnya


permohonan ini diucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya semoga Alloh
SWT dapat membalas atas kebaikan dan terkabulkannya permohonan ini.
KEPALA DESA SUKAASIH
KTP KAUR KEUANGAN
FOTO COPY NPWP DESA
NO REKENING BANK PEMERINTAHAN
DESA SUKAASIH
FHOTO LOKASI
GAMBAR RENCANA
PANJANG JALAN : 450 M

KABUPATEN
AKHIR
P9
Tasikmalaya
KEGIATAN 22 KECAMATAN
P8 Singaparna
50 DESA
Sukaasih
P7
JENIS PRASARANA
50
Jalan Perkerasan Hotmix
P6
LOKASI
50
Kp. Nyalindung-Cibuntu
P5 JUDUL GAMBAR
50 Denah
P4
Digambar Oleh
Pelaksana Kegiatan
50

P3

50

P2
ARI RAHMAN,ST
Rencana TPT NIPD.19970415062420070010
P = 115 m, T = 0.7 m

P1
Diperiksa oleh :
50

P0
AWAL KEGIATAN

DENAH JALAN
GAMBAR RENCANA
PANJANG JALAN : 450 M

KABUPATEN

Tasikmalaya
LEBAR PERKERASAN
2.5 m KECAMATAN
3m
CL Singaparna
Bahu Jalan Tidak Dikerjakan Bahu Jalan Tidak Dikerjakan
2-3 % 2-3 %
5-6 % 5-6 % DESA
Sukaasih
JENIS PRASARANA
Perkerasan Hotmix Jalan Perkerasan Hotmix
Lapis Penetrasi (Existing)
LOKASI
Kp. Nyalindung-Cibuntu
JUDUL GAMBAR

Denah
Digambar Oleh
Pelaksana Kegiatan

ARI RAHMAN,ST
NIPD.19970415062420070010
Konst. Telford (Existing)

Bahu Jalan yang ada


Diperiksa oleh :
RPJM DESA
TAHUN 2019 - 2025
DESA : SUKAASIH
KECAMATAN : SINGAPARNA
KABUPATEN : TASIKMALAYA
PROVINSI : JAWA BARAT
Prakiraan Biaya dan Sumber
Bidang/ Jenis Kegiatan Lokasi Prakiraa Waktu Pelaksanaan Prakiraan
Pembiayaan
NO n Sasaran/ Manfaat Kerjasama
Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Kerjasama
Bidang Sub Bidang Jenis Kegiatan T/ RW/ Dusu Volume Jml Rp… Sumber swakelola antar
Ke-1 Ke-2 Ke-3 Ke-4 Ke-5 Ke-6 antar Desa
Kecamatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19
1 Penyelenggaraa 1,1 Penyelenggaraan Belanja Penyediaan penghasilan tetap dan tunjangan Kepala ADD, PAD, PBH,
n Pemerintah siltap, Tunjangan dan 1 Desa Desa Sukaasih 288 Bln Kepala Desa √ √ √ √ √ √ 392.400.000 √ - -
PBP
Desa operasional Pemerintah
Penyediaan penghasilan tetap dan tunjangan Kepala ADD, PAD, PBH,
Desa 2 Desa Sukaasih 288 Bln Perangkat Desa √ √ √ √ √ √ 1.964.500.000 √ - -
Desa PBP
Penyediaan Jaminan sosial bagi Kepala Desa dan
3 perangkat Desa Desa Sukaasih 72 bln Kades dan Prades √ √ √ √ √ √ 166.027.200 ADD √ - -

Penyediaan Operasional Pemdes (ATK,


4 Honor,PKPKD, dan PPKD Desa Sukaasih 72 bln Pemdes √ √ √ √ √ √ 305.808.556 ADD, PAD √ - -

Penyediaan tunjangan BPD


5 Desa Sukaasih 72 Bln BPD √ √ √ √ √ √ 290.400.000 ADD, PAD PBK √ - -

Penyediaan Insentif/ Operasional RT/RW


6 Desa Sukaasih 72 Bln RW dan RT √ √ √ √ √ √ 583.600.000 PAD PBK √ - -

Lain-lain Subidang siltap/ operasional Pemdes


7 Desa Sukaasih 72 Bln Ikd, Operator, Pemdes √ √ √ √ √ √ 466.600.000 ADD, PAD, PBP √ - -

1,2 Penyediaan Sarana dan Penyediaan Sarana (aset tetap) ADD, PAD, PBH,
Prasarana Pemdes 1 Desa Sukaasih 10 unit Kades dan Prades √ √ √ √ √ √ 52.550.000 √ - -
Perkantoran/Pemerintahan PBP, PBK

2 Pemeliharaan Gedung/ Prasarana Kantor Desa Desa Sukaasih 4 unit Masyarakat Desa √ √ √ √ √ √ 243.359.000 DD, PAD, PBH √ - -

Pembangunan/ rehabilitasi/ peningkatan gedung/


3 Desa Sukaasih 1 unit Masyarakat Desa √ √ √ √ √ √ 150.000.000 PBP √ - -
prasarana kantor Desa

1,3 Pengelolaan Administrasi Pemerintah Desa,RT,


Kependuduka, pencatatan Penyusunan, pendataan, dan pemutakhiran Profil
1 Desa Sukaasih 6 Keg RW, dan Warga √ √ √ √ √ √ 12.000.000 ADD √ - -
sipil, statistik dan Desa
masyarakat
kearsipan
Pemetaan dan analisis kemiskinan Desa secara Warga masyarakat
2 Desa Sukaasih 6 Keg √ √ √ √ √ √ 18.000.000 ADD/ DDS √ - -
parsitipatif Desa

Penyelnggaraan Tata Pemerintah Desa,RT,


Penyelenggaraan musyawarah Desa lainnya
1,4 Praja Pemerintahan, 1 GOR Desa 6 Keg RW, dan Warga √ √ √ √ √ √ 18.750.000 ADD √ - -
(Musdus, Rembug Desa Non Leguler
Perencanaan, Keuangan masyarakat
dan Pelaporan
Perangkat Desa,
Penyusunan dokumen perencanaan Desa
2 Desa Sukaasih 12 Keg Pemerintah Desa, BPD √ √ √ √ √ √ 44.700.000 ADD √ - -
(RPJMDes/RKPDes dll)
dan Warga masyarakat
Penyusunan dokumen keuangan Desa (APBDesa, Pemerintahan Desa,
3 Desa Sukaasih 11 Keg √ √ √ √ √ √ 45.125.000 ADD √ - -
APBDesa Perubahan, LPJ dll) dan Warga masyarakat

Penyusunan laporan Kepala Desa, LPP Desa dan


4 GOR Desa 1 Keg Desa Sukaasih √ √ √ √ √ √ 6.650.000 ADD √ - -
Informasi kepada masyarakat

Dukungan dan sosialisasi pelaksanaan Pilkades,


5 Desa Sukaasih 3 Keg Masyarakat √ √ √ √ √ √ 75.000.000 ADD, PAD, PBK √ - -
Pemilihan KaWil dan BPD

JUMLAH 4.835.469.756

2 Pembangunan 2,1 Sub Bidang Pendidikan


Desa Formal dan Informal Penyelenggaraan PAUD/TK/TPA/TPQ/ Madrasah,
1 Desa Sukaasih 24 Bln Guru MDA √ √ √ √ √ √ 55.200.000 DDS √ - -
Non Formal (Honor, Pakaian)

2 Dukungan Penyelnggaraan PAUD (APE, Sarana PAUD dst Wil. Desa Sukaasi 36 Org Masyarakat Desa - - - √ √ √ 21.600.000 APBN √ - -

3 Penyuluhan dan Pelatihan Pendidikan Bagi Masyarakat Desa Sukaasih 1 Keg Masyarakat - - - - √ √ 30.000.000 DDS, PBK √ - -

Kp. Cipeucang,
Pembangunan/ rehabilitasi/ peningkatan gedung/ Kp. Liungtutut,
4 5 unit Masyarakat Desa - - √ √ √ √ 206.628.500 DDS, PBK √ - -
Pengadaan Alat Peraga PAUD Kp. Bantar
Suling, Ciseda,

5 Dukungan bagi Sis`wa miskin Wil. Desa Sukaasi 20 orang Masyarakat Desa - - √ √ √ √ 10.000.000 DDS √ - -

JUMLAH 323.428.500

2,2 Sub Bidang Kesehatan


1 Pembangunan POS Yandu RW01-RW05 5 Unit Pos Yandu √ √ √ √ √ √ 325.000.000 DDS/PBK √ - -

2 Pembangunan septiktang RW01-RW05 22 unit Masyarakat - - √ √ √ √ 300.000.000 DDS/ PBK √ - -

3 Desa Siaga Masyarakat 1 pakt Ibu dan Anak √ - √ √ √ √ 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

4 Kampung KB Desa 1 paket Bumil √ - √ √ √ √ 37.500.000 DDS/ PBK √ - -

5 Operasional PKK Desa 1 paket PKK √ √ √ √ √ √ 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

6 Insentif kader Posyandu Desa 25 Ls Kader √ √ √ √ √ √ 12.500.000 Banprov √ - -

Program PIS PK (Pelayanan Indonesia Sehat


7 Sewilayah Desa 1 Paket Masyrakat - - - √ √ √ 100.000.000 DDS/ PBK √ - -
berbasis Pendekatan)

8 Transfort Bumil Resti Sewilayah Desa 12 Ls Bumil - - √ √ √ √ 100.000.000 DDS/ PBK √ - -

9 Pemberian PMT untuk ibu hamil Cake Sewilayah Desa 50 Ls Bumil dan anak √ √ √ √ √ √ 75.000.000 DDS/ PBK √ - -
10 Pengadaan Mobil Ambulance Sewilayah Desa 1 paket Masyarakat √ - - - - - 250.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 1.325.000.000
2,3 Sub Bidang Pekerjaan
Umum dan Penataan Ruan 1 RBT Jl. Kp Ibu Iloh s/d p Ubed RT 03 RW 01 270 M Masyarakat Kadus 1 - - √ - - - 54.000.000 √ - -
DDS/ PBK

2 RBT jl. Pa Asep - Pa Abas RT 3 RW 03 180 M Masyarakat Kadus 2 - - √ - - - 45.000.000 √ - -


DDS/ PBK

3 RBT Makam umum Pa Awan RT 02 RW 04 244 M Masyarakat Kadus 3 - - √ - - - 47.500.000 √ - -


DDS/ PBK

4 RBT Jl. Gang Pa Toha RT 02 RW 04 278 M Masyarakat Kadus 3 - - √ - - - 47.500.000 √ - -


DDS/ PBK
RT 04 & 02
5 BT Jl. Lembur sawah 290 M Masyarakat Kadus 2 - - √ - - - 55.000.000 √ - -
RW 02 DDS/ PBK

6 RBT+TPT+ Plat Duicker Selokan Belakang Desa RT 03 RW 4 20 x 25 M Masyarakat Kadus 3 - - √ - - - 199.134.900 √ - -


DDS/ PBK

7 RBT Jl. Kp Ibu Iloh s/d p Ubed RT 03 RW 01 270 M Masyarakat Kadus 1 - - - √ - - 54.000.000 √ - -
DDS/ PBK

8 TPT+RBT Gunung Juragan RT 03 RW 05 85,4 M3 Masyarakat Kadus 3 √ - - - - - 45.405.100 √ - -


DDS/ PBK

9 TPT + RBT Terdampak Bencana Linggajati RT 03 RW 03 150 M Masyarakat Kadus 2 √ - - - - - 45.214.500 √ - -


DDS/ PBK

10 Gapura Wilujeung Sumping RT1, RT3, RW1 2 unit Masyarakat Kadus 1 - - - √ - - 20.000.000 √ - -
DDS/ PBK

11 Plat Deker Selokan Liungtutut RT 02 RW 03 250 M Masyarakat Kadus 2 - - √ - - - 85.000.000 √ - -


DDS/ PBK
RT 03-02 RW
12 Betonisasi + TPT jln Beleketek-Rancamaya 750 M Masyarakat Kadus 1 √ - - - - '- 101.650.000 √ - -
01 Banprov

13 RBT jalan warung mesjid RT 05 RW 04 150 M Masyarakat Kadus 3 - - - √ - - 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

14 Pembuatan Jalan tembus RT 03 RW 04 500 M Masyarakat Kadus 3 - - √ - - - 90.000.000 DDS/ PBK √ - -

15 Perbaikan Gorong-gorong Jl. Bojong Koneng RT 01 RW 04 4M Masyarakat Kadus 3 - - √ - - - 50.000.000 √ - -


DDS/ PBK

16 Pengaspalan jl. Desa Liungtutut Jalan Desa 250 M Masyarakat Kadus 2 - - - - √ - 350.000.000 √ - -
DDS/ PBK

17 Pelebaran jembatan jalan Desa Cariwuh tonggoh Jalan Desa 5M Masyarakat Kadus 3 - - - √ - - 35.000.000 √ - -
DDS/ PBK
18 Pengecoran jalan lingkungan Wil. RW 5000 M Masyarakat Kadus 1 - - - √ - - 50.000.000 √ - -
DDS/ PBK

19 Pembangunan Jl. Lingkungan Pa Holid RT 01 RW 01 Masyarakat Kadus 1 - - - - - √ 32.500.000 √ - -


DDS/ PBK
Sasak gantung
20 penyebrangan 61 M Masyarakat √ - - - - - 200.000.000 √ - -
Ciwulan DDS/ PBK

21 Pembangunan Jl. Lingkungan Pa Adeng RT Masyarakat Kadus 1 - - - - √ - 40.000.000 √ - -


DDS/ PBK
Pembangunan Jalan Desa dgn Hotmix (Nyalindung,
Masyarakat
22 Ciseda, Bojong koneng, Liuntutut, Beleketek- RW 01 RW 05 3860 M - - - - √ - 3.920.000.000 DDS/ PBK √ - -
Kadus 1, 2, 3
bantarsuling, Cartong, Koleberes, Gunung Gedang)
Masyarakat Dusun 2
23 Plat Decker Depan TK IT Manarul Hikam RT.001/RW.002 50 M - - - - - - 45.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
24 Pembuatan Gerbang Masuk Ponpe Manarul RT.001/RW.002 4x4 - - - √ - - 25.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
25 RBT Gang Sahid RT.001/RW.002 150 M - - - - √ - 41.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
26 Plat Duicker Selokan Ciseda RT.001/RW.002 250 M - - √ - - - 85.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
27 RBT Jalan Lingkungan 100 M RT.001/RW.002 100 M - - - √ - - 42.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
28 RBT Jalan Gang Pa Andri RT.003/RW.002 150 M - - - - - √ 35.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
29 RBT Jalan Gang Dekat bu Otih RT.003/RW.002 130 M - - - √ - - 32.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
30 RBT Jalan Gang Dekat Pa Dadad RT.003/RW.002 130 M - - - - √ - 32.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
31 RBT Lanjutan Plat Duicker Kp. Cibuntu RT.004/RW.002 100 M - - - - - √ 30.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
32 RBT Jalan Kp. Tarikolot Desel H. Oni- Pa Apip RT.001/RW.003 120 M - - - - - √ 42.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
33 RBT Jalan Tarikolot Bu Eti-Pa Yono RT.002/RW.003 150 M - - - - √ - 375.000.000 √ - -
DDS/ PBK
Masyarakat Dusun 2
34 RBT Kp. Linggajati RT.003/RW.003 580 M - - - - √ - 55.000.000 DDS/ PBK √ - -

35 Palt Duikcker Depan Pa Mus RT 01/04 30 M Masyrakat Dusun 3 - - - - - √ 30.000.000 DDS/ PBK √ - -

36 RBT Jalan setapak depan madrasah RT 01/04 100 M Masyrakat Dusun 3 - - - - - √ 29.000.000 DDS/ PBK √ - -

37 RBT Makam Umum Cigarogol RT 02/ 04 275 M Masyrakat Dusun 3 - - - √ - - 35.000.000 DDS/ PBK √ - -

38 RBT Gang Toha RT 02/ 04 157 M Masyrakat Dusun 3 - - - - - √ 30.500.000 DDS/ PBK √ - -

39 RBT Jl. Lingkungan Pa Rosid RT 02/ 04 225 M Masyrakat Dusun 3 - - - - √ - 32.500.000 DDS/ PBK √ - -
40 RBT Jl. Makam Umum Gunung Penil RT 02/ 04 200 M Masyrakat Dusun 3 - - - - - √ 30.000.000 DDS/ PBK √ - -

41 RBT Jl. Lingkungan gang Mesjid RT 05/ 04 250 M Masyrakat Dusun 3 - - - - - √ 40.000.000 DDS/ PBK √ - -

42 Plat Duicker selokan RT 05/ 04 15 M Masyrakat Dusun 3 - - - - - √ 32.500.000 DDS/ PBK √ - -

43 RBT Jl. Lingkungan gang RT 01 RT 01/ 05 225 M Masyrakat Dusun 3 - - - - √ - 32.500.000 DDS/ PBK √ - -

44 Plat Duicker selokan RT 02/ 05 20 M Masyrakat Dusun 3 - - - - √ - 37.500.000 DDS/ PBK √ - -

45 Benteng/TPT Jalan RT 02/ 05 175 M Masyrakat Dusun 3 - - - - √ - 35.000.000 DDS/ PBK √ - -

46 Pembuatan Gang arah makam RT 02/ 05 300 M Masyrakat Dusun 3 - - - - √ - 42.500.000 DDS/ PBK √ - -

47 Pembuatan Gang jln lingkungan RT 03/05 225 M Masyrakat Dusun 3 - - - √ √ √ 40.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 6.927.904.500

2,4 Sub Bidang Kawasan Pemuda


Pemukiman 1 Pengolahan sampah 3 Unit Dusun 3 √ - - - - - 121.520.000 DDS/ PBK √ - -
Karang Taruna

2 Pembangunan MCK 19 unit RW 01-RW 5 21 Unit Dudun 1.2.3 √ √ √ √ √ √ 550.000.000 DDS/ PBK √ - -

3 Peningkatan Kualitas Rumah Tidak Layak Huni Masyarakat 100 Unit Dusun 1, 2 3 √ √ √ √ √ √ 3.000.000.000 DDS/ PBK √ - -

Pembangunan rumah dinas Kepala Desa dan


4 Pemdes 13 unit Tanah Carik dusun 1 - - √ - - - 1.950.000.000 DDS/ PBK √ - -
Perangkat Desa

Pembangunan/Rehab Gedung serba guna, Kantor Masyrakat dan


5 11 unit Tanah Carik dusun 1 - √ √ √ √ √ 900.000.000 DDS/ PBK √ - -
Desa dan gedung Kantor lembaga Desa Lembaga Desa

Pembangunan Rumah Susun menuju Keluarga


6 Masyarakat 50 unit Tanah Carik Dusun 3 - - √ √ √ 3.300.000.000 DDS/ PBK √ - -
sejahter

7 Pembangunan Baru Rumah Layak Huni Masyarakat 80 Unit Dusun 1, 2 3 √ √ √ √ √ √ 160.000.000 DDS/ PBK √ - -

8 Pembuatan sumur BOR bagi masyarakat Masyarakat 21 Unit Dusun 1, 2 3 - - √ √ √ √ 840.000.000 DDS/ PBK √ - -

9 Pemberian alat-alat Pemeliharaan saluran air Masyarakat 5 paket Dusun 1, 2 3 - - - - √ √ 50.000.000 DDS/ PBK √ - -
10 Pembelian mesin potong rumput Masyarakat 5 Unit Dusun 1, 2 3 - - '- - - √ 15.000.000 DDS/ PBK √ - -

11 Perbaikan saluran air ke mesjid tengah Masyarakat 50 M Dusun 2 - - - √ - - 25.000.000 DDS/ PBK √ - -

12 Pengadaan tong sampah Wil RT 22 unit Dusun 1, 2 3 - - √ √ √ √ 16.500.000 DDS/ PBK √ - -

13 penyaluran pembuangan air Wil RT 22 unit Dusun 1, 2 3 - - √ √ √ √ 330.000.000 APBD Provinsi √ - -

JUMLAH #########

2,5 Sub Bidang Kehutanan


dan Lingkungan Hidup 1 Penanaman pohon Masyarakat 1 Unit Dudun 1.2.3 - - - - √ - 50.000.000 APBD Provinsi √ - -

2 Pengembangan Tanaman Hidro Ponik RT.003/RW.002 8 Unit Dusun 2 - - - √ - - 55.000.000 DDS/ PBK √ - -

2.6 Sb. Perhubungan


Informasi dan 1. Papan Informasi (Bilboard) Pemdes 1 unit Desa Sukaasih - - √ √ √ 50.000.000 PBP/ADD/DDS √ - -
Informatika
2 Sepanduk Pemdes 1 Unit Desa Sukaasih - - √ √ √ 25.000.000 DDS/PBK √ - -

JUMLAH 180.000.000

2,7 Sub Bidang Pariwisata


1 Pembangunan wisata Ciwulan 5 RW 10 Unit Desa Sukaasih - √ - - - - 1.000.000.000 DDS/ PBK √ - -

2 Pengembangan Wisata Desa Pemdes 5 unit Desa Sukaasih - - √ √ √ - 1.500.000.000 DDS/ PBK

JUMLAH 2.500.000.000

JUMLAH 4.000.000.000

3,1 Sub Bidang Ketentraman,


Ketertiban Umum dan 1 Pembuatan Pos Kamling 22 UNIT RW 01-RW 5 2x3 Dudun 1.2.3 - - - √ √ √ 330.000.000 DDS/ PBK √ - -
Perlindungan Masyarakat

2 Operasional LINMAS Sat Linmas 1 paket Linmas - - √ √ √ √ 25.200.000 DDS/ PBK

3 Operasionar POS Bakum Pos Bakum 1 paket posbakum desa - - √ √ √ √ 30.000.000 DDS/ PBK √ - -

4 Operasional Komunitas Sadar Hukum Kadarkum 1 paket kadarkum desa - - √ √ √ √ 30.000.000 DDS/ PBK

Opersional Relawan Penanggulangan Bencana Desa


5 Relawan 1 paket Dusun 1,2,3 - - √ √ √ √ 36.000.000 DDS/ PBK √ - -
(RPBD)

JUMLAH 451.200.000
3,2 Sub Bidang Kebudayaan
dan Keagamaan 1 Insentif MUI Desa 1 paket Tokoh ulama √ √ √ √ √ √ 21.600.000 DDS/ PBK √ - -

2 Penyelenggaraan PHBI Sewilayah Desa 1 paket Masyarakat √ √ √ √ √ √ 132.000.000 DDS/ PBK √ - -

3 Honor Petugas kebersihan DKM 8 DKM 8 unit DKM - - √ √ √ √ 57.600.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 211.200.000

Sub Bidang Kepemudaan Operasional Kegiatan Karang Taruna


3,3 dan Olahraga 1 Desa 1 paket Masyarakat √ √ √ √ √ √ 14.400.000 DDS/ PBK √ - -

2 Pengadaan lapang tenis meja tiap RT Wil RT 22 unit Masyarakat - - - - √ - 33.000.000 DDS/ PBK √ - -

3 pembuatan dan rehab lapang voley ball Wil RT 22 unit Masyarakat √ √ √ √ √ √ 220.000.000 DDS/ PBK √ - -

4 Desa 1 unit Masyarakat - - - √ - - 570.000.000 DDS/ PBK √ - -


Pembuatan lapang sepak bola/ fotsal

JUMLAH 837.400.000

3,4 Sub Bidang Kelembagaan


Desa 1 Operasional PKK Desa 1 paket PKK √ √ √ √ √ √ 6.000.000 DDS/ PBK √ - -

2 Pembinaan LPM Desa 1 paket LPM - - - √ - - 3.600.000 DDS/ PBK √ - -

3 Pelatihan Wirausaha Karang Taruna Lembaga 1 paket Karang Taruna - - √ - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

4 Pelatihan menjahit Masyarakat 10 pkt Dusun 1, 2 3 - - - √ - - 150.000.000 DDS/ PBK √ - -

5 Pelatihan dan pengembangan produk makanan Masyarakat 10 pkt Dusun 1, 2 3 - - √ '- - - 150.000.000 DDS/ PBK √ - -

6 Kursus masak Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2 3 - - √ - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

7 Pelatihan pembuatan kemasan Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2 3 - - √ - - - 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 484.600.000

04. BIDANG PEMBERDAYAAN MASYRAKAT


4,1 Sub Bidang Kelautan dan
Perikanan 1 Budidaya ikan nila gesit Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2 3 - - √ - - - 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

2 Budidaya ikan lele Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2 3 - - √ - - - 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

3 Budidaya ikan Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2, - - √ - - - 75.000.000 DDS/ PBK

JUMLAH 225.000.000

4,2 Sub Bidang Pertanian dan


Peternakan 1 Pelatihan pertanian dan peternakan Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2 3 - √ - - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -
2 Pemberian bibit unggul Sapi Masyarakat 22 ekor Dusun 1, 2 3 - √ - - - - 660.000.000 DDS/ PBK √ - -

3 TPT Selokan Belakang Desa Area BBWS 300 M Dusun 1 - √ - - - - 540.000.000 DDS/ PBK √ - -

TPT Sungai Ciwulan Kp. Bantar Suling Sampai


4 Area BBWS 270 M Dusun 1 - √ - - - - 450.000.000 DDS/ PBK √ - -
Beleketek

5 TPT Selokan Toblongan RT 01 RW 05 200 M Dusun 3 - √ - - - - DDS/ PBK √ - -


50.500.000

6 TPT Solokan Anyar Kp. Ciseda RT 01-03 RW 0 800 M2 Dusun 2 - - √ - - - DDS/ PBK √ - -
45.000.000
57.000.000
7 TPT Jln Makam UMUM RT 01 RW 04 250 M Dusun 3 - - √ - - - DDS/ PBK √ - -

52.500.000
8 TPT Selokan perbatasan RT 01 RT 01 RW 01 280 M Dusun 1 - - √ - - - DDS/ PBK √ - -

51.250.000
9 TPT Solokan Mumun RT 01 RW 02 350 M Dusun 2 - - √ - - - DDS/ PBK √ - -

72.400.000
10 Rehab Asrama Putra RT 06 RW 01 20 x 15 Dusun 1 - - √ - - - DDS/ PBK √ - -

57.500.000
11 TPT Solokan bu Kiroh-Pa Emus RT 03 RW 04 190 M Dusun 3 - - √ - - - DDS/ PBK √ - -

RT 01-03 RW 62.000.000
12 TPT Solokan Sumerah 210 M Dusun 3 √ - - - - - DDS/ PBK √ - -
04

RT 01-03 RW 62.000.000
12 TPT Solokan Sumerah 210 M Dusun 3 √ - - - - - DDS/ PBK √ - -
04
55.000.000
13 TPT solokan H. Iji RT 05 RW 04 350 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

95.500.000
14 TPT solokan terusan binong RT 04 RW 04 1200 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

52.500.000
15 TPT Solokan H. Iping RT 05 RW 04 350 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

55.000.000
16 TPT Solokan H. Ujang - Curug RT 05 RW 04 275 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

55.000.000
17 Paving Blok Halaman TK manarul Hikam RT 01 RW 02 55 M2 Dusun 2 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

90.000.000
18 TPT Bantar Suling RT 06 RW 01 180 M Dusun 1 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

RT 04-05 RW 45.000.000
19 TPT Solokan Cibuntu 280 M Dusun 2 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -
02
76.000.000
20 TPT TPU makam umum wakaf RT 02 RW 05 350 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -
65.000.000
21 TPT Solokan Gn Singugu H. Awan RT 02 RW 04 300 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

72.000.000
22 TPT solokan Cigarogol RT 02 RW 04 280 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

65.000.000
23 TPT Solokan Pa Maman RT 02 RW 04 350 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

52.000.000
24 TPT ibu Ihah RT 03 RW 05 250 M Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

15.000.000
25 Pengadaan 2 Unit mesin rumput RT 03 RW 05 2 unit Dusun 3 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

75.500.000
26 TPT Selokan Cilotok RT 03 RW 02 130 M Dusun 2 √ - - - - - DDS/ PBK √ - -

71.000.000
27 TPT Selokan Perbatasan HJ. IROH RT 01 RW 01 250 M Dusun 1 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

69.000.000
28 TPT Makam umum RT 06 RW 01 Dusun 1 - - - √ - - DDS/ PBK √ - -

29 TPT Jl. Kabupaten KHZ Mustofa RT 03 RW 03 500 M Dusun 2, 3 - - - √ - - 550.000.000 DDS/ PBK √ - -

30 TPT Selokan Anyar Depan Masjid Manarul Hikam RT 01 RW 02 300 M Dusun 2 - - - √ - - 65.000.000 DDS/ PBK √ - -

31 TPT Jalan Lingkungan Selokan Anyar RT.001/RW.002 150 M Dusun 2 - - - - √ - 42.000.000 DDS/ PBK √ - -

32 TPT Makam umum Kp. Cibuntu RT.004/RW.002 250 M Dusun 2 - - - - √ - 45.500.000 DDS/ PBK √ - -

33 TPT dan RBT Selokan anyar RT.004/RW.002 200 M Dusun 2 - - - - √ - 42.500.000 DDS/ PBK √ - -

34 TPT Selokan Nyalindung depan masjid RT.005/RW.002 200 M Dusun 2 - - - - √ - 42.500.000 DDS/ PBK √ - -

35 TPT Tikungan Kp. Nyalindung RT.005/RW.002 300 M Dusun 2 - - - - √ - 52.500.000 DDS/ PBK √ - -

36 TPT Belakang Diesel H. Oni RT.001/RW.003 250 M Dusun 2 - - - - √ - 45.500.000 DDS/ PBK √ - -
37 TPT Makam Linggajati RT.003/RW.003 200 M Dusun 2 - - - - √ - 42.500.000 DDS/ PBK √ - -

38 TPT Selokan Anyar RT 01/04 100M Dudun 3 - - - - - √ 25.000.000 DDS/ PBK √ - -

39 TPT Selokan Anyar P. Maman RT 02/ 04 150 M Dudun 3 - - - - - √ 32.500.000 DDS/ PBK √ - -

40 TPT Gn Singugu RT 02/ 04 250 M Dudun 3 - - - - - √ 45.500.000 DDS/ PBK √ - -

TPT + RBT Jl. Lingkungan depan rumah Bu Okom-


41 RT 03/ 04 150 M Dudun 3 - - - - - √ 32.500.000 DDS/ PBK √ - -
Tajug

42 TPT Solokan aliran comberan RT 01/ 05 100 M Dudun 3 - - - - - √ 25.000.000 DDS/ PBK √ - -

43 TPT Solokan aliran pembuangan WC Warga RT 01/ 05 150 M Dudun 3 - - - - - √ 32.500.000 DDS/ PBK √ - -

44 TPT Solokan Toblongan RT 01/ 05 300 M Dudun 3 - - - - - √ 52.500.000 DDS/ PBK √ - -

45 TPT Benteng selokan belakang Madrasah RT 02/ 05 200 M Dudun 3 - - - - - √ 42.500.000 DDS/ PBK √ - -

46 TPT Makam Umum RT 02/ 05 310 M Dudun 3 - - - - - √ 55.000.000 DDS/ PBK √ - -

47 TPT Solokan RT 03/05 250 M Dudun 3 - - - - - √ 45.500.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 4.535.150.000

4,3 Sub Bidang Peningkatan Pelatihan Perencanaan dan Pelaporan Keuangan


Kapasitas Aparatur Desa 1 Desa 1paket Desa √ √ √ √ √ √ 15.000.000 DDS/ PBK √ - -
Desa

2 Study Banding lintas Provinsi Desa 1paket Desa - - √ - - - 30.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 45.000.000

4,4 Sub Bidang Pemberdayan Operasional Rehabilitas Bersumberdaya Masyarakat


Perempuan, Perlindungan 1 Sewilayah Desa 1 paket Organisasi √ √ √ √ √ √ 126.000.000 DDS/ PBK √ - -
Anak dan Keluarga Layanan Kesehatan anak difabel
2 Sewilayah Desa 2 paket Organisasi √ √ √ √ √ √ 120.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 246.000.000

4,5 Sub Bidang Koperasi


Usaha Micro Kecil dan 1 Pengembangan Warung Serba Ada Desa Bumdes 5 Unit Bumdes - - - √ - - 250.000.000 DDS/ PBK √ - -
Menengah

2 Koperasi warung pupuk Kel. Tani 5 pkt Dusun 1, 2 3 - - √ - - - 125.000.000 DDS/ PBK √ - -
3 Koperasi warga Masyarakat 22 unit Dusun 1, 2 3 - - √ - - - 220.000.000 DDS/ PBK √ - -

4 Koperasi Spare Part Kendaraan Bermotor Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2, 3 - - √ - - - 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

5 Pembentukan Usaha Kuliner Warga Masyarakat 5 pkt Dusun 1, 2, 3 - - √ - - - 75.000.000 DDS/ PBK √ - -

Kopontren
6 Sewilayah Desa 1 paket BUMDES - - √ - - - 45.000.000 DDS/ PBK √ - -

Usaha Keliling untuk masyrakat Kurang modal


7 Sewilayah Desa 22 paket Dusun 1, 2, 3 - - √ - - - 30.000.000 DDS/ PBK √ - -

Pembentukan usaha Jual beli benih benih ikan


8 Sewilayah Desa 1 paket BUMDES - - √ - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

Pembentukan usaha Jual benih padi dan pupuk


9 Sewilayah Desa 1 paket BUMDES - - √ - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

pembentukan usaha counter isi ulang pulsa dan


10 token listrik dan PDAM Sewilayah Desa 1 paket BUMDES - - √ - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

RT 01 dan RT
11 Produksi makan ringan Jawer 04 2 paket Masyarakat - - √ - - - 100.000.000 DDS/ PBK √ - -
RW 01

12 Produksi Makanan (KUE) RT.003/RW.003 5 paket Dusun 2 - - √ - - - 100000000 DDS/ PBK √ - -

13 Modal Usaha Ibu-ibu Rumah tangga RT.003/RW.002 8 paket Masyarakat Dusun 2 - - √ - - - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 1.220.000.000

4,6 Sub Bidang Dukungan 1 Pembentukan Unit Usaha Bumdes


Penanaman Modal Bumdes 5 unit Bumdes √ - √ √ - - 500.000.000 DDS/ PBK √ - -

2 Penambahan Modal Bumdes


Bumdes 5 unit - - √ - - - 250.000.000 DDS/ PBK √ - -
Bumdes
3
Bumdes 30 unit - - √ - - - DDS/ PBK √ - -
Pembangunan Rumah Kontrakan Bumdes 2.400.000.000
4 Study Banding Pengelolaan Bumdes Lintas provinsi Bumdes dan
5 paket Bumdes dan Pemdes - - - √ - - 250.000.000 DDS/ PBK
Pemdes

JUMLAH 3.400.000.000

4,7 Sub Bidang Perdagangan 1 TB. Material bangunan


dan Perindustrian Bumdes 1 paket BUMDES √ - - - - - 150.000.000 DDS/ PBK √ - -

2 Toko Material Konstruksi Baja Ringan


Bumdes 1 paket BUMDES √ - - - - - 100.000.000 DDS/ PBK √ - -

JUMLAH 250.000.000

Bidang 5,1 05.01. Kegiatan


5 Penanggulangan Penanggulangan Bencana 1 Operasional RPB Masyarakat 1 paket RPB √ √ √ √ √ - 15.000.000 DDS/ PBK √ - -
Bencana, Darurat
5,2 05.02. Penanganan keadaan
dan Mendesak
darurat 2 Penanganan bencana alam dan wabah penyakit Masyarakat 1 paket Masyarakat √ √ √ √ √ - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -
Desa
5,3 05.03. Penanganan keadaan
mendesak 3 Penanganan bencana alam Masyarakat 1 paket masyarakat √ √ √ √ √ - 50.000.000 DDS/ PBK √ - -

5,4 05.04. Penanganan keadaan


darurat dan Mendesak 4 Penanggulangan Bencana Masyarakat 1 paket masyarakat √ √ √ √ √ - 700.000.000 DDS/PAD/ADD √ - -

JUMLAH 815.000.000

JUMLAH TOTAL 40.070.372.756

Mengetahui, Disusun Oleh


Tim Penyusun RPJM Desa Sukaasih

IWAN SETIAWAN
NIPD. 19730309 06242007 0001

Anda mungkin juga menyukai