Anda di halaman 1dari 18

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA

KECAMATAN SINGAPARNA
Jl. Raya Pemda No : TLP. (0265) 545601
Faxsimile : ( 0265 ) 545601 Email :
SINGAPARNA – Kode Pos 46412
TASIKMALAYA

CAMAT SINGAPARNA
REKOMENDASI PROPOSAL BANTUAN KEUANGAN TAHUN 2024
Nomor : KU.900/13/II/2023

a. Dasar : Surat Permohonan dari Kepala Desa Sukaasih Tentang


Permohonan Pembangunan Jalan Desa Kp. Ciseda Desa
Sukaasih

Camat Singaparna, Memberikan Rekomendasi kepada :

Nama : MUHAMAD UMAR MAHMUDI, S.S.I.,M.Pd


Jabatan : Kepala Desa Sukaasih
Untuk : Menyampaikan Proposal Permohonan Bantuan Keuangan Tahun
Anggaran 2024 Sebesar Rp. 234.410.300,00,- dengan perincian
untuk :
I. Bidang Pembangunan

No. Uraian Volume Jumlah


Pembangunan Jalan Desa Kp. CISEDA
1. 500 Meter 234.410.300,00

Data Pendukung :
No Persyaratan Administrasi Pendukung Ada Tidak Ada
1 2 3 4
1. Alamat Kantor Desa
Dokumen Administrasi :
2. Proposal
3. Maksud dan Tujuan
4. Lokasi Kegiatan
5. Gambar Desain, analisa, RAB (fisik)
6. Berita Acara Musyawarah Desa
7. Keputusan Kepala Desa tentang Pelaksana Pengelolaan
Keuangan Desa (PPKD)
8. Rencana Kerja Pembangunan
9. Foto Lokasi 0%
10. Fotocopy KTP Kepala Desa dan Bendahara Desa
11. Rekening Bank (Pemerintahan Desa)
12. NPWP
12. NPWP
Setelah kami Verifikasi Permohonan tersebut serta cek lokasi yang sesuai
dengan perihal diatas, bahwa pada prinsipnya kami tidak berkeberatan
memberikan rekomendasi terhadap permohonan tersebut dengan
pertimbangan :
a. Proposal yang diajukan telah memenuhi syarat sesuai Peraturan Bupati
Tasikmalaya.
b. Anggaran tersebut agar diterapkan dan dilaksanakan sesuai bantuan
serta lokasi kegiatan yang ada dalam permohonan.
c. Kegiatan telah sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan No
190/PMK.07/2021
d. Sesuai dengan RPJM Desa, RKP Desa Tahun 2023 dan APBDesa Tahun
2023
Demikian Rekomendasi ini, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Dibuat di Singaparna
Pada tanggal 18 Februari 2023

Tembusan di sampaikan kepada Yth,


1. Bupati Tasikmalaya;
2. Inspektur Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
3. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten
Tasikmalaya;
LEMBAR VERIFIKASI
PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN KEUANGAN
TAHUN ANGGARAN 2024
No Persyaratan Administrasi Pendukung Ada Tidak Ada
1
Dokumen Administrasi :
1. Surat Pengantar dari Pemerintahan Desa

2. Lembar Verifikasi tim dari Kecamatan

3. Surat Rekomendasi dari Kecamatan


4. Foto Copy KTP Kelapa Desa dan Kaur keuanagan, NPWP,
Rekening Desa
5. Rencana Anggaran Biaya RAB

6. Rencana Anggaran Biaya RAB Kegiatan Insfratuktur fisik serta


disertai lembar verifikasi lapangan, Design Gambar take of
sheet, Fhoto 0 % yang memuat titik Koordinat nama Kegiatan
dan tanggal Pemotretan

Dokumen dimaksud telah diverifikasi dan telah sesuai dengan Peraturan yang berlaku .

Singaparna,18 Februari 2023


PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA
KECAMATAN SINGAPARNA
DESA SUKAASIH
Jl.Taman Pahlawan KH Z Mustopa e-Mail desasukaasih01@gmail.com
Kode 46415
SINGAPARNA-TASIKMALAYA

Sukaasih, 18 Februari 2023


Nomor : P/KU.12.129/13 /II/Desa/2023
Sifat : Penting Kepada
Lampiran : 1 (satu) bundel
Perihal : Permohonan Bantuan Keuangan Yth. Gubernur Provinsi Jawa
Kepada Desa Pemberdayaan Barat Cq. Kepala Dinas
Masyarakat Tahun Anggaran Pemberdayaan Masyarakat dan
2024 Desa Provinsi Jawa Barat
DI
BANDUNG

Disampaikan dengan hormat, berikut kami sampaikan Dokumen


Perencanaan Pemerintah Desa dan Prioritas Usulan Dana Desa Tahun
Anggaran 2022. (terlampir)

No. Uraian Volume Jumlah


Pembangunan Jalan Desa Kp.
1. 500 Meter 234.410.300,00
CISEDA
Dokumen dimaksud merupakan hasil musyawarah bersama
antara Pemerintah Desa dengan Badan Permusyawaratan Desa (BPD),
Lembaga Desa dan unsur Masyarakat Desa.

Demikian disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima


kasih.

Tembusan disampaikan kepada Yth.

1. Bupati Tasikmalaya;
2. Inspektur Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
3. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah
Kabupaten Tasikmalaya.
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

1.2. Maksud dan Tujuan

1.3. Sasaran Kegiatan

1.4. Ruang Lingkup Kegiatan


BAB II USULAN KEGIATAN
2.1. Alokasi Bantuan Dana Desa

2.2. Rencana Pelaksanaan Kegiatan

2.3. Hasil yang Diharapkan

2.4. Pembiayaan

BAB III MANFAAT YANG DIHARAPKAN

(Memuat Manfaat yang diharapkan)

BAB IV ANALISA KEGIATAN DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

(Memuat Gambar Desain, analisa, RAB (fisik) )

BAB V PENUTUP
LAMPIRAN – LAMPIRAN
Lampiran 1 :
Berita Acara Musyawarah Desa
Lampiran 2 : Keputusan Kepala Desa tentang Pelaksana
Pengelolaan Keuangan Desa (PPKD)
Lampiran 3 : Rencana Kerja Pembangunan

Lampiran 4 : Foto Lokasi 0%

Lampiran 5 : Fotocopy KTP Kepala Desa dan Bendahara Desa


Lampiran 6 : Rekening Bank (Pemerintahan Desa) BJB

(Bank Jabar dan Banten)


Lampiran 7 : NPWP

Lampiran 8 : Peta Desa

Lampiran 9 : Peraturan Desa tentang RKP Desa

Lampiran 10 : Peraturan Desa tentang RPJM Desa dan

Lampiran 11 : Peraturan Desa tentang APB Desa


PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA
KECAMATAN SINGAPARNA
DESA SUKAASIH
Jl.Taman Pahlawan KH Z Mustopa Kode 46415
SINGAPARNA-TASIKMALAYA
SURAT KETERANGAN KEPEMILIKAN TANAH
Nomor : 973 / 76/ Des/I/2023

Yang bertanda tangan dibawah ini:


Nama Lengkap : MUHAMAD UMAR MAHMUDI, S.S.I.,M.Pd
Umur/Tgl Lahir : 07-07-1990
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Pekerjaan : Kepala Desa Sukaasih
Alamat : Kp. Bantarsuling Rt.006 Rw.001 Desa Sukaasih Kecamatan
Singaparna Kabupaten Tasikmalaya

Dengan ini Menerangkan Bahwa Jalan Usaha tani Belakang Desa Sukaasih Memiliki Panjang 71,2 Meter dan
Lebar 3 Meter dengan batas sebagai berikut :

SebelahBarat : Jalan KHZ. Mustopa


SebelahTimur : Tanah Pemda Kab.Tasikmalaya
SebelahUtara : Jalan KHZ. Mustopa
SebelahSelatan : Tanah Darat Ibu Odah
Adalah Benar Tanah Milik Desa dengan Ketentuan:
1. Tidak sedang Sengketa;
2. Tanah Tersebut Tidak Pernah diperjual Belikan;
3. Tidak sedang dibebani Hak jamin;
4. Tanah tersebut tidak bersertifikat;
5. Tanah tersebut tidak dibebankan Pajak;

Demkikian agar surat keterangan ini kami buat untuk dipergunakan seperlunya.
Sukaasih, 19 Januari 2023
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pembangunan merupakan prioritas utama dalam meningkatkan


perekonomian di masyarakat bukan hanya infrastruktur akan tetapi Indek
Pembangunan Manusia sangat menunjang di dalam setiap kegiatan,
sehingga dapat mendukung terhadap peningkatan pembangunan dalam
kemandirian desa, sesuai dengan Visi Kabupaten Tasikmalaya yang
mewujudkan Kabupaten Tasikmalaya yang Religius Islami, Baik, Bersih,
Unggul melalui Pembangunan yang Berbasis Perdesaan, sehingga dapat
terwujud satu Indonesia Membangun Desa. Program Bantuan kepada Desa
merupakan Program dari Pemerintah yang diberikan/disalurkan melalui
Pemerintah Desa dan dilaksanakan oleh Desa dalam memberdayakan
masyarakat yang ada di perdesaan.

1.2 Maksud dan Tujuan

Bantuan Keuangan Kepada Desa merupakan Program Pemerintah yang


bersumber dari APBN yang disalurkan melalui Pemerintah Desa antara lain
:

a. Dapat lebih meningkatkan penyelenggaraan Pemerintahan Desa dalam


melaksanakan Pelayanan Pemerintahan, Pembangunan dan
Kemasyarakatan sesuai dengan kewenangannya;
b. Dapat meningkatkan kemampuan Lembaga Kemasyarakatan Desa di
dalam Perencanaan, Pelaksanaan dan Pengendalian dalam
Pembangunan secara partisifatip yang sesuai dengan potensi desa;
c. Dapat mendorong peningkatan swadaya gotong royong di masyarakat
dalam memberdayakan masyarakat sehingga terciptanya nilai
kebersamaan dan rasa memiliki dalam pembangunan;
d. Meningkatkan percepatan akselerasi pembangunan di dalam
meningkatkan Pemerataan Pendapatan, kesempatan bekerja bagi
masyarakat perdesaan;

1.3 Sasaran

Program Dana Desa melalui Bantuan Keuangan sasaran kegiatannya :

a. Kemampuan aparat, kelembagaan dan keuangan desa dalam mengelola


pembangunan di desa sebagai perwujudan dari pelaksanaan otonomi
desa yang nyata, dinamis serasi dan bertanggung jawab;
b. Keterpaduan pembangunan sehingga pembangunan di perdesaan dapat
memberikan hasil guna dan daya guna serta dapat mendorong potensi
masyarakat berperan aktif dalam pelaksanaan pembangunan
infrastruktur perdesaan;

c. Kesejahteraan masyarakat yang terus meningkat melalui penciptaan


lapangan kerja, perluasan kesempatan kerja dan kesempatan berusaha
sehingga meningkatkan taraf hidup dan mewujudkan kesejahteraan bagi
masyarakat desa.

1.4 Ruang Lingkup Kegiatan

Kegiatan yang dilaksanakan adalah dari APBN di Kabupaten


Tasikmalaya melalui Bantuan Dana Desa yang masih perlu ditingkatkan
dalam program dan kegiatan berskala lokal dan desa, Bidang Pembangunan
Desa dan Pemberdayaan Masyarakat.

BAB. II
USULAN KEGIATAN
2.1. Bantuan Keuanagan Kepada Desa

Anggaran bantuan Keuanagan Kepada desa untuk pembangunan


Infrastruktur perdesaan yang telah masuk pada daftar RPJMDes dan
Rencana Kerja Pemerintah Desa tahun 2024 yang akan digunakan untuk
kegiatan sebagai berikut :

No. Jenis Kegiatan Lokasi Volume Anggaran

Pembangunan Jalan Desa Kp. Ciseda


1. 500 m 234.410.300
Kp.Ciseda RT.001 RW.002 RT.001 RW.002

JUMLAH 234.410.300

Terbilang : ( Dua Ratus Tiga Puluh Empat Juta Empat Ratus Sepuluh Ribu Tiga Ratus Rupiah )

2.2. Rencana Pelaksanaan Kegiatan


a. Rencana Pelaksanaan
Kegiatan-kegiatan tersebut didanai dari Bantuan Keuangan Kepada Desa
yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Provinsi
Jawa Tahun Anggaran 2024.

b. Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan Kegiatan Bantuan Keuangan Kepada Desa dari Alokasi
Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat tahun 2024 dilaksanakan
setelah diterima pencairan dana.
c. Keswadayaan Masyarakat
Pada dasarnya masyarakat pada lokasi kegiatan tersebut dalam
pelaksanakan Bantuan Dana Desa ini telah dipersiapkan baik berupa
tenaga maupun material yang ada di masyarakat.

2.3. Hasil yang Diharapkan


Dengan adanya kegiatan Bantuan Dana Desa yang bersumber dari Alokasi
Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2024 di Desa
Sukaasih kami harapkan :

a. Pemerintah Desa akan lebih berkualitas sehingga termotivasi untuk


dapat melaksanakan tugas dan perannya dalam pelayanan secara prima
kepada masyarakat;
b. Masyarakat desa lebih bertanggungjawab dalam pelaksanaan
pembangunan sehingga partisifasi masyarakat dalam membangun desa
lebih meningkat;

c. Pelaksanaan musrenbang desa akan lebih terencana dengan tepat


sasaran dan tepat manfaat;
d. Dapat memperlancar arus transportasi dan komunikasi di tingkat desa;
e. Dapat meningkatkan pandapatannya yang lebih sejahtera;
f. Dapat mengurangi tingkat kemiskinan masyarakat.

2.4. Pembiayaan

Sumber Biaya Kegiatan Bantuan Keuangan Kepada Dana Desa berasal


dari:

a. Bantuan Keuanagan Kepada Desa Desa tahun 2024 yang berasal dari
Alokasi Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat.
b. Hasil swadaya masyarakat yang berupa tenaga dan material untuk
kegiatan tersebut.
BAB III

MANFAAT YANG DIHARAPKAN

Manfaat yang diharapkan dengan dilaksanakannya program/kegiatan


adalah sebagai berikut:

1. Kegiatan Infrastruktur

Pembangunan infrastruktur berkelanjutan adalah strategi dalam


menciptakan pembangunan yang bermanfaat bagi masyarakat, lingkungan
dan komunitas. Indikator yang digunakan dalam pembangunan
infrastruktur berkelanjutan adalah berkontribusi pada
pembangunan ekonomi dengan menciptakan kerja, pendapatan, skill dan
keterampilan;

2. Kegiatan Pemberdayaan

Dengan adanya kegiatan di bidang Pemberdayaan diharapkan bisa


meningkatkan kapasitas dan sumber daya manusia yang lebih baik
meningkatkan perekonomian masyarakat dan supaya dapat meningkatkan
Pendapatan Desa.

BAB IV

ANALISA KEGIATAN DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

Memuat Gambar Desain, Analisa, RAB Fisik ( Terlampir)

BAB V

PENUTUP

Demikian Proposal ini kami sampaikan, mudah-mudahan atas terkabulnya


permohonan ini diucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya semoga AllohSWT
dapat membalas atas kebaikan dan terkabulkannya permohonan ini.
KEPALA DESA SUKAASIH
KTP KAUR KEUANGAN
FOTO COPY NPWP DESA
NO REKENING BANK PEMERINTAHAN
DESA SUKAASIH
FHOTO LOKASI

Anda mungkin juga menyukai