Anda di halaman 1dari 2

NOTULEN SESI DISKUSI PRESENTASI

PENGOLAHAN DAN PEMASARAN JASA

Mata Kuliah : Manajemen Agribisnis


Kelas : B
Dosen Pengampu : Erna Rachmawati, S.P., M.Si.
Hari/Tanggal : Kamis, 8 Juni 2023

Disusun Oleh :
Kelompok 3 :
1. Sultan Muhamad Elbany (150610220034)
2. Nayla Putri (150610220059)
3. Khansanadhira Rhaina (150610220074)
4. Wisnu Yudha Prasetyo (150610220093)
5. Abdul Malik (150610220106)

No Penanya Pertanyaan Jawaban

1 Jessica Contoh perusahaan yang Contoh perusahaannya adalah


menawarkan jasa dan apa GOJEK.Perusahaan gojek
strategi pemasaran jasa yang menggunakan strategi pemasaran
mereka gunakan? Subbrands, yaitu dimana ia
menggunakan merek korporat atau
merek master adalah sudut pandang
utama tetapi produknya sendiri
memiliki sebuah nama yang berbeda.
Seperti untuk motor namanya GO-jek,
untuk mobil GO-car, untuk jasa antar
makanan GO-food, untuk jasa antar
barang GO-send, dan masih banyak
lagi.

2 Alika Bagaimana jika ada konsumen Jika ada konsumen yang tidak puas
yang tidak puas dengan SDM dengan sumber daya manusia (SDM)
dari jasa yang ditawarkan? dari jasa yang ditawarkan, ada
beberapa langkah yang dapat kami
ambil untuk menangani situasi
tersebut:
● Meminta maaf atas
ketidaknyamanan dan
ketidakpuasan konsumen.
● Kami akan dengarkan dan
pahami keluhan konsumen.
● Menanyakan siapa karyawan
yang bersangkutan atas hal
tersebut.
● Evaluasi kinerja karyawan yang
bersangkutan.
● Hal yang terpenting adalah
memperbaiki kekurangan yaitu
mengidentifikasi faktor-faktor
yang menyebabkan
ketidakpuasan konsumen.

3 Avda Strategi pemasaran jasa mana Strategi jasa yang di rekomendasikan


yang paling kalian adalah Subbrands, karena dengan
rekomendasikan? menggunakan strategi pemasaran ini
konsumen akan mudah mengingat
branding perusahaan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai