Anda di halaman 1dari 2

GARIS BESAR MATA KULIAH

MATA KULIAH : Asuhan kebidanan pada Kasus Kompleks


KODE MATA KULIAH : SBWP0601
BEBAN STUDI : 2 SKS ( T; 1 P; 1)
PENEMPATAN : SEMESTER VI

DISKRIPSI MATA KULIAH :

Mata kuliah ini membahas tentang Asuhan kebidanan pada kasus kompleks yang
meliputi : konsep Asuhan kebidanan pada kasus kompleks, Profesionalisme bidan dalam
kasus kompleks. Mata kuliah ini diberikan dalam bentuk simulasi, diskusi, pratikum dan
ceramah.

TUJUAN MATA KULIAH :

Setelah perkuliahan selesai , mahasiswa mampu :


1. Menjelaskan asuhan kebidanan pada kasus kompleks
2. Menjelaskan Profesionalisme bidan dalam kasus kompleks

GARIS BESAR MATA KULIAH :


1. Patofisiologi dalam kasus kompleks
2. Ginekology dalam kasus kompleks
3. Obstetric, serta komplikasi pada kehamilan dan persalinan yang umum terjadi
4. Pengkajian asuhan dengan kebutuhan yang kompleks meliputi pengkajian risiko dan
social yang berkontribusi pada kondisi ibu dan bayi yang buruk serta kesakitan dan
kematian
5. Lingkup praktik bidan pada kasus kompleks
6. Pengambilan keputusan klinis dalam kasus kompleks
7. Profesionalisme dalam kasus kompleks
8. Isu etik dan legal yang berhubungan dengan kondisi kompleks
9. Komunikasi pada perempuan dengan disabilitas (fisik maupun mental),
menyampaikan keadaan buruk, pilihan informed consent dan pemberian informasi
10. Bekerja dalam tim interdisiplin (IPE)
11. Alur rujukan dan rencana asuhan pada kasus kompleks
12. Peran bidan dalam memberikan asuhan dengan kebutuhan yang kompleks sebagai
bagian dari tim interdisiplin

Pangkajene, 4 Februari 2023

Mengetahui,
Dekan Ketua Prodi S1 Kebidanan

Ns. Asnuddin, S.Kep.,M. Kes St. Hasriani, S.Tr.Keb., M.Keb


NBM. 1259292 NBM. 1174422

Anda mungkin juga menyukai