Anda di halaman 1dari 2

BERITA ACARA SERAH TERIMA ( BAST – I )

Pekerjaan Pelaksanaan Renovasi Showroom Garasindo


JL. Meruya Ilir Raya No.5. RT.010. RW. 07, Kel. Kebun Jeruk. Kec. Kebun Jeruk Jakarta Barat

Jakarta, 14 Agustus 2023


Nomor : 002 / BAST-I / GARASINDO-TBI / VIII / 2023

Pada hari ini, Senin Tanggal Empat Belas Agustus, Tahun Dua Ribu Dua Puluh Tiga (14/8/2023), kami
yang bertanda tangan dibawah ini :

I. Nama : Aryanadi Dharmiko Sutjiawan


Jabatan : Owner

Dalam hal ini bertindak dan Selaku Pemilik Bangunan Teckwrap Indonesia Jl. Meruya Ilir
Raya No.5. RT.010. RW.07 yang berkedudukan di Jl Taman Golf AG7 No. 6 Poris Plawad
Cipondoh Tangerang Selaku PIHAK PERTAMA

Dengan

II. Nama : Jupiter Liputra, ST Arch


Jabatan : Project Director

Dalam hal ini bertindak dan berlaku mewakili PT. TRUST BUILDING INDONESIA yang
beralamat di Komplek Ruko Mall Season City Blok B No. 11 Jl. Prof Dr. Latumenten No.33
Tambora, Jakarta Pusat, Selaku PIHAK KEDUA

Dengan ini menerangkan bahwa :

I. PIHAK KEDUA, telah menyerahkan Pelaksaan Pekerjaan Renovasi Showroom Garasindo kepada
PIHAK PERTAMA dan PIHAK PERTAMA menyatakan pekerjaan telah selesai Seratus Persen
(100%) dan menerima hasil pekerjaan dengan baik.
II. Dengan adanya Berita Acara Serah Terima Pekerjaan ini PIHAK KEDUA telah melaksankan
kewajibannya dengan baik dan berhak menerima pembayaran termin dari PIHAK PERTAMA
sebesar 95% setelah di potong retensi 5%
III. CATATAN LAIN SEBAGAI KESEPAKATAN
1.) Bahwa PIHAK KEDUA akan menyelesaikan masa retensi untuk melaksanakan Pemeliharaan
bangunan selama seratus delapan puluh ( 180 ) hari sesuai Kontrak Kerja sejak di
tandatanganinya Berita Acara Serah Terima Pertama pada tanggal 14 Agustus 2023.
2.) Bahwa Pihak Pemilik Proyek akan membayarkan Retensi 5% berdasarkan keputusan bersama.

Demikian Berita Acara Serah Terima Pertama ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya dan disepakati kedua belah pihak.

Diserahterimakan oleh : Kepada :

KONTRAKTOR PELAKSANA OWNER/ PEMILIK PROYEK


PT. TRUST BUILDING INDONESIA

( Jupiter Liputra ) (Aryanadi Dharmiko Sutjiawan)


Pihak Kedua Pihak Pertama

Anda mungkin juga menyukai