Anda di halaman 1dari 16

PROGRAM SEMESTER KURIKULUM MERDEKA

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan Pendidikan : SDN Kedungkandang 1


Kelas / Semester : I / Ganjil
Mata Pelajaran : Matematika

JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOVEMBER DESEMBER


NO NOMOR ATP ATP Materi JP SMT
1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
Menghitung bilangan dengan menggunakan ü
benda - benda disekitar,dan menerapkan tentang
konsep hitungan. kemudian memperdalam ü
pemahaman tentang angka 7-10. Memahami
perbedaan nilai dan urutan angka sampai 10. ü
Memahami penguraian angka 5 - 10. Memahami
urutan bilangan 1 - 20. Memahami tentang ü
hubungan antara angka hitung dan angka urutan.
Memahami cara menyatakan posisi letak benda. Unit 1. Bilangan
1 1.1 sampai dengan 4 1
10

ü
L
L
I
I
B
B
S U
U ü
T R
R
ü S
Memahami makna angka untuk menghitung Unit 2.
dalam kehidupan sehari-hari, serta dapat ü S
2 1.2 menggunakannya. Mencoba mencari jumlah atau Menguraikan 3 1 S
selisih dari satu angka dengan angka lain dan dan Menyusun 1 E
Bilangan
E ü
mengetahui hubungannya. M
M
E
E P
S
Menghitung dan menyatakan angka yang
S E
ü T
menyatakan jumlah dan angka yang menyatakan T M
urutan dalam kehidupan seharihari, serta ü E
memahami hubungan antara angka yang Unit 3. Bilangan E B
untuk ü R
3 1.3 menyatakan jumlah dan angka yang 3 1 R A
menunjukkan urutan. Menyatakan posisi letak Menunjukkan
benda menggunakan kosakata depan-belakang, Urutan S G G
G
A I A
atas-bawah, kanan-kiri, dan lain-lain.
E A
menjumlahkan untuk menemukan (konteks ü S N
N N
penggabungan) dengan "jadi berapa jika J
digabungkan". merupakan bentuk penjumlahan. A ü
berhitung dengan penjumlahan di bawah 10. P 1 R I
menghitung penjumlahan dengan benar hingan Unit 4. L
4 1.4 berjumlah 10. Memahami makna penjumlahan 0. Penjumlahan (1) 6 1 A
Memahami konteks di mana penjumlahan
digunakan melalui pembuatan cerita T P
T
penjumlahan. . O
.
S G G
G
A I A
E A
menjumlahkan untuk menemukan (konteks S N
N N
penggabungan) dengan "jadi berapa jika J
digabungkan". merupakan bentuk penjumlahan. A
berhitung dengan penjumlahan di bawah 10. I
P ü 1 R
menghitung penjumlahan dengan benar hingan Unit 4. L
4 1.4 berjumlah 10. Memahami makna penjumlahan 0. Penjumlahan (1) 6 1 ü A
Memahami konteks di mana penjumlahan ü
digunakan melalui pembuatan cerita
T P
ü
T
penjumlahan. . O
ü
.
P R
P
ü T
Menggunakan metode pengurangan pada saat
mencari "sisa" (konteks sisa). Membaca dan 2 ü
menulis rumus pengurangan dengan 2
0 ü
menggunakan simbol "–", dan "=". Unit 5. 0
5 1.5 4 1 2
Mengungkapkan konteks pengurangan dengan Pengurangan (1) ü
menggunakan kata-kata, angka rumus, gambar 2
2
dan lainnya. Menghitung dengan benar 3
pengurangan angka dibawah 10. -
-
2
Membuat kartu pengurangan. Membiasakan diri ü 2
dengan menghitung menggunakan kartu
0
ü
0
pengurangan. Menyusun kartu pengurangan dan 2
menyadari karakteristik bagaimana angkanya Unit 6. Bentuk- ü
2
6 1.6 berubah. Memahami konteks yang menggunakan Bentuk Bangun 4 1 3
ü
4
0, untuk memperdalam pemahaman tentang (1)
pengurangan (sisa). Menunjukkan konteks
bertanya tentang perbedaan melalui gambar,
untuk memperdalam pemahaman pengurangan
(selisih). ü
ü
Memperkaya pengalaman yang menjadi dasar
Unit 7. Bilangan ü
pemahaman bentuk ruang. Mengenali bentuk
7 1.7 yang lebih dari 4 1
benda dan menangkap karakteristik dari bentuk ü
benda tersebut. 10

JUMLAH 28

Ket : ü Kegiatan Belajar Mengajar


Sumatif/Penilaian Harian
Sumatif Tengah Semester 1 (STS 1)
Sumatif Akhir Semester 1 (SAS 1)
Pembagian Raport
PROGRAM TAHUNAN KURIKULUM MERDEKA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan Pendidikan : SDN Kedungkandang 1


Mata Pelajaran : PPKN
Kelas / Semester : 1 (Satu) / 1 dan 2 (Ganjil dan Genap)

NO NO. ATP ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN UNIT

Peserta didik dapat mengenali simbol-simbol Pancasila dan


Lambang Negara Garuda Pancasila, serta menceritakan
hubungannya. Peserta didik juga dapat mengidentifkasi tugas
peran dirinya dalam kegiatan bersama. Selain itu menerapkan Unit I. Aku
1 1.1 nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehariannya sesuai dengan Cinta
perkembangan dan konteks peserta didik Pancasila

Peserta didik dapat mengidentifkasi aturan yang ada di rumah


dan di sekolah serta melaksanakannya dengan bimbingan orang
tua dan guru. Peserta didik dapat menceritakan contoh sikap
mematuhi dan yang tidak mematuhi aturan yang berlaku di Unit II. Aku
rumah dan di sekolah. Peserta didik dapat menyampaikan
2 1.2 pendapatnya di kelas sesuai dengan tingkat berfkir dan Anak Yang
konteksnya. dengan bimbingan guru Patuh
Aturan

Peserta didik mengenali dirinya sendiri, sebagai individu,


bagian dari masyarakat dan lingkungannya, sebagai warga Unit III. Ayo
negara Indonesia dan warga negara dunia. Ia juga mengenali
dan memahami bahwa bangsa Indonesia itu bineka baik dari Memperken
3 1.3 segi suku, ras, bahasa, agama dan kelompok sosiaL alkan Diri
dengan
Sopan

Peserta didik mengenali dirinya sendiri, sebagai individu,


bagian dari masyarakat dan lingkungannya, sebagai warga
negara Indonesia dan warga negara dunia. Ia juga mengenali UNIT IV.
dan memahami bahwa bangsa Indonesia itu bineka baik dari Aku Cinta
4 1.4 segi suku, ras, bahasa, agama dan kelompok sosial Lingkungan
Sekitar

Peserta didik dapat mengenal karakteristik dan ciri-ciri fisik


UNIT V. Aku
lingkungan rumah dan sekolah, sebagai bagian tidak terpisahkan
dari wilayah NKRI. Ia dapat menyebutkan contoh perilaku dan Suka
1.5 sikap yang menjaga lingkungan sekitar, serta mempraktikannya Bergotong
di rumah dan di sekolah. Royong
1 (Satu)
Peserta didik mampu menyadari pentingnya gotong royong
dalam lingkungan keluarga dan lingkungan masyarakat. Dengan UNIT V. Aku
memahami pentingnya gotong royong, peserta didik diharapakan Suka
mampu menganalisis karakteristik peran setiap individu untuk Bergotong
5 1.6 dapat kontribusi dalam gotong royong. Royong
1 (Satu)

JUMLAH

Malang, 17 Juli 202

Kepala SDN Kedungkandang 1 Guru kelas IA,

Drs. PAIDI, S.Pd., M.M. NIA NOVITASARI,


NIP. 19630715 198303 1 011 NIPPPK. 19951130
DEKA

ELEMEN JUMLAH SEMESTER

Pancasila 16 1

Undang-
Undang Dasar
Negara 13 1
Republik
Indonesia
Tahun 1945

Bhinneka 3 1
Tunggal Ika

Negara
Kesatuan 10 2
Republik
Indonesia

Pancasila dan
Bhinneka 12 2
Tunnggal Ika
Pancasila dan
Bhinneka 10 2
Tunnggal Ika

64

Malang, 17 Juli 2023

Guru kelas IA,

NIA NOVITASARI, S.Pd


NIPPPK. 19951130 202221 2 011
PROGRAM TAHUNAN KURIKULUM MERDEKA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan Pendi : SDN Kedungkandang 1


Kelas / Semes: I / 1 dan 2 (Ganjil) dan (Genap)
Mata Pelajar : Seni Rupa

NO NO. ATP ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN KEGIATAN

1 1.1 Siswa mampu mengasosiasikan definisi “indah” atau “artistik” dari benda-benda di 1
sekitarnya. Siswa mampu mendokumentasikan hasil pengamatannya. Siswa percaya
diri dalam memilih alat dalam proses dalam berkreasi.
Siswa mampu mengidentifikasi berbagai jenis garis, pada gambar ataupun pada
benda-benda di sekitarnya. Siswa dapat menggambar sebuah pohon dengan
menggunakan beberapa macam garis. Siswa membandingkan dan mengambil
2 1.2 kesimpulan tentang arti garis tipis dan garis tebal yang ditemukan pada pohon. 2

Siswa mampu merasakan arah dan gerakan yang direpresentasikan oleh garis. Siswa
3 1.3 mengeksplorasi garis dalam hubungannya dengan musik dan perasaan. 3

Siswa memahami bahwa berbagai jenis bentuk dibentuk oleh berbagai macam garis.
4 1.4 Siswa dapat mengidentifikasi nama-nama bentuk geometris (segitiga, segiempat, 4
lingkaran, oval, trapesium) dan bentuk organik.

Siswa mampu berkreasi dan mampu memilih bentuk yang diperlukannya. Siswa dapat
5 1.5 mengidentifikasi nama-nama bentuk geometris dan bentuk organik. Siswa dapat 5
menggunakan lem dan gunting untuk membuat kolase.

Siswa mengenal berbagai macam topeng dari Indonesia. Siswa mengenal konsep
6 1.6 simetri. Siswa menggunakan teknik lipat, gunting dan tempel untuk membuat topeng 6
kertas.

Siswa mengerti kosakata bentuk dan garis, nama-nama warna, warna panas, warna
dingin dan warna netral, juga kosakata “tumpang tindih”, dan dapat mengaplikasikan
pemahamannya ke dalam karya. Siswa dapat melakukan refleksi akan karyanya,
7 1.7 membuat alternatif karya, dan membandingkannya. Siswa dapat memilih warna 7
ataupun karya yang ingin digunakan, dan dapat menyebutkan alasannya.

Siswa dapat mengidentifikasi bentuk berulang Siswa dapat membuat kreasi dari
8 1.8 bentuk yang berulang dengan cara memilih minimal 1 teknik: menggambar, kolase, 8
menganyam, dan lain-lain.

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Huruf, Abjad, Alfabet, Fonts. Siswa
mengenali bahwa huruf dapat dipresentasikan dalam berbagai bentuk. Siswa mampu
9 1.9 merancang tulisan indah sederhana, dan menggunakan pola sederhana sebagai 9
dekorasi.
Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Bangunan, Gedung, Rumah,
Kediaman, Arsitek (orang yang merancang bangunan), Arsitektur (bentuk hasil
10 1.10 rancangan bangunan). Siswa mengamati bentuk, bidang dan ukuran dalam sebuah 10
bangunan.

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Bangunan, Gedung, Rumah,


Kediaman, Arsitek (orang yang merancang bangunan), Arsitektur (bentuk hasil
rancangan bangunan). Siswa dapat mengolah bentuk dan merakit model 3 dimensi
11 1.11 sederhana. Siswa dapat menggunakan bahan-bahan bekas di sekitarnya. Siswa 11
memahami bahwa model 3 dimensional dapat membantu perencanaan bangunan
sebenarnya.

Siswa mengidentifikasi bentuk alami/natural dan bentuk buatan manusia. Siswa


memahami bahwa dirinya dapat berperan merancang, merawat dan mengembangkan
12 1.12 lingkungannya. Siswa mampu mengatur model-model 3 dimensional sebuah 12
bangunan menjadi model sebuah lingkungan kota.

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Lengkung, Kurva, Bergelombang,


Spiral, Garis Rangka/Outline. Siswa mengidentifikasi garis danbidang dalam sebuah
gambar/lukisan dan alam sekitar. Siswa dapat menggunakan garis lengkung dan
13 1.13 bidang atau garis lurus dan bidang dalam karyanya. Siswa menciptakan karya 13
menggunakan garis lengkung dan garis lurus.

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Tekstur, Kasar, Halus, Bergerigi,
14 1.14 Berbulu, Licin. Siswa mampu mengenali dan menggunakan tekstur yang didapat dari 14
lingkungan sekitar ke dalam karyanya.
Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Wajah, Muka, Rupa, Ekspresi,
Karakteristik, Ciri-Ciri. Siswa mengenali persamaan dan perbedaan karakteristik
wajahnya dan teman-teman sekelasnya. Siswa mampu mengenali bentuk dasar
15 1.15 geometris/non geometris dan menggunakan garis untuk menggambar atau membuat 15
kolase untuk membuat potret wajah sendiri atau orang lain.

Siswa mengamati dan mengenali karakteristik hewan tertentu. Siswa mampu


menuangkan pengalaman, pengamatan atau hasil tiruan bentuk ke dalam karya. Siswa
16 1.16 mampu mengenali bentuk dasar geometris/non geometris dan menggunakan garis 16
untuk membuat karya 2 atau 3 dimensi.

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Campur, Warna Primer. Warna
Sekunder. Siswa dapat menggunakan krayon minyak dengan krayon dalam posisi tidur
17 1.17 17
dan posisi berdiri. Siswa dapat mengeksplorasi proses pencampuran warna dan
menemukan berbagai macam warna sebagai hasilnya.

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Lukisan, Warna Terang, Warna
Gelap, Outline (garis tebal yang memperjelas sebuah bentuk) Siswa dapat melihat dan
merasakan berbagai gradasi warna. Siswa dapat membuat sebuah lukisan yang
18 1.18 didominasi dengan warna terang, dan menggunakan warna gelap untuk detail bagian. 18
Siswa memahami perbedaan antara bentuk natural dan bentuk buatan manusia.
Siswa mampu menuangkan pengalaman, pengamatan atau hasil imitasi bentuk ke
dalam karya. Siswa mampu membuat karya cetak dengan menggunakan pewarna
19 1.19 basah dan bentuk natural dari dedaunan yang mereka pilih. 19

Siswa mengenal dan dapat menggunakan kosakata: Mixed Media (Media Campuran).
Siswa mampu menuangkan pengalaman, pengamatan atau hasil tiruan bentuk ke
dalam karya. Siswa mampu menerapkan pengetahuan dan keterampilan yang telah
20 1.20 dipelajarinya untuk membuat karya berdasarkan minat atau ketersediaan bahan di 20
sekitarnya.

JUMLAH

Malang, 1

Kepala SDN Kedungkandang 1 Guru kelas

Drs. PAIDI, S.Pd., M.M. NIA NOVIT


NIP. 19630715 198303 1 011 NIPPPK. 1
MERDEKA
24

KEGIATAN JUMLAH SEMESTER

Seni di Sekitarku 2 1

Aneka Garis 2 1

Garis yang Menunjukkan Gerak 2 1

Garis Membuat Bentuk 2 1

Membuat Bentuk dengan 2 1


Potong & Tempel

Bentuk dalam Topeng 2 1

Warna, Garis dan Bentuk 2 1

Bentuk yang Berulang 2 1

Bentuk Huruf 2 1
Bentuk Besar Kecil dalam 2 1
Arsitektur

Membuat Model Bangunan 2 2

Membuat Model Kota 2 2

Lebih Jauh Tentang Garis 2 2

Tekstur dan Pola 2 2

Bentuk Pada Wajah 2 2

Observasi Hewan dan Tanaman 2 2

Warna Primer dan Warna 2 2


Sekunder

Membuat Campuran Warna 2 2


Gelap dan Warna Terang
Keindahan Dedaunan 2 2

Temukan Inspirasi Karya 2 2


Senimu

40

Malang, 17 Juli 2023

Guru kelas IA,

NIA NOVITASARI, S.Pd


NIPPPK. 19951130 202221 2 011
PROGRAM TAHUNAN KURIKULUM MERDEKA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

INSTUNSI : SDN Kedungkandang 1


KELAS / SEMESTER : 1 (Satu) / 1 dan 2 (Ganjil dan Genap)
MAPEL : Bahasa Indonesia

NO BAB Tema NO. ATP

Bunyi dan
1 BAB 1 Bunyi Apa? 1.1
Pancaindra

Tempat dan Aturan


BAB 2 Ayo
2 Bermain yang 1.2
Bermain! Aman

BAB 2 Awas Kebersihan dan


3 1.3
Kuman! Kesehatan Diri

Bermain dan
4 BAB 4 Aku Bisa! 1.4
Bergerak

Bersikap Baik
5 BAB 5 Tema Baru 1.5
Terhadap Teman

BAB 6 Berbeda Menghargai


6 1.6
Itu Tak Apa Perbedaan

Membedakan
7 BAB 7 Aku Ingin Keinginan dan 1.7
Kebutuhan

BAB 8 Di Sekitar Mengeksplorasi


8 1.8
Rumah Lingkungan Sekitar

JUMLAH

Mal

Kepala SDN Kedungkandang 1 Guru

Drs. PAIDI, S.Pd., M.M. NIA


Mal

Kepala SDN Kedungkandang 1 Guru

Drs. PAIDI, S.Pd., M.M. NIA


NIP. 19630715 198303 1 011 NIPP
PROGRAM TAHUNAN KURIKULUM MERDEKA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Ganjil dan Genap)

ATP JML SMT


Menyimak dan menanggapi bacaan tentang bunyi dan pancaindra
secara lisan, mengenali abjad, merangkai suku kata yang diawali
huruf ‘b’, menulis huruf ‘B’ dan ‘b,’ serta menulis namanya sendiri 8 1

Menyimak dan menanggapi bacaan tentang tempat dan aturan


bermain, mengenali tanda tanya dan tanda seru dalam kalimat,
serta membaca dan menulis suku kata yang diawali dengan huruf 8 1
‘h’ dan ‘c’

Menanggapi bacaan tentang cara menjaga kebersihan diri,


membaca dan menulis suku kata yang diawali dengan huruf ‘k’
8 1

Menyimak, menanggapi, dan menirukan gerakan pada bacaan


tentang aneka gerak, melakukan instruksi serta membaca dan
menulis suku kata yang diawali dengan huruf ‘l’ 8 1

Menyimak dan menanggapi bacaan tentang sikap baik kepada


teman, mengenali tanda titik pada akhir kalimat serta membaca 8 2
dan menulis kata-kata yang diawali dengan huruf ‘m’

Menyimak dan menanggapi bacaan tentang keragaman di sekitar,


membaca dan menulis kata yang diawali dengan huruf ‘g’ 8 2

Menyimak dan menanggapi bacaan tentang hidup hemat,


8 2
membaca dan menulis kata yang sering ditemui sehari-hari

Menyimak dan menanggapi bacaan tentang lingkungan dan


pekerja di sekitar rumah, membaca dan menulis kata yang sering
ditemui 8 2

JUMLAH 64

Malang, 17 Juli 2023

ngkandang 1 Guru kelas IA,

M.M. NIA NOVITASARI, S.Pd


Malang, 17 Juli 2023

ngkandang 1 Guru kelas IA,

M.M. NIA NOVITASARI, S.Pd


8303 1 011 NIPPPK. 19951130 202221 2 011

Anda mungkin juga menyukai