Anda di halaman 1dari 2

Nama : Sisna Delvita

NPM : 1610015311030
Matkul : Pengantar Ekonomi
Tugas Kecil 3

TEORI BIAYA PRODUKSI

Biaya produksi merupakan biaya dari semua pengeluaran yang dilakukan perusahaan untuk
mendapatkan factor-faktor produksi dan bahan baku yang akan digunakan untuk menghasilkan
suatu produk.

Biaya rata-rata merupakan biaya total dibagi jumlah produk di mana jumlah per 1 unit
produksi adalah sama. Rumus biaya rata-rata (average cost – AC)

NO Jumlah Biaya tetap Biaya berubah-rubah Biaya total Biaya rata-rata


produk Rp (juta) Rp (juta) Rp (juta) Rp (juta)
Botol
1 0 100 0 100 0
2 10 100 2 102 10,2
3 20 100 4 104 5,2
4 30 100 6 106 3,53
5 40 100 8 108 2,7
6 50 100 10 110 2,2

Grafik Kurva biaya

VC

TC

FC
AC 0 10 20 30
40 50 Q

Anda mungkin juga menyukai