Anda di halaman 1dari 4

SOAL UJI TEST

MATEMATIKA TERINTEGRASI AGAMA

SMP/MTS

2020

1. Diketahui M menyatakan banyaknya himpunan surat dalam Al-Quran yang hanya memuat 7
ayat, dan N menyatakan banyaknya himpunan surat dalam Al-Quran yang hanya memuat 3
ayat. Maka nilai dari : adalah …
2. Terdapat 14 jama’ah dalam sebuah musolla yang terdiri dari sembilan laki-laki dan lima
perempuan dewasa.dan dari kesebelas laki-laki tersebut terdapat empat anak-anak dan
lima dewasa.jika mereka akan mendirikan sholat berjama’ah,maka banyaknya susunan
jama’ah yang mungkin adalah …
3. Disebutkan dalam sebuah Hadist yang diriwayatkan oleh HR.Abu Dawud bahwasanya
:”wajib mengeluarkan zakat sebesar ar-rub’ul ‘Usyur {2,5%} setiap empat puluh dirham
adalah satu dirham. Dan tidak ada kewajiban zakat(mal) sehingga sempurna/mencapai
dua ratus dirham.jika sempurna / mencapai dua ratus dirham, maka zakatnya adalah lima
dirham. Pak Ahmad memiliki gaji 10.000 dirham dalam setahun, jika Beliau rutin
mengambil gajinya (untuk keperluan hidup sehari-hari) sebesar 100 dirham tiap bulan, dan
jika 1 dirham = Rp.3.880,-. Maka besarnya zakat mal yang harus dikeluarkan oleh pak
Ahmad tahun ini adalah …(nyatakan dalam rupiah)
4. Diberikan ∆ ABC dengan panjang sisi AC = jumlah putra Nabi Yaqub AS dan AB = empat kali
jumlah huruf idghom bighunnah. Apabila 3 BAC + 2 ABC = 180
Maka panjang sisi BC adalah …
5. Disebutkan dalam surat Al-Kahfi: 25, bahwasanya Ashabul kahfi tertidur selama (3p + )
tahun berdasarkan informasi dari ayat di bawah ini.

ْ ‫َو لَ ِب ُثوا فِى َك ْه ِف ِه ْم َثالَ َث ِم َئة سِ نِيْنَ َو‬
‫ازدَ اد ُْوا ت ِْس ًعا‬
Maka banyaknya faktor prima dari hasil p x q adalah …
6. Sebuah kotak berisi bola-bola yang masing-masing bertuliskan satu huruf hijaiyah. Huruf
hijaiyah tersebut terdiri atas huruf idghom bighunnah,idhar, dan qolqolah. Diambil sebuah
bola secara acak sebanyak dua kali tanpa pengembalian.peluang bola yang terambil
bertuliskan huruf idhar pada pengembalian pertama dan qolqolah pada pengambilan
kedua adalah …
7. Terdapat 3 anak yang sedang menempuh hafalan Asmaul Husna. Mereka adalah Andi, Budi ,
dan Cantika.masing-masing dari mereka memperoleh:
~ Andi(hingga Al-Mudzillu)
~ Budi (hingga Al-Latifu) , dan
~ Cantika (hingga Asy-Syakuru).
Jika k menyatakan FPB dari banyaknya hafalan masing – masing dari mereka,maka nilai
perbandingan dari k dengan banyaknya hafalan Cantika adalah …
8. Jika adalah faktor dari dan P menyatakan urutan Usman Bin Affan dalam Khulafau
Rosyidin, maka bilangan bulat terbesar n yang mungkin adalah …
9. Jika maka surat ke ( ) pada Al-Qur’an adalah …
10. Diketahui sebuah persamaan kuadrat dengan banyaknya huruf
qolqolah; lama nya masa penyempurnaan penggembalaan domba Nabi Syua’ib oleh
Nabi Musa AS, dan lama hari maksimal haid bagi wanita. Maka persamaan kuadrat
baru yang akar-akarnya berkebalikan dari akar-akar persamaan di atas adalah …
KUNCI DAN PEMBAHASAN
1. Jawab: 8
Solusi :
M = 2 ; N = 3 didapat,
=
=8
2. Jawab : 5.4!.4!.5! atau 345.600
Solusi:
~dari 5 laki-laki dewasa dipilih seorang imam, yakni C(5,1) = 5
~ dari 5 laki-laki dewasa terambil 1 sisa 4 orang => 4!
~ada 4 anak-anak => 4!
~ ada 5 perempuan dewasa => 5!
Tinggal mengalikan => 5.4!.4!.5!= 345.600
3. Jawab: Rp.853.600
Solusi:
4. Jawab: 6√2

missal <BAC = dan <ABC =


diketahui 3
didapat :
~ AC = jumlah putra Nabi Ya’qub AS = 12
~ AB = jumlah 4 x huruf idghom bighunnah = 4x4 = 16
Dengan aturan sinus didapat,
=>

=> BC = 6

5. Jawab: 3
Solusi :
Berdasarkan informasi ayat, didapat bahwa Ashabul Kahfi tertidur di dalam Gua
selama 309 tahun =3p + q^2 = 3.100 + 3^2
Didapat, p = 100 dan q = 3 sehingga nilai dari p x q = 100 x 3 = 300
Didapat , 300 = sehingga didapat banyak faktor prima nya ada 3
6. Jawab: 1/7
Solusi:
Jumlah huruf idghom bighunnah = 4
Jumlah huruf idhar = 6
Jumlah huruf qolqolah = 5
~sehingga peluang terambilnya bola yang bertuliskan huruf idhar pada
pengambilan pertama dan huruf qolqolah pada pengambilan kedua adalah :

7. Jawab: 1 : 7
Solusi:
~ Andi => Al-Mudzillu{25}
~ Budi => Al-Latifu{30}
~ Cantika=> Asy-Syakuru{35}
Diperoleh:
FPB dari : 25 ; 30 ; 35 adalah 5. Maka nilai perbandingan dari k dan banyak
hafalan Cantika adalah : 5 : 35 = 1 : 7
8. Jawab : n = 40
Solusi: urutan Sayyidina Usman bin Affan dalam Khulafaur Rasidin adalah ke-3.
Sehingga nilai dari P = 3.
= =
=> n = 40
9. Jawab: surat An-Nahl
Solusi :
Dengan kali silang didapatkan :

a/b = 4/1

sehingga nilai dari ( ) = ( ) = 16. Yakni surat An-Nahl

10. Jawab:
Solusi:
a = banyaknya huruf Qolqolah => 5
b = lama masa penyempurnaan penggembala’an domba Nabi Syuaib oleh Nabi
Musa AS => 10
c = lama hari maksimal haid bagi wanita => 15
didapat persamaan kudratnya adalah
=>
=> didapat nilai a = 5 ; b = 10 ; dan c = -15
~sehingga persamaan kuadrat baru yang akar-akar nya berkebalikan adalah :
+

Anda mungkin juga menyukai