Anda di halaman 1dari 11

INTEGRAL

Diketahui y = f(x). Turunan pertama y = f(x) dapat ditulis sebagai :

y’(x) = Dxy = dy/dx = f’(x)

Perhatikan :

dy/dx = f’(x)  dy= f’(x) dx


dengan menambahkan bentuk integran , maka diperoleh:

, C konstanta

f(x) = 2x – 5 , f(x) = 2x + 10

Pengintegralan standar
Jika maka:

Jika maka:

Jika maka:

Pengintegralan khusus
Sifat-sifat

Hukum Dasar integrasi (Basic Integration rules):


1. Hukum konstant : , k adalah konstanta
2. Hukum Perkalian Konstant :
3. Hukum Penjumlahan :

4. Hukum Pangkat sederhana :

5. Hukum Pangkat sederhana :

6. Hukum Pengkat sederhana :

7. Hukum Pangkat sederhana :

8. Hukum Pangkat sederhana :

Latihan : Selesaikan !
1. Selesaikan integrasi ; .... biii...saaaaaa.....

bukan rumus 7)

2. Selesaikan integrasi
Misalkan u = x2 - 1  du = 2x dx  xdx = ½ du

3. Selesaikan integrasi
Misalkan u = x2-1  du = 2x dx  xdx = ½ du
4. Selesaikan integrasi

Misalkan

Coba selesaikan:
.

SOAL. Dua Boat mempunyai kecepatan yang tetap menuju tempat pemberhentian (P).
Boat A berlayar dari selatan dengan kecepatan 13 mph dan boat B mendekati dari Timur.
Jika jarak awal kedua kapal ke P 16 mil. Saat keduanya berjalan, perubahan kecepatan
jarak mendekat keduanya 17 mph. Boat yang mana yang akan mencapai P lebih dulu?

INTEGRAL BERBATAS
RABU – SABTU, 19 – 21 MEI 2010
Diketahui f(x) kontinu pada selang tertutup [a, b] ( arau a ≤ x ≤ b )
Dengan Integral tak tentu
Maka Integral berbatas ( integral tertentu) fungsi dan daerahnya
di atas ditulis sebagai

Tenut Anda dapat menyelesaikan integral berbatas ini jikaAnda dapat menyelesaikan
integral tktentunya

Contoh Hitung nilai integral:

1. Jawab: :

2. Jawab:

3. Jawab:
Misalkan u = x2-1  du = 2x dx  xdx = ½ du

4.

Misalkan u = x2-1  du = 2x dx  xdx = ½ du


5.

Misalkan

Coba Dapatkan nilai intgralnya:

LUAS DAERAH
RABU – SABTU, 26 – 29 MEI 2010

Luas suatu daerah (L) yg dibatasi oleh kurva y = f(x), x = a dan


x = b ditulis sebagai:

Teladan (contoh)

1. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh kurva f(x) = 2x + 1, a = 0, b = 3.


Jawab:
Fungsi ini bernilai positif pada daerah yang didefinisikan (f(x) > 0
sepanjang 0 ≤ x ≤ 3)

2. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh kurva f(x) = 2x + 1, a = -5, b =-


1.
Jawab:
Fungsi ini bernilai nilai negatif pada daerah yang didefinisikan ( f(x) < 0
sepanjang -5 ≤ x ≤-1)

3. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh kurva f(x) = 2x + 1, a = -2, b =


3.
Jawab:
Fungsi ini mempunyai nilai negatif, nol dan positip pada daerah yang
didefinisikan (sepanjang -2 ≤ x ≤ 3)
 Cari f(c) = 0  c = ???

f(c) = 2c + 1 = 0  2c = -1  c = - 1/2

f(x)  ----------0 +++++++++++


x -2 -1/2 3

4. Hitung luas daerah yang dibatasi oleh kurva f(x) = x2 + 2x – 8, a = -6,


b=6.
Jawab:
Fungsi ini mempunyai nilai negatif, nol dan positip pada daerah yang
didefinisikan (sepanjang -6 ≤ x ≤ 6)
 Cari f(c) = 0  c = ???
f(x) = x2 + 2x – 8 = (x+4)(x-2)
f(c) = c2 + 2c – 8 = 0  (c + 4)(c - 2) = 0  c + 4 = 0  c = - 4
c–2 =0c= 2
Jadi c1 = -4 dan c2 = 2
f(x)  +++++++++0 -------------------0++++++++++++
x -6 -4 2 6
Dapatkan/Hitung luas darah yang dibatasi oleh kurva y=f(x) dan daerah
a ≤ x ≤ b di bawah ini !

6. Gambar
15

10
LUAS = ?

1 10

LUAS DAERAH
Rabu - Sabtu, 9 – 11 uni 2010
Yang dibatasi oleh kurva (fungsi) y = f(x) dan daerah (sumbu – x) dengan
keadaan sebagai berikut :

A. Hanya satu titik yang diketahui :

1. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh f(x) = 2x – 5, sumbu – x


dan x = 10
Jawab;
f(x)= 2x – 5  f(c) = 0  2c – 5 = 0  2c = 5  c = 5/2 = 2.5
karena 10 > 2.5, maka a = 2.5 dan b = 10

Ambil nilai antara a = 2.5 dan b = 10.


Misalkan x = 4 , maka f(4) = 2(4) – 5 = 3 (positip ( > 0) )

0 ++++++++++++++++++ 0 f(x)
Gambaran : 2.5 10 x

2. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh f(x) = 10 – 5x , sumbu – x


dan x = 0
Jawab;
f(x)= 10 – 5x  f(c) = 0  10 – 5c = 0  10 = 5c  c = 10/5 = 2
karena 0 < 2, maka maka a = 0 dan b = 2

Ambil nilai antara a = 0 dan b = 2.


Misalkan x = 1 , maka f(1) = 10 - 5(1) = 5 (positip ( > 0) )

0 ++++++++++++++++++ 0 f(x)
Gambaran : 0 2 x

3. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh f(x) = 4x – 20 , sumbu – x


dan x = 2
Jawab;
f(x)= 4x – 20  f(c) = 0  4c – 20 = 0  4c =20  c = 20/4 = 5
karena 2 < 5, maka maka a = 2 dan b = 5

Ambil nilai antara a = 2 dan b = 5.


Misalkan x = 4 , maka f(4) = 4(4) – 20 = 16 – 20 = -4 (negatif (< 0) )

0 - - - - - - - - - - - - - - - - - - 0 f(x)
Gambaran : 2 5 x

B. Kedua batas tidak dikethui:


1. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh f(x) = x2 – 4 dan sumbu – x !
Jawab;
f(x)= x2 – 4  f(c) = 0  c2 – 4 = 0  c2 = 4  c =  4 = 2
Jadi a = -2 dan b = 2

Ambil nilai antara a = -2 dan b = 2.


Misalkan x = 0 , maka f(0) = 02 – 4 = -4 (negatif ( < 0) )

0 - - - - - - - - - - - - - - - - - 0 f(x)
Gambaran : -2 2 x

2. Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh f(x) = -x2 + 3x + 10 dan


sumbu – x !
Jawab;
f(x)= -x2 + 3x + 10  f(c) = 0  -c2 + 3c + 10 =  (c + 2)(-c + 5) =0
 c = -2 dan c = 5
karena -2 < 5, maka maka a = -2 dan b = 5

Ambil nilai antara a = -2 dan b = 5.


Misalkan x = 1 maka f(1)= -(1)2 +3(1) +10 = 12 (positip (>0) )
0 ++++++++++++++++++ 0 f(x)
Gambaran : 2 5 x

SOAL : Dapatkan luas daerah yang dibatasi oleh


a. f(x) = 5x – 15 , sumbu –x dan x = 0
b. f(x) = x2 – 5x + 4 , sumbu – x
c. f(x) = 12 + 6x, sumbu –x dan x = 2

Anda mungkin juga menyukai