Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya penulis dapat
menyelesaikan Skripsi yang berjudul Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan Berbasis
Desktop Pada PT. BS Logistics Batam sesuai dengan yang direncanakan. Penulis menyadari
sepenuhnya bahwa tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, Penulis akan banyak menemui kesulitan
dalam penyusunan Skripsi ini. Untuk itu Penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Kepada orang tua penulis yang telah mendukung penulis dari awal hingga akhir dalam penyelesaian
Skripsi ini.

2. Bapak Kiatwansyah, selaku Pembina Yayasan Permata Harapan Bangsa Batam

3. Bapak Bali Dalo, S.H, selaku Ketua Yayasan Permata Harapan Bangsa

4. Bapak Zainul Munir, S.T., M.eTC, selaku Ketua Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan
Komputer GICI Batam.

5. Bapak Sandy Suwandana, S.Kom., M.Kom, selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi STMIK
GICI Batam

6. Ibu Yunita Sari, SE., M.SI, selaku Pembimbing yang telah mengarahkan dan membimbing penulis
selama mengerjakan Skripsi ini.

7. Bapak dan Ibu Dosen Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer GICI Batam yang
telah memberikan seluruh dedikasinya dalam mengajar dan membimbing penulis selama mengikuti
perkuliahan.

8. Staff dan Karyawan PT. BS Logistics Batam yang telah memberikan ilmu, data dan kemudahan di
dalam penyelesaian Skripsi ini.

9. Teman – teman semua atas kebersamaan dan bantuan yang berarti bagi penulis.

10. Semua pihak yang telah membantu, baik secara langsung maupun tidak langsung yang tidak dapat
penulis sebutkan satu persatu.

Anda mungkin juga menyukai