Anda di halaman 1dari 12

GERAKAN PRAMUKA

KWARTIR RANTING SAMUDERA


KABUPATEN ACEH UTARA
Jln.Lintas Medan-Banda Aceh Blang Peuria Kec. Samudera
Email : dkrsamudera38@gmail.com Telp.0821 6326 4607-Kode Pos.24374

PETUNJUK JUKNIS
KOMPOTISI PRAMUKA PENGGALANG DAN
PENEGAK SE-ACEH UTARA
“ KEMAH BERSAMA ( KEMSAMA ) “
UNTUK PENEGAK

TAHUN 2023
BAB 1
PENDAHULUAN

I. LATAR BELAKANG
Gerakan pramuka merupakan wadah Pendidikan luar sekolah, di laksanakan berbagai bentuk
kegiatan yang menarik, menantang dan menyenangkan dengan menggunakan prinsip dasar
kepramukaan, berbagai kegiatan yang di selenggarakan Gerakan pramuka tersebut di sesuaikan
dengan kebutuhan dan perkembangan jiwa peserta didik, sebagai upaya pencapaian tujuan akhir
proses pembinaan yaitu pembentukan watak dan karakter yang sesuai dengan perkembangan
jaman.

II. DASAR HUKUM


1. UUD RI NO. 12 TAHUN 2010 TENTANG GERAKAN PRAMUKA
2. AD/ART GERAKAN PRAMUKA
3. Hasil musyawarah Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Kecamatan Samudera pada : tanggal 9
juni 2023

III. MAKSUD DAN TUJUAN


a. MAKSUD
Maksud kegiatan KEMSAMA ialah untuk melaksanakan tri satya dan dasa darma pramuka
dan menjalin rasa persatuan dan kesatuan guna mewujudkan cita-cita Gerakan pramuka dan cita-
cita nasional bangsa.
b. TUJUAN
1. Meningkatkan peranan Gerakan pramuka bagi perkembangan peserta didik
2. Sebagai ajang sillaturahmi anggota pramuka penggalang dan penegak di kwarcab aceh utara

IV. NAMA KEGIATAN


“KEMAH BERSAMA ( KEMSAMA )”

V. WAKTU DAN TEMPAT


Waktu : 24 s/d 27 Agustus 2023
Tempat : ISKANDAR MUDA SCOUT CAMP SAMUDERA

VI. MOTO DAN TEMA KEGIATAN


Moto kegiatan “SATYAKU KUDHARMAKAN DHARMAKU KUBAKTIKAN”
Tema kegiatan “BERPRESTASI MELALUI PERANAN GERAKAN PRAMUKA”

VII. PELAKSANA KEGIATAN DAN PESERTA


1. Panitia yang terbentuk dari unsur KWARTIR RANTING, DEWAN KERJA RANTING,
DAN PRAMUKA PENEGAK.
2. Peserta adalah sekolah-sekolah (gugus depan) yang ada diruang lingkup kabupaten Aceh
Utara

VIII. MATERI LOMBA


A. TINGKAT PENEGAK
1. Survival ( Masak rimba dan bivak )
2. P3K
3. Peta Pita
4. Pionering
5. Video Jurnalistik
6. Desain logo
7. LKBB VARIASI
8. Yel-yel
9. Memasak
10. Pengetahuan umum
11. Camp standar
12. Tilawatil Qur’an
13. Tekpram
14. Shalat Jenazah
15. Pentas seni
16. Peserta terbaik

IX. PESERTA LOMBA


1) Persyaratan umum
a) Peserta adalah siswa-siswi SMP/MTS dan SMA/MAN/SMK yang ada di Gugus depan
Kec. Samudera dan kabupaten ACEH UTARA
b) Sehat jasmani dan rohani
c) Setiap sekolah hanya dapat mengirimkan 10 anggota pa dan pi ( 8 anggota utama, 2
peninjau ), 1 Pembina pa dan pi
2) Persyaratan khusus
a) Membawa surat dari MABIGUS
b) Mengisi formulir pendaftaran
c) Membayar pendaftaran sebesar Rp 20.000/Orang ( peserta dan pedamping )
d) Pendaftaran paling lambat pada tgl 15 Agustus 2023
e) Peserta diwajibkan membawa alat tulis, alat shalat dan perlengkapan pribadi lainnya

X. KEJUARAAN
1. Mendapatkan piala kejuaraan
2. Sertifikat semua peserta

XI. TEKNIKAL MEETING


Setiap sekolah wajib mengirimkan Pembina atau instruktur muda, pinsa dan pinru masing-
masing regu atau perwakilan sekolah untuk mengikuti teknikal meeting yang dilaksanakan
pada :
Tanggal : 10 Agustus 2023
Jam : 14:00 WIB s/d SELESAI
Tempat : AULA KANTOR CAMAT SAMUDERA
BAB II
PETUNJUK TEKNIS

I. KEGIATAN KEAGAMAAN
1) Tujuan
 Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada tuhan yang maha esa.
 Menjalankan kewajiban kepada Tuhan yang Maha Esa.

II. KEGIATAN SENAM PAGI


1) Tujuan
 Meningkatkan daya tahan tubuh
2) Perlengkapan
 Seragam olahraga atau lapangan

III. UPACARA PEMBUKA


1) Tujuan
 Meningkatkan jiwa prioritarisme dan watak disiplin serta memupuk rasa tanggung jawab dan
rasa kebersamaan.
2) Perlengkapan
 Seragam pramuka lengkap

IV. UPACARA API UNGGUN


1) Tujuan
 Meningkatkan jiwa prioritarisme dan watak disiplin serta memupuk rasa tanggung jawab dan
rasa kebersamaan.
2) Perlengkapan
 Seragam pramuka lengkap

V. UPACARA PENUTUPAN
3) Tujuan
 Meningkatkan jiwa prioritarisme dan watak disiplin serta memupuk rasa tanggung jawab dan
rasa kebersamaan.
4) Perlengkapan
 Seragam pramuka lengkap

VI. MATERI LOMBA

 TINGKAT PENEGAK

1) LKBB VARIASI
 Setiap pangkalan mengutus 8 orang atau lebih ( PA atau PI )
 Menggunakan pakaian bebas ( Seragam )
 Waktu LKBB maksimal 8 Menit

ASPEK PENILAIAN NILAI


 Kerumitan gerakan ( 1 – 50 )
 Keseragaman ( 1 – 50 )
 Kekompakan ( 1 – 50 )
 Kejelasan perintah ( 1 – 50 )
 Ketetapan waktu ( 1 – 50 )

2) YEL – YEL
 Setiap pangkalan mengutus 8 orang ( PA atau PI )
 Menggunakan pakaian pramuka lengkap

ASPEK PENILAIAN NILAI


 Semangat ( 1 – 50 )
 Kreatifitas ( 1 – 50 )
 Kekompakan ( 1 – 50 )

3) MASAK
 Setiap sangga mengutus 4 orang ( pa dan pi )
 Menggunakan baju olahraga
 Alat dan bahan disediakan peserta
 Bertema masakan KHAS TRADISIONAL NUSANTARA
 Bumbunya dalam bentuk belum jadi
 Waktu yang diberikan 30 menit

ASPEK PENILAIAN NILAI

 Kebersihan ( 1 – 50 )
 Penyajian ( 1 – 50 )
 Rasa ( 1 – 50 )

4) CAMP STANDAR
 Setiap pangkalan wajib membawa kelengkapan dan penerangan camp
 Tenda dapur, gapura, pagar, papan nama, mading,taman, rak sepatu, tali jemuran, bendera,
penerangan

ASPEK PENILAIAN NILAI

 Kebersihan ( 1 – 50 )
 Kelengkapan ( 1 – 50 )

Note : Dinilai setiap hari

5) PIONERING
 Setiap sangga mengutus 6 orang ( PA dan PI )
 Menggunakan pakaian pramuka lengkap
 Peserta yang mengikuti lomba PIONERING wajib membawa Maksimal 50 tongkat/stok dan
tali rami Tidak boleh dipotong
 Tema transportasi
 Waktu yang diberikan Maksimal 1 Jam
 Minimal tinggi stok 160 cm

ASPEK PENILAIAN NILAI

 ketetapan ikatan dan simpul ( 1 – 50 )


 Kekokohan ( 1 – 50 )
 Kekompakan ( 1 – 50 )
 Kerapian ( 1 – 50 )
 Ketepatan Waktu ( 1 – 50 )
 Kerumitan ( 1 – 50 )
6) TEKPRAM
 Setiap sangga mengutuskan 2 peserta (pa dan pi)
 Seragam pramuka lengkap
 setiap peserta wajib membawa alat tulis
 waktu yang ditentukan 45 menit

ASPEK PENILAIAN NILAI

 kebenaran jawaban ( 10 – 100 )

7) DESAIN LOGO
 Setiap sangga mengutuskan 1 peserta ( PA dan PI )
 Seragam pramuka lengkap
 Tema “ kemsama samudera yang ke 13“
 Setiap regu boleh menggunakan HP atau laptop
 Waktu yang di berikan 1 jam

ASPEK PENILAIAN NILAI

 Kreatifitas ( 1 – 50 )
 Kesesuaian dengan tema ( 1 – 50 )
 Deskripsi/penjelasan dari logo ( 1 – 50 )

8) VIDEO JURNALISTIK
 Setiap pangkalan memposting video di sosmed Instagram
 Dengan caption bebas
 Dengan #dkrsamudera #pramukaindonesia #dkrsamudera #baizarphotografy #acehgeutanyo
 Wajib tag @dkrsamudera @baizarphotograpy @acehgeutanyoe
 Seragam pramuka lengkap
 Video dalam bentuk jurnalistik
 Tema “ BEBAS “
 Judul “ RUANG LINGKUP KEMSAMA “
 Pengumpulan sebelum penutupan

ASPEK PENILAIAN NILAI

 Struktur liputan ( 1 – 50 )
 Kreatif dan subjektif ( 1 – 50 )
 Informatif serta menghibur ( 1 – 50 )

9) TILAWATIL QUR’AN
 Setiap sangga mengutus 1 orang PA
 Pakaian sopan dan rapi

ASPEK PENILAIAN NILAI

 Adab ( 1 – 50 )
 Makharijul huruf ( 1 – 50 )
 Irama ( 1 – 50 )
10) SHALAT JENAZAH
 Setiap sangga mengutus 4 orang ( PA dan PI )
 Pakaian sopan dan rapi
 Waktu yang di berikan 5 menit

ASPEK PENILAIAN NILAI

 Adab ( 1 – 50 )
 Bacaan shalat ( 1 – 50 )
 Kekompakan Gerakan ( 1 – 50 )

11) PENJELAJAH
 lomba ini diikuti oleh 8 peserta (pa dan pi)
 berpakaian lapangan atau olahraga
 tidak ada pendamping yang boleh mendampingi saat penjelajahan (jika kedapatan akan
langsung di diskualifikasi dari lomba penjelajahan)
 setiap sangga menyiapkan dan membuat peta perjalanan

 POS 1 (PENGETAHUAN UMUM)


a) Peserta wajib membawa alat tulis
b) Peserta wajib menjawab soal yang di berikan panitia

POINT KEBENARAN : (10 – 100)

 POS II ( P3K )
a) Peserta wajib membawa tongkat/stok untuk pembuatan tandu beserta tali rami
b) Peserta wajib membawa kotak p3k, kayu bidai dan kain mitela

ASPEK PENILAIAN NILAI

a) Tandu ( 1 – 50 )
b) Pertolongan pertama ( 1 – 50 )

 POS III ( SURVIVAL )


a) Peserta ditugasi untuk masak rimba dan membuat bivak buatan
b) Masak rimba yang diperbolehkan hanya membawa korek api
c) Bivak menggunakan terpal

ASPEK PENILAIAN MASAK RIMBA NILAI

a) Kematangan ( 1 – 50 )
b) Penyajian ( 1 – 50 )

ASPEK PENILAIAN BIVAK NILAI

a) Ketetapan simpul ( 1 – 50 )
b) Kekokohan ( 1 – 50 )
c) Kerapian ( 1 – 50 )

12) PENTAS SENI ( PENSI )


 Tema yang diberikan : Kesenian khas Nusantara
 Waktu maksimal 7 menit
 Peserta yang mengikuti pergudep
Note : TIDAK DIPERBOLEHKAN VOCAL SOLO
ASPEK PENILAIN NILAI
 Keseragaman ( 1 – 50 )
 Kekompakan ( 1 – 50 )
 Keindahan ( 1 – 50 )

13) PESERTA TERBAIK


 Peserta terbaik akan di pilih oleh panitia
BAB III

PENUTUP

1. PENUTUP

Demikian petunjuk teknis pelaksanaan ini kami buat, kami selaku panitia Perkemahan
Bersama (kemsama) Hut ke-XII Tahun 2023 mengucapkan terimakasih.

Samudera, 15 Juli 2023

PANITIA PELAKSANA KEMSAMA


HUT KE-XII
GERAKAN PRAMUKA KWARTIR RANTING SAMUDERA

Mengetahui;
KA. Kwarran Samudera

M. Ali S.Pd.I M.Pd

Tembusan :

1. Ka. Kwarcab Aceh Utara

2. Camat Samudera

3. Danramil 06

4. Kapolsek samudera
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR RANTING SAMUDERA
KABUPATEN ACEH UTARA
Jln.Lintas Medan-Banda Aceh Blang Peuria Kec. Samudera
Email : dkrsamudera38@gmail.com Telp.0821 6326 4607-Kode Pos.24374

FORMULIR PENDAFTARAN ANGGOTA PRAMUKA

1. Nama lengkap :……………………………….


Foto berwarna
Nama pangkalan :……………………………….

2. Jenis Kelamin :……………………………….

3. Tempat dan Tanggal Lahir :………………………………. 3x4

4. Kelas :……………………………….

5. Nomor Telepon/HP :………………………………………………….

6. Bakat dan Hobi :………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………..
7. Tingkatan di pramuka

o Siaga Pangkalan :…… Tahun …………………………


o Penggalang Pangkalan :…….. Tahun …………………………
o Penagak Pangkalan :……. Tahun…………………………
o Pandega Pangkalan :…….. Tahun…………………………

*Centang bila pernah mengikuti pramuka sebelumnya

8. Kegiatan yang pernah di ikuti :


………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

9. Alamat Lengkap :…………………………………………………

Peserta
(………………………)
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR RANTING SAMUDERA
KABUPATEN ACEH UTARA
Jln.Lintas Medan-Banda Aceh Blang Peuria Kec. Samudera
Email : dkrsamudera38@gmail.com Telp.0821 6326 4607-Kode Pos.24374

FORMULIR PENDAFTARAN PEMBINA PRAMUKA

1. Nama lengkap :……………………………….


Foto berwarna
2. Nama pangkalan :……………………………….

3. Jenis Kelamin :……………………………….

4. Tempat dan Tanggal Lahir :………………………………. 3x4

5. Nomor Telepon/HP :………………………………………………….

6. Bakat dan Hobi :………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………..
7. Tingkatan di pramuka

o Siaga Pangkalan :…… Tahun …………………………


o Penggalang Pangkalan :…….. Tahun …………………………
o Penagak Pangkalan :……. Tahun…………………………
o Pandega Pangkalan :…….. Tahun…………………………

*Centang bila pernah mengikuti pramuka sebelumnya

8. Kegiatan yang pernah di ikuti :


…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………..

9. Alamat Lengkap :…………………………………………………

Pembina
(………………………)

Anda mungkin juga menyukai