Anda di halaman 1dari 10

ALUR TUJUAN PEBELAJARAN KELAS VII MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023


SMP MUHAMMADIYAH 3
Penulis : Linda Linawati fajrin

KELAS VII BAB V MEMBUKA GERBANG DUNIA

Dengan mengkaji materi, gambar, dan bagian-bagian buku yang dibaca dandiperdengarkan kepadanya, peserta didk
mengembangkan apresiasi terhadap buku dan berlatih menyajikan teks tanggapan lisan, tertulis, dan audiovisual dengan
efektif dan menarik.
Profil Pelajar Elemen Tujuan Materi Pokok Kegiatan Metode Penilaian Alokasi Sumber
Pancasila Pembelajaran Waktu

Bertaqwa pada Membaca 7.1 Peserta didik Memprediksi gambar 1. Mengamati Gallery Walk Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mengembangkan sampul cerita Itam Gambar untuk Didik
berakhlak memirsa strategi memahami dan U Memprediksi Cerita Literacy
mulia, (fiksi, nonfiksi, Cloud
berkebhinekaa prediksi)
n global, gotong
royong, kreatif,
bernalar kritis,
mandiri
Bertaqwa pada Membaca 7.2 Peserta didik Memahami suasana 2. Memahami Observasi Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mampu melakukan cerita dan emosi Suasana Cerita dan Pustaka Didik
berakhlak memirsa inferensi terhadap tokoh dalam cerita Emosi Tokoh dalam Perpustakaan
mulia, bacaan dengan Itam dan U Buku Bergambar Literacy
berkebhinekaa berlatih Cloud
n global, gotong menyimpulkan
royong, kreatif, suasana cerita dan
bernalar kritis, emosi tokoh dengan
mandiri baik
Bertaqwa pada Membaca 7.3 Peserta didik Menganalisa sajian 3. Menganalisis Gallery Walk Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan menginterprestasi visual (nada, fokus) Sajian Visual dalam Didik
berakhlak memirsa emosi tokoh dengan Buku Bergambar Perpustakaan
mulia, bantuan gambar Literacy
berkebhinekaa melalui kegiatan Cloud
n global, gotong menjawab
royong, kreatif, pertanyaan pada
bernalar kritis, bacaan Itam dan U
mandiri dengan analitis
Bertaqwa pada Membaca 7.4 Peserta didik Mengenal bagian 4. Membandingkan Pengamatan Tertuis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mengenali buku fiksi dan Bagian-Bagian Buku Langsung Didik
berakhlak memirsa perbedaan dan nonfiksi (sampul, Fiksi dan Nonfiksi Perpustakaan
mulia, persamaan bagian- synopsis, daftar isi, Laman Badan
berkebhinekaa bagian buku fiksi penulis, illustrator, Bahasa
n global, gotong dan nonfiksi dengan editor, desainer) Kemendikbud
royong, kreatif, membandingkannya
bernalar kritis, bagian tersebut
mandiri dengan teliti
Bertaqwa pada Menulis 7.5 Peserta didik Merangkum 5. Merangkum Kerja Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, menuliskan berdasar-kan gagas- Berdasarkan kelompok Didik
berakhlak rangkuman bacaan an pokok buku Aku Gagasan Pokok Perpustakaan
mulia, berdasarkan Terbatas Tapi Tanpa Laman Badan
berkebhinekaa gagasan pokok dari Batas Bahasa
n global, gotong setiap subbab Kemendikbud
royong, kreatif, dengan baik
bernalar kritis,
mandiri
Bertaqwa pada Menulis 7.6 Peserta didik Peta pikiran cerita 6. Membuat Peta Gallery Walk Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, menuliskan Itam dan U pikiran untuk Didik
berakhlak tanggapannya Merangkum Perpustakaan
mulia, terhadap bacaan Laman Badan
berkebhinekaa dengan Bahasa
n global, gotong mengelompokkan Kemendikbud
royong, kreatif, ide yang muncul Literacy
bernalar kritis, dalam proses Cloud
mandiri membaca dalam
format peta pikiran
dengan baik
Bertaqwa pada Membaca 7.7 Peserta didik Menanggapi Isi dan 7. Mencermati Diskusi Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan menganalisis tampilan visual tanggapan Didik
berakhlak Memirsa tanggapan dengan sebuah buku Terhadap Buku Goodreads
mulia, menemukenali (teks tanggapan,
berkebhinekaa elemen tanggapan resensi)
n global, gotong tersebut secara
royong, kreatif, kritis
bernalar kritis,
mandiri
Bertaqwa pada Bebicara 7.8 Peserta didik Menyajikan 8. Menyajikan Presentasi Lisan 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan berlatih menyajikan tanggapan secara Tanggapan Secara Kelompok Didik
berakhlak Mempresen- tanggapan terhadap lisan terhadap teks Lisan dengan Besar Perpustakaan
mulia, tasikan teks nonfiksi secara “B.J. Habibie, efektif dan Santun Laman Badan
berkebhinekaa lisan dengan Perpaduan Bahasa
n global, gotong memaparkan Kecerdasan dan Kemendikbud
royong, kreatif, tanggapannya Tekad”
bernalar kritis, terhadap teks “B.J.
mandiri Habibie, Perpaduan Teks Tanggapan
Kecerdasan dan
Tekad” dengan
efektif dan santun
Bertaqwa pada Membaca 7.9 Peserta didik Ragam kalimat 9. Mencermati Observasi Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mengenali ragam tanggapan Ragam Teks pustaka Didik
berakhlak Memirsa kalimat dalam teks Tanggapan Goodreads
mulia, tanggapan melalui
berkebhinekaa Latihan
n global, gotong mengatagorikan
royong, kreatif, kalimat dengan
bernalar kritis, tepat
mandiri
Bertaqwa pada Membaca 7.10 Peserta didik Struktur teks 10. Menganalisis Jurnal Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan menemukenali tanggapan ( konteks, Struktur Teks Membaca Didik
berakhlak Memirsa struktur teks deskripsi, penilaian) Tanggapan Goodreads
mulia, tanggapan dengan
berkebhinekaa mengatagorikan tiap
n global, gotong paragraph dalam
royong, kreatif, struktur tersebut
bernalar kritis, dengan tepat
mandiri
Bertaqwa pada Menulis 7.11a Peserta didik Menulis rancangan 11.a Menulis Teks Mading Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, berlatih menyajikan resensi Tanggapan Kelas Didik
berakhlak tanggapannya (identitas buku, Goodreads
mulia, terhadap sebuah pembuka, analisis, Mesin
berkebhinekaa buku dengan evaluasi, penutup) pencari
n global, gotong menulis sebuah google
royong, kreatif, anggapan yang baik dengan kata
bernalar kritis, dan efektif kunci ‘resensi
mandiri yang bai’
Bertaqwa pada Menulis 7.11b Peserta didik Menyajikan 11.b Membuat Menonton Lisan 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, berlatih menyajikan Tanggapan Lisan Tanggan Lisan Video Didik
berakhlak tanggapannya Youtube
mulia, terhadap sebuah Tiktok
berkebhinekaa buku dengan dengan kata
n global, gotong menyajikannya kunci ‘resensi
royong, kreatif, secara buku’
bernalar kritis, lisan/audiovisual
mandiri dalam media yang
dipilihnya secara
baik dan efektif

KELAS VII BAB VI MEMBUKA GERBANG DUNIA

Dengan mengenali dan mendiskusikan jenis-jenis pesan dan unsur surat yang dibaca, peserta didik mengembangkan keterampilan berkomunikasi efektif,
santun dan kritis secara lisan dan tulis melalui beragam media.

Pancasila Elemen Tujuan Materi Kegiatan Metode Penilaian Alokasi Sumber


Profil Pelajar Pembelajaran Pokok WAktu

Bertaqwa pada Membaca 7.1 Peserta didik Menganalisis 1.Menganalisis Isi Observasi Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan melatih tujuan surat dan Tujuan Surat Pustaka Didik
berakhlak memirsa kemampuan-nya pribadi Pribadi Perpustakaan
mulia, mengakses infor-
berkebhinekaan masi dan
global, gotong menganalisis
royong, kreatif, tujuan penulis
bernalar kritis, surat melalui
mandiri. kegiatan men-
jawab pertanyaan
se-cara tepat
Bertaqwa pada Membaca 7.2 Peserta didik Menganalisis isi 2. Menganali-sis Isi Mading Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mengenal surat dan tujuan surat dan Tu-juan dalam Kelas Didik
berakhlak memirsa resmi dengan resmi , Surat Resmi. Surat di
mulia, menganalisis “ Surat Undang- Lingkungan
berkebhinekaan bentuk,isi an Rapat OSIS Sekolah
global, gotong bahasanya dan SMP Pelita
royong, kreatif, membandingkan- Bangsa “
bernalar kritis, nya dengan surat
mandiri. pribadi dengan
baik
Bertaqwa pada Membaca 7.3 Peserta didik Pra arti kata 3. Membedah Kuis kata : Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan me-mahami isi dalam KBBI Kosakata dalam Memasangka Didik
berakhlak memirsa surat res-mi Surat Resmi n pra dengan KBBI
mulia, dengan berlatih kata tertentu
berkebhinekaan menggunakan sebagai
global, gotong kosa-kata baru jawaban dari
royong, kreatif, dalam bera-gam setiap soal
bernalar kritis, konteks dengan
mandiri. baik.
Bertaqwa pada Membaca 7.4 Peserta didik Unsur dalam 4.Membandingkan Surat : Setiap Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mem-bandingkan surat pribadi Surat Pribadi dan kelompok Didik
berakhlak memirsa surat pribadi dan dan surat dinas. Surat Resmi menganalisis Surat pribadi
mulia, surat resmi dengan (kop, lampiran, beberapa Surat di
berkebhinekaan menemukenali perihal, jenis surat lingkungan
global, gotong perbedaan bentuk, titimangsa) sekolah
royong, kreatif, unsur, tujuan, serta
bernalar kritis, aspek kebahasaan
mandiri. dalam surat pribadi
dan surat resmi
dengan teliti.

Bertaqwa pada Berbicara 7.5 Peserta didik Menganalisis isi 5. Mencermati Isi Kerja Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mendiskusikan surat pembaca Surat Pembaca Kelompok Didik
berakhlak Mempresen- perbandingan surat “Lamanya Surat Kabar
mulia, tasikan pembaca dan surat Proses
berkebhinekaan resmi dengan Perubahan Kartu
global, gotong merujuk kepada Keluarga di
royong, kreatif, informasi Kelurahan Bakti
bernalar kritis, pendukung, yaitu Sari”
mandiri aspek surat dengan
baik.
Bertaqwa pada Membaca 7.6 Peserta didik Mengenal kata 6. Mengenal Kata Pengamatan Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mengenali konteks sapaan Sapaan Langsung Didik
berakhlak memirsa dan mitra bincang Blogspot
mulia, dalam kegiatan Aplikasi
berkebhinekaan komunikasi dengan WA/Line
global, gotong menganalisis kata
royong, kreatif, sapaan untuk
bernalar kritis, pembicaraan di
mandiri media sosial
dengan baik.
Bertaqwa pada Membaca 7.7 Peserta didik Pronomina 7. menandai peng- Kotak surat tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan memahami unsur pesona gunaan pronomina kelas Didik
berakhlak memirsa kebahasaan dalam dalam surat Blogspot
mulia, surat dengan Pronomina Aplikasi
berkebhinekaan menandai Petunjuk WA/Line
global, gotong penggunaan
royong, kreatif, pronominal dalam Pronomina
bernalar kritis, surat pembaca, penanya
mandiri surat resmi, surat
pribadi, dan pesan
di media sosial
yang telah
dibacanya.
Bertaqwa pada Menulis 7.8 Peserta didik Kata baku dan 8. Mengenal Kata Bermain tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, berkomunikasi tidak baku Baku dan Tidak Peran Didik
berakhlak secara tertulis Baku
mulia, dengan menulis Unsur pesan di Laman Berita
berkebhinekaan pesan secara media sosial Daring
global, gotong ringkas dan santun
royong, kreatif,
bernalar kritis,
mandiri
Bertaqwa pada Berbicara 7.9 Peserta didik Membandingkan 9. Membandingkan Bermain tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, dan mendiskusikan informasi di Informasi di Ruang Peran Didik
berakhlak Mempresen- analisisnya ruang bincang Bincang Daring
mulia, tasikan terhadap informasi daring Instagram
berkebhinekaan di ruang bincang
global, gotong daring dengan
royong, kreatif, memberikan saran
bernalar kritis, untuk pengambilan
mandiri keputusan
Bertaqwa pada Menulis 7.10 peserta didik Mengidentifikasi 10. Mengidentifika- Bermain Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, mengembangkan fakta dan opini si Fakta dan Opini Peran Didik
berakhlak analisis dan di ruang bincang di Ruang Bincang
mulia, refleksinya dengan “Situs Masalah” Instagram
berkebhinekaan menulis saran dan “Ruang
global, gotong untuk pengambilan Bincang Tim
royong, kreatif, keputusan secara Duta Adiwiyata”.
bernalar kritis, bijak. (fakta, opini)
mandiri
Bertaqwa pada Menulis 7.11 peserta didik Menulis surat 11. Menulis Surat Pengamatan Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, berlatih menulis resmi Resmi langsung Didik
berakhlak surat resmi dengan
mulia, melengkapi draft Surat di
berkebhinekaan surat dengan lingkungan
global, gotong kosakata dengan sekolah
royong, kreatif, kosakata baku yang
bernalar kritis, tepat.
mandiri
Bertaqwa pada Menulis 7.12.a Peserta didik Menulis Surat 12.a Menulis Surat Berkirim surat Tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, berlatih Pribadi Pribadi antarteman Didik
berakhlak berkomunikasi
mulia, secara tertulis Observasi Buku nonfiksi
berkebhinekaan sesuai tujuan dan pustaka tentang surat
global, gotong konteks dengan
royong, kreatif, menulis surat
bernalar kritis, pribadi kepada
mandiri seorang sahabat
menggunakan
pilihan kata yang
tepat dan santun
Bertaqwa pada 7.12.b peserta Menulis surat di 12.b Menulis Surat Surat di media tertulis 3 JP Buku Peserta
Tuhan YME, didik berlatih media sosial di Media Sosial sosial Didik
berakhlak berkomunikasi daring. Daring
mulia, secara tertulis Instagram
berkebhinekaan sesuai tujuan dan
global, gotong konteks dengan
royong, kreatif, menulis surat
bernalar kritis, pribadi kepada
mandiri seorang sahabat di
media sosial daring
menggunakan
pilihan kata yang
tepat dan santun.

Anda mungkin juga menyukai