Anda di halaman 1dari 1

2.

Keselarasan
a. Visi Mewujudkan Madrasah Ibtidaiyah yang Religius, Generasi
Yang Berakhlaq Robbani, Berprestasi Inovatif dan
Kompetitif
b. Misi 1) Menyelenggarakan kegiatan religius yang mendukung
penguatan aqidah, ibadah, akhlak, dan silaturrahim.
2) Menyelenggarakan kegiatan keagamaan secara
kontinyu untuk memperkuat silaturahim antar guru,
orang tua dan Masyarakat
3) Menjalankan pembelajaran al-qur’an yang efektif dan
menarik.
4) Meningkatkan kemampuan guru dalam melakukan
berbagai inovasi pendidikan dan pembelajaran.
5) Mengembangkan model-model pembelajaran inovatif
untuk memperkuat sinergitas kecerdasan intelektual,
emosional dan spiritual peserta didik.
6) Menyediakan fasilitas pembelajaran yang menunjang
terwujudnya kreatifitas peserta didik.
7) Meningkatkan wawasan peserta didik dalam melakukan
inovasi dengan memanfaatkan lingkungan sekitar

c. Tujuan 1) Terselenggaranya kegiatan religius yang mendukung


penguatan aqidah, ibadah, akhlak, dan silaturrahim.
2) Terselenggaranya kegiatan keagamaan secara kontinyu
untuk memperkuat silaturahim antar guru, orang tua
dan Masyarakat
3) Menyiapkan guru dan staf sebagai suri tauladan bagi
siswa dalam penegakan aqidah, ibadah dan akhlak
4) Meningkatnya kemampuan guru dalam melakukan
berbagai inovasi pendidikan dan pembelajaran
5) Terselenggaranya model-model pembelajaran inovatif
untuk memperkuat sinergitas kecerdasan intelektual,
emosional dan spiritual peserta didik
6) Tersedianya fasilitas pembelajaran yang menunjang
terwujudnya kreatifitas peserta didik
7) Terwujudnya wawasan dan pengalaman peserta didik
dalam melakukan inovasi dangan memanfaatkan
lingkungan sekitar

d. Refleksi Visi dan misi perlu dikomunikasikan dengan jelas


terhadap kepada seluruh warga satuan pendidikan untuk membantu
keselarasan mereka memahami dampak peran masing-masing terhadap
visi, misi dan pencapaian visi satuan pendidikan. Semua program
tujuan pada prioritas dan tugas yang dilaksanakan oleh setiap warga
satuan satuan pendidikan harus selaras dengan visi dan misi
pendidikan
satuan pendidikan.
Mempertimbangkan sudut pandang atau masukan dari
berbagai pemangku kepentingan satuan pendidikan dalam
meninjau ulang secara menyeluruh dan merumuskan
kembali visi, misi, dan tujuan Kedepan Perlu meninjau ulang
visi, misi, dan tujuan satuan pendidikan, serta
menyesuaikannya berdasarkan hasil evaluasi dan
disesuaikan dengan kondisi lingkungan internal dan
eksternal satuan pendidikan, karakteristik peserta didik, dan
aspirasi orang tua peserta didik

3. Analisis Kondisi Pada tahapan penyusuan KOM pihak sekolah selalu


Lingkungan pada melibatkan pihak orangtua, atau komite sekolah yang
satuan pendidikan ditunjuk. - Peran orang tua sangat membantu
dalam menyusun terselenggaranya beberapa kegiatan, maka diperlukan
KOM koordinator kelas sama-sama mendukung kegiatan sekolah.

Anda mungkin juga menyukai