Topik 3 - Demontrasi Kontekstual

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 17

TUGAS RUANG KOLABORASI

Perspektif Sosial, Budaya, Ekonomi, dan


Politik dalam Pembelajaran
Kelompok:
Dani Umaruddin
Nabila Sefanda Al Islami Efendi
Ibnu Hidayah
Hasroqi Abdillah
a. Apa pandangan masing-masing anggota kelompok tentang Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik dalam
pembelajaran yang mempengaruhi proses pendidikan

Pandangan Ibnu Hidayah


Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik dalam pembelajaran mempengaruhi
proses pendidikan karena latar belakang budaya menentukan gaya anak dalam
belajar, selain itu faktor sosial ekonmi juga berperan vital dalam suksesnya proses
pembelajaran
Apa pandangan masing-masing anggota kelompok tentang kesiapannya mengajar dengan
memperhatikan Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik dalam pembelajaran pada peserta didik

Pandangan Ibnu Hidayah


Kesipan Mengajar mengajar dengan memperhatikan
Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik dalam
pembelajaran pada peserta didik untuk saat ini menurut
saya belum siap sepenuhnya karena paradigma
pembelajaran yang baru ini belum tersosialisasi merata
pada pendidik
A) PANDANGAN HASROQI TERHADAP SOAL NO.1A
Karakteristik siswa dalam proses belajarnya
dipengaruhi oleh kehidupan sosial, budaya, ekonomi,
dan juga politik, contohnya :
Seorang siswa A dari kalangan keluarga yang
berada, mampu membeli kebutuhan
perlengkapan alat tulisnya, namun keluarganya
(orang tuanya) kurang memperdulikan kualitas
anaknya dalam belajar, sehingga secara
kognitif dan motivasi belajarnya rendah.

Melihat kondisi siswa A tersebut, sudah masuk


kategori sosial-budaya (keluarga) yang terbiasa
tidak memperhatikan pendidikan anak, namun untuk
memenuhi kebutuhan perlengkapan sekolah mereka
sangat mampu.
SELANJUTNYA:

maka dari contoh tersebut, kita dapat mengetahui


bahwa Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan
politik dalam pembelajaran mempengaruhi proses
pendidikan
B) PANDANGAN HASROQI TERHADAP SOAL NO.1B
Kesiapan mengajar

Sekolah merupakan tempat formal peserta didik untuk mencari ilmu


maupun sarana pengembangan segala potensi yang dimilikinya, sehingga
dalam seklolah tersebut memiliki banyak karakteristik yang berbeda
antar siswa satu dengan siswa lainnya.
Tentu, karakteristik tersebut di pengaruhi oleh beberapa macam
faktor, yakni sosial, budaya, ekonomi hingga politik.

adapun, kesiapan yang harus dipersiapkan oleh guru diantaranya


adalah :
1) Mengetahui karakteristik peserta didik, hal ini dapat dilakukan
melalui asesmen diagnostik, misal guru membuat profil siswa yang
diajarkannya.
Pandangan Dani No. 1a
Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik dalam pembelajaran yang
mempengaruhi proses pendidikan sebagai alat psikologi, alat mediasi dan
untk melihat multikulturalisme. Alat psikologi sebagai mendiagnosis
mental/psikis, karena kehidupan sosial berpengaruh terhadap mental/psikis
setiap individu. Hal ini karena individu tempat berlangsungnya proses
mentalisme. Sedangkan alat mediasi untuk melakukan proses regulasi diri
meliputi: self planning, self checking, dan self evaluating, serta mediasi
interaksi satu sama lain. Multikulturalisme sevagai cara pandang terhadap
keberagaman yang dimiliki setiap peserta didik.
Pandangan Dani No. 1b
Dalam kesiapan mengajar dengan memperhatikan perspektif sosial, budaya,
ekonomi, dan politik dalam pembelajaran pada peserta didik sebagai guru
perlu memperhatikan karakteristik peserta didik berdasarkan sosial, budaya,
ekonomi, dan politik dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran
dan asesmen. Selain itu sebagai guru tidak memberikan perlakuan istemewa
terhadap peserta didik yang memiliki sosioekonomi /SES yang lebih tinggi
agar tidak terjadi kekerasan simbolik kepada SES yang rendah. Sehingga
dalam hal ini guru melakukan asesmen diagnostik untukdapat merancang
dan melaksanakan pendidikan yang adil dan berpusat pada pesertaa didik.
Pandangan Nabila Sefanda Al Islami Efendi
1. A. Menurut pandangan saya persepektif sosial, budaya,
ekonomi, dan politik sangat memberikan pengaruh dan
warna tersendiri dalam pembelajaran. Salah satu
contohnya seperti yang terlihat di video pada
pendahuluan Mulai Dari Diri Topik 3. Pada video
tersebut menggambarkan kondisi pembelajaran di
SDN Mulia Jaya Kabupaten Waekan Provinsi Lampung.
Pembelajaran di SDN Mulia Jaya sangat dipengaruhi
oleh persepektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik
masyarakat disana. Kondisi ekonomi masyarakat sana
rata-rata menengah ke bawah. Mayoritas mata
penvaharian masyarakat adalah petani. Sepulang dari
sekolah anak-anak disana membantu orang tuannya
untuk bertani ataupun berkebun
lanjutan
Meskipun kondisi ekonomi masyarakat sana cenderung
pas-pasan tapi anak-anak disana memiliki cita-cita yang
tinggi. Dari sini kita bisa mengambil satu kesimpulan
bahwa persepektif sosial, budaya, ekonomi dan politik
memberikan pengaruh dalam pembelajaran. Seperti yang
terjadi pada anak-anak di SDN Mulia Jaya, semakin susah
kondisi ekonomi keluarga mereka, semakin membuat
mereka sangat bersemangat dalam belajar dan meraih
cita-citanya. Bahkan karena terlalu semanngat anak-anak
disana setiap hari rela menempuh perjalanan sekitar 1 jam
dari rumah menuju ke sekolahan. Meski begitu rintangan
tidak meruntuhkan semangat belajar dan meraih cita-cita
mereka.
Pandangan Nabila Sefanda Al Islami Efendi
1. B. Kesiapan saya dalam mengajar dengan memperhatikan
persepektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik saya dukung
dengan materi-materi pembelajaran yang sudah saya dapatkan
dari beberapa mata kuliah yang saya dapatkan selama berkuliah
PPG. Hampir semua materi pembelajaran pada kuliah PPG
memberikan peran dalam membantu saya dalam mengajar
dengan memperhatikan persepektif sosial, budaya, ekonomi, dan
politik. Salah satu contoh pada mata kuliah Persepektif
Sosiokultural banyak materi yang membahas mengenai
bagaimana seorang guru selaku pendidik bisa menjadikan ragam
sosiokultural yang dimiliki peserta didik menjadi sebuah alat bantu
dalam meraih cita-cita. Mata kuliah Pemahaman Peserta Didik
bisa melengkapi dari mata kuliah Persepektif Sosiokultural. Dalam
Mata Kuliah Pemahaman Peserta Didik saya selaku calon guru
diberikan materi pembelajaran bagaimana cara memahami
peserta didik yang memiliki background yang berbeda-beda
Lanjutan
Peserta didik yang berasal dari ekonomi pas-pasan dan
peserta didik anak dari pejabat pasti tidak sama karakteristik
yang dimiliki, begitun dengan contoh yang lain. Dalam Mata
Kuliah ini saya juga banyak belajar bagaimana cara
memahami peserta didik dengan ragam karakteristik tersebut.
Mata Kuliah lain yang juga membantu kesiapan saya dalam
mengajar adalah Mata Kuliah Prinsip Pengajaran dan Asesmen.
Pada mata kuliah ini saya diajari menganai bagaimana
merancang sebuah Pembelajaran dan Asesmen yang
berpusat dan memerdekakan peserta didik.
Apa persamaan dan perbedaan pandangan
tentang Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan
politik dalam pembelajaran yang mempengaruhi
proses pendidikan yang dimiliki?
Persamaannya adalah semua anggota kelompok sepakat bahwa
pembelajaran yang ada di pendidikan Indonesia dipengaruhi oleh
persepektif sosial, budaya, ekonomi dan politik. Perbedaannya adalah
terdapat beberapa sudut pandang yang berbeda antara anggota
kelompok mengenai faktor manakah yang memberikan pengaruh
lebih besar dalam pembelajaran, apakah faktor sosial, budaya,
ekonomi atau politik. Hal tersebut bergantung pembelajaran yang
dilaksanakan berada di daerah lingkungan yang seperti apa. Karena
setiap daerah maka akan berbeda faktor yang paling mendominasi.
Namun apapun itu semua anggota kelompok kami sepakat bahwa
pembelajaran dalam pendidikan di Indonesia di pengaruhi oleh
Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik.

04 reallygreatsite.com
Apa persamaan dan perbedaan pandangan
tentang mengajar dengan memperhatikan
Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik
dalam pembelajaran pada peserta didik yang
dimiliki?
Persamaannya adalah semua anggota kelompok kami sudah
siap untuk mengajar di sekolahan dengan memperhatikan
Perspektif sosial, budaya, ekonomi, dan politik. Yang menjadi
perbedaan adalah persentase tingkat kesiapan dari setiap
anggota. Ditambah lagi faktor pendukung kesiapan mengajar
yang juga beragam dari setiap anggota kelompok.

04
PENILAIAN HASIL DISKUSI KELOMPOK
diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah Perspektif Sosio Kultural dalam Pendidikan

Dosen Pengampu:
Drs. Sumarjono, M.Si.

Oleh:
Nabila Sefanda Al Islami Efendi
Dani Umaruddin
Ibnu Hidayah
Hasroqi Abdillah

Sejarah01

PROFESI GURU
SEJARAH
PENDIDIKAN ILMU SOSIAL
UNIVERSITAS JEMBER
2023
Kami kelompok 2 akan memberikan penilaian hasil diskusi kelompok 5. Berikut merupkan Hasil
Media Power Point Kelompok 5:
PENILAIAN HASIL DISKUSI KELOMPOK

No. Kriteria Penilaian Nilai Keterangan


1. Artikulasi ketika presentasi B Artikulasi ketika menyampaikan ide-ide gagasan
jelas dan mudah dipahami, Kelompok 5 juga
menggunakan bahasa yang mudah dimengerti
oleh anggota kelompok lain sehingga mudah
bagi kelompok lain untuk memahami isi materi.
2. Isi Materi Presentasi B Isi menjelaskan pandangan mengenai topik
bahasan secara mendalam dan jelas. Dalam
pemilahan bagian-bagian setiap point materi juga
ditata dengan rapi dan memudahkan bagi pembaca
untuk memahami isi materi yang terdapat pada
power point. Isi di dalam materi juga menjawab
dengan lengkap mengenai permasalahan atau
kasus yang ada di dalam soal cerita. Kelompok 5
menuliskan materi secara runtut dan mudah
dicerna bagi siapapun yang membacanya dengan
seksama.

3. Visualisasi Media A Visualisasi dari media yang digunakan oleh


kelompok 1 dalam menyampaikan kerja
kelompok mereka cukup menarik dan kreatif.
Banyak gambar-gambar visual yang diberikan
guna mendukung kondisi jawaban yang berupa
teks. Dengan adanya gambar-gambar tersebut
sangat memudahkan bagi pembaca atau
kelompok lain untuk membayangkan bagaimana
kondisi sesungguhnya permasalahan yang
terdapat pada soal. Visual yang bagus hanya
belum merata di setiap slide power point yang
Disajikan

Anda mungkin juga menyukai