Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA SEMARANG

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 17 SEMARANG
JL. Gabeng Raya, Jangli, Kec. Tembalang, Telp (024) 8412614 – 8504462
Semarang – 50274
website: smp17semarang.sch.id, e-mail : smpntujuhbelas_semarang@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA SMP NEGERI 17 SEMARANG


NOMOR: B/543.a/421.7/IX/2023
TENTANG
PENETAPAN PANITIA PELAKSANA WORKSHOP PENGUATAN LITERASI-
NUMERASI DAN PENYUSUNAN SOAL BERBASIS ANBK
BAGI GURU SMP NEGERI 17 SEMARANG TAHUN 2023

KEPALA SMP NEGERI 17 SEMARANG

Menimbang : 1. Bahwa untuk menunjang Implementasi Kurikulum Merdeka,


diperlukan kesepahaman yang utuh dalam menguasai Literasi
dan Numerasi sebagai pendukung kurikulum merdeka;
2. Bahwa untuk memperlancar pelaksanaan pemahaman
dimaksud pada dictum kesatu, diperlukan kegiatan penguatan
Litnum dalam bentuk Workshop Penguatan Literasi – Numerasi
dan Penyusunan Soal Berbasis ANBK.
3. Untuk mewujudkan hal tersebut, diperlukan susunan kepanitiaan
yang akan menjadi pelaksana kegiatan, dan dikuatkan dengan
pengesahan yang ditandatangani Kepala SMP Negeri 17
Semarang.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional;
2. PeraturanPemerintahRepublik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005
tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah
beberapa kali terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 13
Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan
Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan;
3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 87 Tahun 2017
tentang Penguatan Pendidikan Karakter;
4. Permendikbud Nomor 21 Tahun 2015 tentang Gerakan Literasi
Sekolah;
5. Permendikbud Nomor 23 Tahun 2015 tentang Penumbuhan
Budi Pekerti; dan
6. Permendikbud Ristek Nomor 17 Tahun 2021 tentang Asesmen
Nasional.

Memperhatikan : Program kerja SMP Negeri 17 Semarang tahun ajaran 2023/2024.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA SMP NEGERI 17 SEMARANG TENTANG


PENETAPAN PANITIA PELAKSANA WORKSHOP PENGUATAN
LITERASI-NUMERASI DAN PENYUSUNAN SOAL BERBASIS
ANBK BAGI GURU SMP NEGERI 17 SEMARANG TAHUN
AJARAN 2023/2024.

Kesatu : Guru dan karyawan yang namanya tercantum dalam Lampiran I


Surat Keputusan ini mendapatkan tugas sebagai Panitia Pelaksana
Workshop Penguatan Literasi Numerasi dan Penyusunan Soal
Berbasis ANBK bagi Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun Ajaran
2023/2024.
Kedua : Panitia melaksanakan tugas sebaik-baiknya dan bertanggung-
jawab kepada Kepala SMP Negeri 17 Semarang. Setelah selesai
melaksanakan tugas, diminta untuk membuat laporan secara
tertulis.

Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan kepada
anggaran yang sesuai.

Keempat : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila di
kemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan
diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di: Semarang


Tanggal : 15 September 2023

KEPALA SEKOLAH

HEPPY ANGGARYANI SRI WILUJENG, S.Pd


Lampiran I : SK Kepala SMP Negeri 17 Semarang
Nomor : B/543.a/421.7/IX/2023
Tanggal : 15 September 2023
Tentang : Penetapan Panitia Pelaksana Work-
shop Penguatan Literasi-Numerasi dan
Pembuatan Soal Berbasis ANBK bagi
Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun
Ajaran 2023/2024.

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA


WORKSHOP PENGUATAN LITERASI NUMERASI DAN PEMBUATAN SOAL
BERBASIS ANBK BAGI GURU SMP NEGERI 17 SEMARANG
TAHUN AJARAN 2023/2024

Panitia Pengarah:
Penanggungjawab : Kepala SMP Negeri 17 Semarang
(Heppy Anggaryani Sri Wilujeng, S.Pd)

Pengarah : Wakil Kepala SMP Negeri 17 Semarang


(Kurniawan Sutrisnadi, S.Pd., M.Pd.)

Panitia Pelaksana:
Ketua : Yunicha Putradi, S.Pd
Wakil Ketua : Sarmonah, S.Pd., M.Si
Sekretaris : Asri Kurniati, S.Pd
Bendahara : Sri Susilowati, A.Md.M

Penanggungjawab bidang/seksi:
- Perlengkapan & : Tri Wardoyo, S.Pd
Keamanan Sugiyono
M. Ediyanto
M. Rifai

- Konsumsi : Siti Rupiah, S.Pd


Viola Wahyuningrum, A.Md.Si

- Acara : Nugroho Dwi Prasetyo, S.Pd


Darin Fadhilah Adyka Putri, S.Pd

Ditetapkan di : Semarang
Tanggal : 15 September 2023

KEPALA SEKOLAH

HEPPY ANGGARYANI SRI WILUJENG, S.Pd


Lampiran II : SK Kepala SMP Negeri 17 Semarang
Nomor : B/543.a/421.7/IX/2023
Tanggal : 15 September 2023
Tentang : Penetapan Panitia Pelaksana Work-
shop Penguatan Literasi-Numerasi dan
Pembuatan Soal Berbasis ANBK bagi
Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun
Ajaran 2023/2024.

PERTELAAN TUGAS (JOB DESKRIPSI)


PANITIA PELAKSANA
WORKSHOP PENGUATAN LITERASI NUMERASI DAN PEMBUATAN SOAL
BERBASIS ANBK BAGI GURU SMP NEGERI 17 SEMARANG
TAHUN AJARAN 2023/2024

1. Penanggungjawab.
Bertanggung jawab secara keseluruhan dalam persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi
kegiatan Workshop Penguatan Literasi Numerasi dan Pembuatan Soal Berbasis
ANBK bagi Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun Ajaran 2023/2024.

2. Penasehat.
a. Memberikan arahan dalam persiapan, pelaksanaan hingga evaluasi kegiatan.
b. Memberikan motivasi dan dukungan yang bersifat kedinasan kepada panitia,
utamanya dalam penggunaan fasilitas yang ada di sekolah dengan ijin dari Kepala
Sekolah.

3. Ketua.
Mengkoordinasikan seluruh unsur, mengatur dan mengambil langkah-langkah
strategis berkait pelaksanaan Penguatan Literasi Numerasi dan Pembuatan Soal
Berbasis ANBK bagi Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun Ajaran 2023/2024.

4. Wakil Ketua.
a. Mewakili Ketua jika berhalangan hadir.
b. Melakukan koordinasi dengan baik di setiap unsur kepanitiaan.
c. Menguatkan apa yang harus dilakukan oleh seluruh unsur kepanitiaan.

5. Sekretaris.
a. Membantu Ketua dalam penyelenggaraan sistem administrasi kegiatan.
b. Menyiapkan surat menyurat dan administrasi lainnya terkait dengan perencanaan
dan pelaksanaan kegiatan.
c. Membuat laporan kegiatan, sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan kegiatan.

6. Bendahara.
Membantu Ketua dalam penyelenggaraan system keuangan kegiatan, termasuk di
dalamnya adalah sirkulasi pemasukan dan pembelanjaan keuangan kegiatan.

7. Konsumsi.
Menyiapkan konsumsi, mendistribusikannya kepada seluruh Peserta, Narasumber
dan Panitia Pelaksana kegiatan Penguatan Literasi Numerasi dan Pembuatan Soal
Berbasis ANBK bagi Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun Ajaran 2023/2024.

8. Perlengkapan.
a. Menyiapkan segala kebutuhan perlengkapan untuk pelaksanaan kegiatan
Penguatan Literasi Numerasi dan Pembuatan Soal Berbasis ANBK bagi Guru SMP
Negeri 17 Semarang Tahun Ajaran 2023/2024.
b. Menyiapkan segala sesuatu yang berkaitan dengan segala akomodasi kegiatan
Penguatan Literasi Numerasi dan Pembuatan Soal Berbasis ANBK bagi Guru SMP
Negeri 17 Semarang Tahun Ajaran 2023/2024.

9. Acara.
a. Mengatur jalannya kegiatan dengan menyusun panduan penyelenggaraan
kegiatan.
b. Bertangungjawab terhadap pelaksanaan kegiatan dari pembukaan hingga akhir
pelaksanaan kegiatan.
c. Mengkoordinasikan dengan semua pihak, agar seluruh komponen bisa berpadu
dalam berkolaborasi menyukseskan kegiatan.

Ditetapkan di: Semarang


Tanggal : 15 September 2023

KEPALA SEKOLAH

HEPPY ANGGARYANI SRI WILUJENG, S.Pd


Lampiran III : SK Kepala SMP Negeri 17 Semarang
Nomor : B/543.a/421.7/IX/2023
Tanggal : 15 September 2023
Tentang : Penetapan Panitia Pelaksana Work-
shop Penguatan Literasi-Numerasi dan
Pembuatan Soal Berbasis ANBK bagi
Guru SMP Negeri 17 Semarang Tahun
Ajaran 2023/2024.

JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


WORKSHOP PENGUATAN LITERASI NUMERASI DAN PEMBUATAN SOAL
BERBASIS ANBK BAGI GURU SMP NEGERI 17 SEMARANG
TAHUN AJARAN 2023/2024

NO WAKTU (wib) KEGIATAN PJ KET


SABTU, 7 OKTOBER 2023
1. 07.30 – 08.00 Persiapan Kegiatan (Registrasi dll) All
2. 08.00 – 08.30 Pembukaan. Sie Acara
MC : Nugroho Dwi Prasetyo, S.Pd
Darin Fadhillah Adyka Putri,
S.Pd

1. Kata Pembuka.
2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
3. Doa Pembuka.
4. Laporan Ketua Panitia.
5. Sambutan Kepala SMP Negeri 17
Semarang.
6. Sambutan Kepala Dinas Pendidi-
kan Kota Semarang sekaligus
membuka kegiatan.
7. Kata Penutup.

3. 08.30 – 10.00 Materi 1. Sie Acara


Implementasi Penguatan Literasi dan
Numerasi dalam Penyusunan Soal
Asesmen berbasis ANBK oleh Ibu Dr.
Nur Zaida, S.Pd., M.Pd (Pengawas
SMP Dinas Pendidikan Kota
Semarang).

4. 10.00 – 10.15 Coffe Break Sie Konsumsi


5. 10.15 – 11.45 Materi 2. Sie Acara
Aplikasi Pelaksanaan P5 Sebagai
Daya Dukung Penguatan Literasi-
Numeras berbasis ANBK oleh Bapak
Masykuri, S.Pd (Guru SMP Negeri 40
Semarang – pelaksana Program
Sekolah Penggerak)

6 11.45 – 13.00 Istirahat, Sholat dan Makan (ISHOMA) All


7. 13.00 – 15.00 Reposisi dan Refleksi Penguatan Sie Acara
Literasi- Numerasi Berbasis ANBK di
SMP Negeri 17 Semarang dipandu
Fasilitator (Bapak Supriyono, S.Pd
dan Bapak Kurniawan Sutrisnadi,
S.Pd., M.Pd), dalam bentuk Workshop
dan Diskusi.

9. 15.00 - ….. Kegiatan selesai (Sayonara)


NO WAKTU (wib) KEGIATAN PJ KET
AHAD-SELASA, 8-10 OKTOBER 2023
1. 08.00 – 16.00 Kegiatan konsultatif dan praktik All
mandiri peserta melalui media Video
Conference maupun WhatsApp Chat
Group.

Ditetapkan di: Semarang


Tanggal : 15 September 2023

KEPALA SEKOLAH

HEPPY ANGGARYANI SRI WILUJENG, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai