Anda di halaman 1dari 9

NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

Kepada Yth

Pimpinan ……………………………

di-

Tempat

Dengan Hormat,

Kami doakan semoga Bapak/Ibu dalam keadaan sehat dan semoga kita semua selalu dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa.

Sehubungan dengan akan di gelarnya kegiatan kejuaraan Natal Motocross & Grasstrack 2023 memperebutkan Piala Kapolres Mandailing Natal yang akan di laksanakan pada :

Hari : Sabtu/Minggu Tanggal/Bln/Thn : 14 s/d 15 Januari 2023

Tempat : Sircuit Sutan Muhammad Arif Kampung Sawah

Berkenan hal diatas, kami dari Panitia mengajak Bapak /Ibu Pimpinan …………………………………. untuk turut serta kerja sama dalam bentuk Sponorship dan bantuan untuk
Event Motocross & Grasstrack tersebut. Sebagai bahan pertimbangan kami lampirkan 1 bundel Proposal .

Demikian Surat Permohonan dukungan ini kami sampaikan, besar harapan kami kerja sama ini dapat terjalin dan atas perhatiannnya kami ucapkan ribuan terimakasih.

Natal………………..2022

Sekretaris Ketua Panitia

Roni Moranda Matondang Herman Syah Hasibuan


NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

PENDAHULUAN

Kegiatan penyelenggaraan Olahraga Otomotif sekarang ini berkembang dengan pesat. Baik yang berskala Nasional maupun Event – Event yang diadakan di daerah, hal ini
juga mendorong munculnya para pembalap di daerah untuk ikut serta dalam kegiatan Balap Motor . kejuaraan Balap Motor merupakan wadah penyalur hoby pembalap dan
juga ajang pengukir prestasi di arena balap, serta demi upaya pembinaan anak usia remaja menuju insan yang berprestasi, tangguh dan bebas dari narkoba.
Natal adalah satu di antara beberapa wilayah di Mandailing Natal yang telah mampu mengirimkan beberapa pembalapnya di berbagai kejuaraaan, terakhir di bulan Juli
2022 mengikti Kejurda yang diselenggarakan di Kota Sibolga. Dan Grasstrack Sinunukan Championship 2022. Berangkat dari hal tersebut maka kami akan mengadakan
kegiatan Event Balap Natal Motor Cross & Grasstrack Kapolres Cup 2023. Kejuaraan ini bekerja sama dengan IMI Sumatera Utara .
Kegiatan yang akan kami laksanakan ini menelan dana yang lumayan besar, sehinga kami mengalami kendala dalam hal pendanaan. Karena itu dukungan dana dan
fasilitas lainnya dari Sponsor Event “Natal Motocross & Grasstrack Kapolres Cup 2023” sangat kami harapkan.

NAMA KEGIATAN
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

TEMPAT KEGIATAN

Kegiatan berlangsung di Sircuit Sutan Muhammad Arif Kampung Sawah Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal ( Terlampir)

MAKSUD DAN TUJUAN


1. Salah satu cara upaya menghindarkan dan menjauhkan generasi anak bangsa dari maraknya Narkoba

2. Memperkenalkan keindahan Alam Mandailing Natal kepada masyarakat umum dan kepada pecinta kumunitas Motocross Grastrack pada

khususnya.
3. Membantu meyalurkan kegiatan Olah Raga Automotife khususnya Motorcross Grastrack ke arah yang positf sesuai dengan sarana dan prasarana

yang ada
4. Menanamkan Sikap disiplin dan kepercayaan diri, umumya generasi muda penggemar Motocross Grastrack dan menanamkan rasa kepedulian

terhadap Tata Tertib Lalu Lintas dan peduli lingkungan.


5. Memberikan/menyajikan, Hiburan Masyarakat Kabupaten Mandailing Natal
6. Menjalin kerja sama yang erat dengat beragai pihak, guna pegembangan kegiatan olah raga Motocros Grastcrak tingkat Daerah dan Nasionl,

Regional, Sumatera Utara dan khusunya Kabupaten Mandailing Natal


7. Membantu Kesejahteraan Perekonomian Masyarakat Mandailing Natal Khususnya Natal
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

SUSUNAN KEPANITIAAN

TERLAMPIR.

KELAS YANG DIPERLOMBAKAN


TERLAMPIR

TAKSASI DANA KEGIATAN


TERLAMPIR
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

PENUTUP

Demikian Proposal Ini Kami perbuat, besar harapan agar Bapak/ Ibu selaku Pimpinan diperusahaan yang sedang bapak Pimpin dapat merima dan
mengabulkan Permohonan kami. Akhir kata kami ucapkan terimaksih atas kerja samanya.

Natal …………………………

PANITIA
Natal Motocross & Grasstrack Kapolres Cup 2023

Sekretaris Ketua

Roni Moranda Matondang Herman Syah Hasibuan.


NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

SUSUNAN KEPANITIAAN
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

I. Pembina : AKBP. H.Muhammad Reza Chairul Akbar Sidiq. S.I.K.,S.H.,M.H., KAPOLRES MADINA
Abdul Mubarak Lubis
II. Penasehat : M. Ridho Pahlevi Lubis, AP.M.Si CAMAT NATAL
Ketua : Herman Syah Hasibuan
Wakil Ketua : Ahmad Fauzan
Sekretaris : Roni Moranda Matondang
Bendahara : Afrinaldy

Humas : Ali Anhar Harahap S.T Ali Imran Hrp Dian Hasibuan

Habibi Lubis Hendra Sukri Lubis Asruddin


Koordinator Lapangan : Andi Putra Andriansyah Rangkuty
M. Ahyar Nst Arman Hirawisata srg Hasan Nst
Konsumsi : Suprapto Yuslan Haris Mahoro Darmayanto Srg
Baginda Lubis Agung Zul Pino
Keamanan : Sawal Mawardi Nst Dodi Patrik Rahimuddin Halim
Dokumentasi : Dedi Ranto Alfi Syahrin
Deni Wahyudi Iif Saputr
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

KELAS YANG DI PERLOMBAKAN

1. MX 250 9. BEBEK STANDART S/D 130CC PEMULA

2. MINI MOTO S/D 50 CC 10. CAMPURAN LOKAL MANDAILING NATAL

3. SPORT DAN TRAIL OPEN 11.BEBEK MODIFIKASI S/D 130 CC MADINA

4. BEBEK MODIFIKASI S/D 130 CC OPEN 12.CAMPURAN TAPANULI RAYA

5. CAMPURAN OPEN 13.SPORT % TRAIL STD PABRIKAN 155 CC OPEN

6. SPORT DAN TRAIL JUNIOR (UNDER 20) 14.RBT STD S/D 130 CC

7. BEBEK MODIFIKASI S/D 130 CC JUNIOR 15.CAMPURAN LOKAL PANTAI BARAT

8. SPORT DAN TRAIL PEMULA S/D 155CC ( UNDER 17) 16.EXECUTIVE /NON CROSSER

 NB. WAJIB SCRUT


 PEMULA DAN JUNIOR WAJIB BAWA DATA DIRI
 SPORT DAN TRAIL STADART PABRIKAN
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

RENCANA ANGGARAN BIAYA PELAKSANAAN


NO KETERANGAN @ JUMLAH Rp.
1. Rekomendasi IMI Rp. 7.500.000
2. Ijin Kepolisian Rp. 5.000.000
3. RC Rp. 13.000.000
4. Sewa Start / tenda Rp. 13.000.000
5. Pengamanan Rp. 15.000.000
6. Konsumsi Panitia/Undangan Rp. 20.000.000
7. Sound / brikade/pentas Rp. 35.000.000
8. Kesehatan Rp. 5.000.000
9. Fisik Tiket Masuk / Tiket parkir Rp. 5.000.000
10. Alat Tulis Kantor (ATK) Rp. 3.000.000
11. Seragam Panitia 100 Rp. 15.000.000
12. Trhopy / Piagam 84 Rp. 10.000.000
13. Biaya Pengerjaan Sircuit Rp. 25.000.000
14. Dokumentasi Rp. 9.000.000
15. Pembuatan Pagar Sircuit Rp. 8.000.000
16. Biaya Bongkar Pasang Tenda Rp. 5.000.000
17. Total Hadiah 16 Rp. 150.000.000
TOTAL Rp. 332.500.000

Natal, 8 Desember 2022


Ketua Panitia
NATAL MOTOCROSS & GRASSTRACK KAPOLRES CUP 2023

HERMANSYAH HASIBUAN

Anda mungkin juga menyukai