Anda di halaman 1dari 1

Batas waktu pendaftaran calon aparatur sipil negara (CASN), baik PNS maupun

PPPK sebentar lagi habis, setelah dibuka sejak 20 September 2023. Namun,
jelang penutupan masa pendaftaran pada 9 Oktober 2023, ternyata masih
banyak instansi yang sepi peminat.

Berdasarkan Statistik Pelamar SSCASN 2023 yang dicatat Badan Kepegawaian


Negara (BKN) hingga 3 Oktober 2023 pukul 06.00 WIB, ada lima instansi di
pemerintah pusat yang masih sedikit pelamar sebagai CPNS. Di antaranya
Kementerian ESDM yang hanya 2 orang, Kemendagri 23 orang, BRIN 56 orang,
Kemenperin 92 orang, dan Kemenkes 167 orang.

Adapun 5 instansi terbanyak pelamar CPNS adalah Kementerian Hukum dan


HAM sebanyak 42.545 orang, Sekretariat Jenderal KPK sebanyak 35.737 orang,
Kejaksaan Agung 30.061 orang, dan Selretariat Jenderal DPR sebanyak 6.585
orang.

ADVERTISEMENT

Anda mungkin juga menyukai