Anda di halaman 1dari 4

UTS TERMODINAMIKA

Senin, 9 Oktober 2023

1. Kuis bersifat openbook, dipersilahkan untuk membuka


catatan
2. UTS bersifat takehome quizz
3. UTS dikumpulkan di elena hari Selasa, 10 Oktober 2023,
pukul 19.00 WIB
4. UTS dikumpulkan dalam format PDF
5. ELENA akan tertutup secara sistematis, sehingga
mahasiswa yang terlambat dan tidak bisa submit ke
ELENA tidak akan diterima UTS nya.
Soal UTS:
Misalkan A dan B adalah dua digit terakhir NIM anda
1. Dua kilogram uap dengan kualitas 0.80 mengisi volume yang ditunjukan pada Gambar 1.
Bagian atas dari piston kemudian dihubungkan dengan sebuah pegas dan kalor ditambahkan
hingga temperatur mencapai 500oC. Tentukanlah tekanan akhirnya. (Gaya pada pegas adalah
Kx, dimana x adalah jarak pergeseran pegas. Penyelesaian soal ini harus dilakukan secara
coba-coba hingga memperoleh hasil yang diinginkan)

Gambar 1

2. Seperti tampak pada gambar 2, sebuah sistem silinder-torak berisi 5kg uap mengalami ekspansi
𝑘𝐽
dari keadaan 1, dimana energi dalam spesifik adalah 𝑢1 = 2709,9 𝑘𝑔, ke keadaan 2, sistem
𝑘𝐽
dimana 𝑢2 = 2659,6 𝑘𝑔. Selama proses, terdapat perpindahan kalor ke dalam uapsebesar 80
kJ. Kerja roda pengaduk (paddle wheel) memindahakn energi kedalam sistem sebesar 18.5 kJ.
Selama proses, tidak terjadi perubahan yang berarti pada energi kinetik dan potensial uap.
Tentukanlah perpindahan energi dalam bentuk kerja dari uap ke torak selama proses
berlangsung (nyatakan dalam kJ)
Gambar 2

Anda mungkin juga menyukai