Anda di halaman 1dari 13

Ragam hipotesis dan cara

pengujiannya
(Hypothesis & testing method)

Program Studi Magister Teknik Geologi


Fakultas Teknik Geologi
Universitas Padjadjaran
Hypothesis
- Asumsi/dugaan mengenai sesuatu hal yang
dibuat untuk menjelaskannya dan sering
menuntut pengecekan
(assumption about something that is made to explain and
often requires checking)
- Mengungkapkan kesimpulan sementara hasil
penelitian
(Tentative conclusions reveal the results of research)
- Hipotesis harus dapat diuji (mencerminkan
proses ilmiah)
(The hypothesis must be tested --- scientific process )
- Tipe hipotesis: deskriptif, komparatif,
asosiatif.
(type of hypothesis : descriptive, comparative,
associative).

- Berdasarkan pendekatan pengujian, hipotesis


dapat dikelompokkan menjadi hipotesis
deterministik dan hipotesis probabilistik.

Based testing approach, the hypothesis can be grouped into


the hypothesis of deterministic and probabilistic hypotheses.
Pengujian Hipotesis
(Hypothesis testing)
• Pendekatan Probabilistik
(probabilistic approach)
• Pendekatan Deterministik
(deterministic approach)
Menggunakan Statistik Inferensial
(using inferential statistics)

Menggunakan Matematika
(using mathematical)
Pengujian hipotesis dengan pendekatan
probabilistik

Hipotesis deskriptif (rata-rata, varians,


simpangan) average, variance, deviation
Hipotesis komparatif (average difference test,
variance, etc)  t-test or x2-test
Hipotesis asosiatif (uji hubungan)  linear
regression, polynomial, multivariable, bivariabel,
etc.
Statistik

Parametrik
Non Parametrik

Deskriptif
Inferensial
Penyajian Data
Alat Analisis Data
Peran Statistik dalam Penelitian:

• Alat untuk menghitung besarnya


anggota sampel yang diambil dari
suatu populasi;
• Alat untuk menguji validitas dan
reliabilitas instrumen;
• Teknik-teknik untuk menyajikan data
• Alat untuk analisis data
PENGERTIAN DAN MACAM STATISTIK

STATISTIK
•Alat

•Data

Deskriptif

Inferensial Non Parametris

Parametris
Kualitatif

Data Deskrit
hasil (nominal)
penelitian
Kuantitatif Ordinal

Kontinum Interval

Rasio
PENYAJIAN DATA
Tabel, Grafik,
Diagram lingkaran,
Pictogram, dll.
No xi xi-x (xi-x)2 zi

1 53 -13,78 189,89 -1,31

2 54 -12,78 163,33 -1,21

3 60 -6,78 45,97 -0,64

4 61 -5,78 33,41 -0,55


Sampel adalah sebagian dari jumlah
dan karakteristik yang dimiliki oleh
suatu populasi

Kajian terhadap sampel hasilnya akan


diberlakukan untuk populasi

Sampel
harus representatif
Teknik Pengambilan Sampel
(Sampling)

Probability Sampling Non Probability Sampling

1. Simple random sampling 1. Systematic sampling


2. Proportionate stratified 2. Quota sampling
random sampling 3. Accidental sampling
3. Disproportionate stratified 4. Purposive sampling
random sampling 5. Saturated sampling
4. Cluster sampling 6. Snowball sampling
5. ….. 7. …….

Anda mungkin juga menyukai