Anda di halaman 1dari 3

PRAKTIKUM 17

MELAKUKAN RESTORE DAN BACKUP DATA

Pokok/Sub Bahasan Melakukan restore dan backup data

Alokasi Waktu 2 x 120 menit

Tempat Laboratorium/kelas/ virtual/

1. Tujuan
Mahasiswa mampu mempraktikkan restore dan backup data
2. Alat dan Bahan
a. Alat
1.) Komputer PC / Laptop
2.) Switch
b. Bahan
1) Kabel UTP
2) Packet Tracert
3) GNS 3
3. Teori Singkat
a) Revovery Data
Recovery data adalah suatu proses pemulihan sistem yang bermasalah agar bisa pulih
seperti sedia kala. Recovery pada komputer dilakukan akibat adanya serangan virus yang
menyerang sistem komputer dan menimbulkan kerusakan yang cukup parah. Recovery
data sangat tepat dipakai bagi Anda yang tidak memiliki aplikasi antivirus pada sistem
komputer. Melakukan proses recovery data ini dijamin sangat efektif dalam
mengembalikan sistem yang error bahkan yang terjangkit virus karena tidak dapat
ditangani antivirus. Recovery data juga dapat memulihkan berbagai data yang ada di
media penyimpanan seperti hardisk, flashdisk, memory card, kamera digital dan lain-
lainnya.
b) Perbedaan Backup, Restore dan Recovery
Sebelumnya juga telah disinggung bahwa recovery ini hampir sama dengan backup dan
restore. Ketiga aktivitas tersebut memang saling berkaitan, namun pada nyatanya
memiliki pengertian yang berbeda. Backup data sendiri adalah tindakan pencegahan yang
dilakukan untuk berjaga-jaga apabila data mengalami kerusakan atau hilang. Jadi proses
backup dilakukan sebelum terjadi adanya kerusakan atau kehilangan. Sedangkan proses
restore adalah kegiatan memulihkan data yang tidak sengaja kita hapus. Biasanya data
yang terhapus akan secara otomatis tersimpan di recycle bin. Proses restore dapat Anda
lakukan dengan mudah yaitu dengan membuka halaman recycle bin dan lakukan restore.

1
Jadi proses restore hanya dapat Anda lakukan apabila data terhapus ada di dalam halaman
recycle bin.
Untuk recovery data, cara kerjanya hampir mirip dengan proses restore data dimana
recovery ini adalah proses memulihkan data. Namun proses recovery tidak hanya terpaku
pada data saja karena juga dapat memulihkan suatu sistem. Uniknya, proses recovery data
juga dapat Anda lakukan walaupun data-data yang hilang sudah tidak ada lagi di dalam
recycle bin.
4. Langkah Kerja
a) Perhatikan seksama artikel url berikut :

● Backup dan Restore Windows 10

http://pena.belajar.kemdikbud.go.id/2020/10/cara-melakukan-backup-data-yang-
benar-agar-data-kamu-aman/
https://www.androidponsel.com/16788/cara-backup-dan-restore-windows-10/

● Backup dan Restore Cisco

https://margamarbun.blogspot.com/2017/12/cara-untuk-backup-dan-restore.html

● Backup dan restore Mikrotik

https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=71
b) Lakukan seusai dengan artikel yang telah disediakan
5. Rubrik ketercapaian praktikum
No. Kriteria Indikator Ketercapaian

Ketepatan mahasiswa dalam


Mahasiwa mampu Menggunakan
1 Mengoperasikan restore dan backup
restore dan backup data
data

6. Tugas Laporan
Amatilah disebuah jaringan komputer sekitar Anda (misal jaringan komputer kampus,
perusahaan (mengurus surat pengantar ke perusahaan), atau tempat lainnya).
Lakukan restore dan backup data pada client Anda!
Noted: selama proses pembuatan dari proses permintaan client hingga diserahkan ke
client lakukan dengan video dan buatlah makalah serta unggah ke channel youtube dan
blog Anda masing-masing!
7. Referensi

2
1) http://cloud.politala.ac.id/politala/1.%20Jurusan/Teknik%20Informatika/1.%20Data
%20Dosen%20dan%20Staff/8.%20Hendrik%20S.%20U,%20ST,.MMSI/Materi
%20Kuliah/
2) https://wikisource.politala.ac.id/
3) https://lms.onnocenter.or.id/wiki/index.php/Onno_W._Purbo
4) https://romisatriawahono.net/
5) http://pena.belajar.kemdikbud.go.id/2020/10/cara-melakukan-backup-data-yang-
benar-agar-data-kamu-aman/
6) https://www.androidponsel.com/16788/cara-backup-dan-restore-windows-10/
7) https://margamarbun.blogspot.com/2017/12/cara-untuk-backup-dan-restore.html
8) https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=71
9) https://www.baktikominfo.id/id/informasi/pengetahuan/
beda_backup_restore_dan_recovery_data_serta_langkah-
langkah_melakukan_recovery_data_yang_dapat_anda_coba-929#:~:text=Backup
%20data%20sendiri%20adalah%20tindakan,yang%20tidak%20sengaja%20kita
%20hapus.

Anda mungkin juga menyukai