Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN TUMPAHAN DAN PAPARAN B3

No. Dokumen No. Revisi Halaman


SPO.V/083/
0 1/2
AKREDITASI/I/2023
Ditetapkan oleh,
Kepala UPT Laboratorium Kesehatan
UPT
LABORATORIUM Tanggal terbit
KESEHATAN 02 Januari 2023
STANDAR
PROSEDUR Titik Erliyah,S.Tr.Kes.,M.Si
OPERASIONAL NIP 19700916 199103 2 005
B3 atau disebut juga Bahan Berbahaya dan Beracun merupakan bahan
yang dapat menyebabkan gangguan pada manusia atau lingkungan. Bahan
kimia yang dikategorikan sebagai B3 harus ditangani secara khusus baik
dalam penyimpanan, pemakaian, transport/pemindahannya ataupun
dalam kondisi darurat
PENGERTIAN Tumpahan dan paparan B3 harus di bersihkan dengan menggunakan
spillkit.
Spillkit adalah Seperangkat alat yang digunakan untuk menangani jika
terjadi tumpahan cairan tubuh pasien seperti darah, muntah atau bahan
infeksius lainnya agar tidak membahayakan semua pekerja dan
lingkungan sekitarnya
Sebagai acuan penerapan langkah –langkah untuk mencegah infeksi pada
TUJUAN pelayanan kesehatan.dan tersedia peralatan penanganan tumpahan darah
/ cairan tubuh
Surat Keputusan Kepala UPT Laboratorium Kesehatan No
KEBIJAKAN 188.4/036/427.52.29/2023 Tentang Pedoman Pencegahan dan
pengendalian Infeksi pada Tindakan Invansif
Persiapan alat :
1. Kotak/Kontainer perlengkapan pembersih alat untuk menyimpan
perlengkapan dan bahan-bahan pembersih untuk keperluan tumpahan
dan cairan tubuh.
2. Bio Hazard Wet Floor
3. Kain/lap sekali pakai yang dapt digunakan untuk mengelap tumpahan
cairan tersebut
4. Sarung tangan disposable
5. Dustpan/serok dan tempatnya
6. Gaun/Apron
7. Alat/sikat yang dapat menggosok kotoran atau noda pada lantai atau
dinding
PROSEDUR
Cairan sabun netral dan Klorin 0,5%
Pelaksanaan
1. Lakukan 6 langkah kebersihan tangan
2. Pasang Sign floor /traffic cone
3. Ambil spill kit dan bawa ke area tumpahan
4. Gunakan APD dan Buka Spill Kit
5. Ambil kantong kresek kuning (buka kearah luar)
6. Tutup dan bersihkan seluruh area tumpahan tersebut dengan pasir
(dimulai dari bagian terluar area tumpahan menuju bagian dalam)
7. Bersihkan dengan dustpan (buang ke kresek kuning)
8. Lap dengan kain perca/Koran bekas/lap absorben (lap searah jarum
jam dan buang ke kresek kuning)
PENGELOLAAN TUMPAHAN DAN PAPARAN B3

No. Dokumen No. Revisi Halaman


SPO.V/083/
0 1/2
AKREDITASI/I/2023
Ditetapkan oleh,
Kepala UPT Laboratorium Kesehatan
UPT
LABORATORIUM Tanggal terbit
KESEHATAN 02 Januari 2023
STANDAR
PROSEDUR Titik Erliyah,S.Tr.Kes.,M.Si
OPERASIONAL NIP 19700916 199103 2 005
9. Bersihkan dengan cairan detergen menggunakan kain /Koran
bekas/kain absorben pada area tumpahan (buang ke kresek kuning)
10. Bersihkan dengan larutan chlorine 0.5% menggunakan kain
perca/Koran bekas/kain absorben pada area tumpahan (buang ke
kresek kuning)
11. Bersihkan dengan air bersih
12. lepas APD ( dimulai dari handscoon, masker dan apron)
13. Ambil sign floor,traffic cone dan letakkan ke tempat sampah
14. Buang kantong kresek kuning ke TPS Limbah B3 dan kemudian cuci
tangan menggunakan sabun.

UNIT TERKAIT Seluruh bagian staff UPT Laboratorium Kesehatan

Permenkes No 27 Tahun 2017 Tentang Pedoman dan pencegahan


REFERENSI
Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai