Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat dan hidayah-Nya, sehingga kami dapat melaksanakan PPL ini dengan
lancar. Penulisan laporan PPL ini berdasarkan program kegiatan PPL yang telah
dilaksanakan di SDN Cacaban Cipongkor pada tanggal 03 Februari sampai 19
Maret 2022.
Penulis menyadari bahwa keberhasilan kegiatan PPL ini tidak lepas dari
bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis
mengucapkan terimakasih kepada:
1. Allah SWT yang telah melimpahkan segala nikmat dan karunianya sehingga
kami masih diberikan kesempatan untuk melaksanakan kegiatan PPL di SDN
Cacaban.
2. Ibu Rukmini,M.M.Pd, selaku Kepala Sekolah SDN Cacaban.
3. Bapak Jajang Awaludin,S.Pd, selaku pembimbing PPL.
4. Bapak Ibu Guru SDN Cacaban, selaku Guru Pembimbing Lapangan.
5. Orang tua kami yang selama kegiatan PPL ini senantiasa memberikan
dukungan.
6. Serta pihak lain yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu.
Penyusun menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan laporan
ini. Oleh karena itu, penyusun sangat mengharapkan kritik dan saran yang
membangun untuk kesempurnaan laporan ini. Semoga laporan ini dapat
memberikan manfaat bagi kita semua, terutama para pembaca yang budiman.

Cipongkor, 19 Maret 2022


Penyusun

Anda mungkin juga menyukai