Anda di halaman 1dari 9

KARYA

TULIS
ILMIAH
kelompok 2
Pengertian
Beberapa ahli yang mengemukakan pengertian dari karya tulis ilmiah antara
lain Suyanto dan Jihad,Nurlaili F.A,A.G.Hariyanto,Sarmadan,Siti
Kholifah,Wahyu,Brotowijoyo.

Secara menyeluruh karya tulis ilmiah merupakan sebuah karya yang dihasilkan
dari kegiatan menulis,dengan menggunakan penerapan kaidah
ilmiah,mengutamakan aspek kerasionalitas,mengusung permasalahan yang
bersifat objektif serta faktual.
Hal-hal yang harus ada
1. Memuat gagasan ilmiah lewat pikiran dan alur
pikiran.
2. Keindahan karya tulis ilmiah terletak pada bangun
pikir dengan unsur yang menyangganya.
3. Alur pikir dituangkan dalam sistematika dan notasi.
4. Terdiri dari unsur kata,angka,tabel,dan gambar,yang
tersusun mendukung alur pikir yang teratur.
5. Harus mampu mengekspresikan asas yang
terkandung dalam hakikat ilmu dengan
mengindahkan kaidah kebahasaan.
6. Terdiri dari serangkaian narasi ( penceritaan ),
eksposisi ( paparan ), Deskripsi ( lukisan ),dan
argumentasi ( alasan ).
Persyaratan karya tulis ilmiah
1. Menyajikan fakta objektif secara sistematis
2. Ditulis secara cermat,tepat,benar,jujur,dan tidak bersifat terkaan.
3. Disusun secara sistematis yang mana setiap langkah direncanakan secara
terkendali, konseptual, dan prosedural.
4. Menyampaikan rangkaian sebab akibat dengan pemahaman dan alasan yang
indusif.
5. Mengandung pandangan yang disertai dukungan dan pembuktian berdasarkan
suatu hipotesis.
6 mengandung kebenaran faktual sehingga tidak akan memancing pertanyaan yang
bernada keraguan.
Ciri ragam bahasa
ilmiah
objektif atau dapat diukur kebenarannya
01 Jelas struktur kalimat dan maknanya
03 secara terbuka oleh umum.

menggunakan unsur baku baik itu kosakata

02 Singkat, berisi analisis dan


pembuktian 04 atau istilah, bentuk kata, kalimat, dan
penalaran ilmiah.
Contoh karya tulis ilmiah
1. Makalah 5. Paper
2. Artikel 6. Resensi
3. Skripsi 7. Tesis
4. Kertas kerja 8.desertasi
Kesimpulan
karya tulis ilmiah adalah hasil karya tulisan yang
mengangkat analisis terhadap suatu
permasalahan secara ilmiah dan sistematis
dengan tujuan untuk menyampaikan gagasan
serta menyebarkan ilmu pengetahuan yang dapat
dipertanggungjawabkan kebenarannya
Thank
you!

Anda mungkin juga menyukai