Anda di halaman 1dari 3

Ulangan Harian 1 (Bahasa Indonesia)

Nama : Alya Rahmadani


Kelas : X.1
Soal
1. Apa yang dimaksud dengan teks laporan hasil observasi?

2. Sebutkan ciri-ciri teks laporan hasil observasi!

3. Mengapa teks laporan hasil observasi harus disajikan dengan


menggunakan bahasa yang jelas, mudah dipahami, dan tidak boleh
berbelit-belit?

4. Jelaskan langkah-langkah yang harus diperhatikan dalam membuat teks


laporan hasil observasi!

5. Sebutkan berbagai hal yang harus diperhatikan dalam menganalisis teks


laporan hasil observasi!

6. Jelaskan tentang struktur teks laporan hasil observasi jika dilihat secara
umum!

7. Sebutkan berbagai ciri kebahasaan dari teks laporan hasil observasi!

8. Buatkah Teks Laporan Hasil Observasi

Jawaban :
1. Teks laporan hasil observasi adalah teks yang berisi informasi
tentang hasil observasi atau hasil pengamatan yang telah diamati.
Teks laporan hasil observasi berisi fakta dan tidak bersifat spekulatif
atau hasil karangan. Teks laporan hasil Observasi dapat berupa
benda, hewan, tumbuhan, tempat dll.
2. Ciri-ciri teks laporan hasil observasi:
1) Disajikan dengan menggunakan bahasa yang jelas, mudah
dipahami, dan tidak berbelit-belit/ lansung inti.
2) Berdasarkan fakta yang ada
3) Menggunakan bahasa yang baku
4) Pada teks laporan hasil observasi terdapat Judul, deskripsi
umum,bagian dan manfaat
5) Berdasarkan hasil pengamatan
6) Berisi informasi yang jelas
3. Teks laporan hasil observasi harus disajikan dengan menggunakan
bahasa yang jelas, mudah dipahami, dan tidak berbelit-belit agar
pembaca yang membaca laporan hasil observasi lansung mengetahui
inti dari teks laporan hasil observasi yang di buat.
4. Yang harus diperhatikan dalam membuat teks laporan hasil
observasi adalah teks laporan hasil observasi berisi judul, deskripsi
umum, deskripsi bagian dan dekripsi manfaat.
● Judul dalam teks laporan hasil observasi tidak boleh berbelit-belit.
Contoh : Pepaya, dan pada
● Deskripsi umum harus berisi informasi-informasi umum menganai
objek yang di amati Karena pada deskripsj ini semua informasi-
informasi mengenai objek di tulis di deksripsj umum. Contoh:nama
latin objek
● Deskripsi Bagian berisi informasi-informasi objek yang bersifat
lebih mendalam atau lebih rinci. Pada deskripsi ini harus berisi
pembahasan atau informasi yang lebih mendalam pada objek yg
diamati. Pada deskripsi ini dapat diartikan bahwa deskripsi jni
berisi ciri-ciri objek, Contoh: ukuran, warna, tinggi
● Deskripsi Manfaat berisi manfaat manfaat dari objek yang diteliti.
Contoh: Pepaya bermanfaat untuk meredakan sakit haid
5. Yang harus diperhatikan ketika menganalisis objek yang di amati,
yaitu:
Informasi yang di dapat adalah Fakta
Untjk judul awal huruf menggunakan HURUF KAPITAL
Untuk deskripsi umum
1. Apa nama latin
2. Tumbuh di sekitaran apa
3. Populasi
Untuk Deskripsi Bagian
1. Berisi ciri-ciri objek
Un5uk deskripsi manfaat
1. Berisi manfaaf atau kegunaan apa yang dari objek
6. Struktur teks laporan hasil observasi terbagi menkadi 3 yaitu:
1) Deskripsi Umum, deskripsi ini berisi tentang informasi umum
menganai apa yang menjadi objek pengamatan kita.
2) Deskripsi Bagian, deskripsi ini berisi tentang penjelasan objek
yang lebih rinci atau lebih mendetail.
3) Deskripsi Manfaat, dekripsi ini berisi tentang kegunaan atau
manfaat dari objek yang kita amati.
7. Adapun ciri kebahasaan dari teks laporan hasil observasi yaitu:
● Menggunakan bahasa yang baku
● Menggunakan bahasa yang jelas atau tidak berbelit-belit
● Menggunakan informasi yang akurat
● Menggunakan tanda baca yang baik atau sesuai tempatnya.
8. Adapun di bawah ini contoh Teks Laporan Hasil Observasi

Kursi
Kursi merupakan benda yang memiliki banyak jenis dan merupakan tempat untuk
Manusia duduk, dimana kursi merupakan tempat yang bersih untuk diduduki. Kursi
biasanya dibuat oleh pengrajin, pembuat kerajinan kayu, dan pembuat alat perabotan
rumah. Kursi dapat ditemukan di rumah, sekolah, perusahaan dan banyak lagi tempat
kita dapat menemukannya.
Kursi ada yang terbuat dari kayu, plastik, besi, bambu, dll. Biasanya kursi hanya
setinggi dada dan untuk alas yang diduduki setinggi lutut. Kursi memiliki empat sudut
yang berguna untuk menahan keseimbangan. Ada berbagai macam kursi ada yang
keras saat diduduki dan ada pula yang lembut.
Manfaat dari yaitu kursi dapat menjadi tempat untuk menghilangkan lelah , letih
kita untuk beristirahat sejenak.

Anda mungkin juga menyukai