Anda di halaman 1dari 2

MENGGUNAKAN SARUNG TANGAN

No.Dokumen : 440/ /SOP/PKM.L/2022


No. Revisi : 00
SOP Tanggal
: 02 Februari 2022
Terbit
Halaman : 1/2
BLUD UPT
Puskesmas Dian Karnita
L. Sidoharjo
Menggunakan sarung tangan adalah salah satu cara untuk mengurangi transmisi
1. Pengertian pathogen yang dapat ditularkan melalui darah. Dengan menggunakan sarung
tangan akan melindungi pemakai sarung tangan dari resiko tersebut. Metode
penggunaan sarung tangan ada dua, sarung tangan steril dipakai bila melakukan
prosedur steril dan sarung tangan tidak steril digunakan untuk proses tindakan
tidak steril
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan Langkah – Langkah Untuk mencegah terjadinya
penularan kuman

Surat keputusan pimpinan BLUD UPT Puskesmas L. Sidoharjo Nomor


3. Kebijakan 800/ /SK/PKM.L/II/2022 Tentang Kebijakan Pelayanan Klinis Puskesmas
L. Sidoharjo
1. UU No. 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran
4. Referensi 2. Permenkes No. 34 Tahun 2019 Tentang Puskesmas
Trolley yang berisi:
5.Alat/Bahan
1. Sarung tangan steril sesuai ukuran (yang masih terbungkus atau re-use yang
sudah disterilkan),
2. Tromol kecil atau baki instrumen steril,
3. Korentang.
4. APD Level 1

1. Petugas mencuci tangan secara menyeluruh dan memakai APD level 1


6.Prosedur 2. Petugas memegang tepi sarung tangan dan memasukan jari tangan yang sesuai,
Langkah pastikan ibu jari dan jari-jari lain tepat pada posisinya
langkah 3. Petugas mengulangi pada tangan kiri
4. Petugas mencakupkan kedua tangan

7. Diagram Alir Petugas mencuci tangan secara menyeluruh


dan memakai APD level 1

Petugas memegang tepi sarung tangan dan memasukan jari


tangan yang sesuai, pastikan ibu jari dan jari-jari lain tepat pada
posisinya

Petugas mengulangi pada tangan kiri


Petugas mencakupkan kedua tangan
1. UGD
2. Ruang Pelayanan KIA dan KB
8. Unit terkait 3. Ruang Pelayanan Gigi dan Mulut
4. Ruang Laboratorium
-
9.Dokumen
terkait
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan
10. Rekam
histori 1. Langkah 10 Rekam Historis 02 Februari 2022
perubahan Perubahan

Anda mungkin juga menyukai