Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN BAYI

HIPOGLIKEMI PADA IBU


DIABETES
No. Dokumen : 441.8/174/SOP/
PKM.BBS/I/2023
SOP No. Revisi :0
Tanggal terbit : 19 Januari 2023
Halaman : 1/2

UPTD dr. Dwika Herdykiawan


PUSKESMAS NIP.
BOBOTSARI 198907232019031007

1. Pengertian Hipoglikemi adalah suatu keadaan kadar gula darah rendah pada
bayi baru lahir (jika dilakukan pemeriksaan laborat kadar glukose
darah kurang dari 45 mg/dL (2.6 mmol/L).
Sebagai acuan petugas medis dan paramedis untuk melakukan
2. Tujuan penanganan bayi hipoglikemia pada ibu diabetes.
Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Bobotsari Nomor:
3. Kebijakan 440/016/SK/PKM.BBS/I/2023 Tentang Pelaksanaan Layanan Klinis di
UPTD Puskesmas Bobotsari
4. Referensi http://materi-bidan.blogspot.co.id/2014/11/hipoglikemia-pada-bayi-baru-
lahir.html
1. petugas menyiapan alat:
5. Prosedur a. Thermometer
b. Sound Timer
2. Petugas medis dan paramedis melakukan pengukuran TTV
3. Petugas medis dan paramedis menanyakan riwayat penyakit ibu,
apakaha ibu menderia DM
4. Petugas medis dan paramedis menanyakan tentang
proses persalinannya
5. Petugas medis dan paramedis mengkaji tanda-tanda bayi
hipoglikemi yaitu :
a. Gelisah
b. Sianosis
c. Kejang atau tremor
d. Letargi dan menyusui yang buruk
e. Apnea
f. Tangisan yang lemah atau bernada tinggi
g. Hipotermia
6. Petugas medis dan paramedis memberitahu ibu dan keluarga
mengenai kondisi bayi
7. Petugas medis dan paramedis merujuk bayi ke rumah sakit
6. Hal yang perlu 1. Pantau KU dan TTV bayi secara ketat
diperhatikan 2. Anjurkan ibu untuk lebih sering menyusui bayinya
3. Jaga kehangantan bayi

7. Unit terkait 1. PONED


2. RGD

1. Rekam medis
8. Dokumen 2. Buku KIA
terkait 3. Buku persalinan
4. Inform concent
5. Form rujukan

1|
9. Rekaman historis
Diberlakukan
No Halaman Yang dirubah Hasil perubahan
tanggal

1.

2.

3.

2|

Anda mungkin juga menyukai