Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI KETERSEDIAAN OBAT

TERHADAP FORMULARIUM
No. Dokumen :
No. Revisi : 01
SOP
Tangga Terbit :
Halaman :½

PUSKESMAS Dr.Eka Fetria


TANJUNG PATI Nip.19790204 200604 2017

1. Pengertian 1. Evaluasi ketersediaan obat terhadap formularium adalah


suatu proses yang sistematis untuk menentukan sampai
sejauh mana ketersediaan obat terhadap formularium
telah tercapai.
2. Hasil Evaluasi adalah menjadi umpan balik program yang
memerlukan perbaikan, kebutuhan yang belum terlayani,
kemampuan dalam melakukan program, dampak program
terhadap perubahan perilaku, prestasi kerja, peningkatan
mutu.
3. Tindak lanjut adalah memperbaiki hal-hal yang di
pandang lemah, kurang tepat, kurang relevan dengan
tujuan yang ingin di capai dan mengembangkan program
dengan cara menambah atau merubah beberapa hal yang
di pandang dapat meningkatkan kualitas atau efektifitas
program.
4. Formularium adalah daftar obat yang digunakan oleh
puskesmas, yang berisi panduan terapi pasien, biasanya
berisi nama obat generik dikelompokkan dalam terapi
penyakit disertai dengan beberapa alternatif nama generik
bermereknya sekitar 2-3 item. Seiring dengan
perkembangannya, formularium diperbaharui setiap tahun
dan ditambahkan /dikuranginya item melalui prosedur
tertentu.
2. Tujuan Untuk mengetahui kesesuaian ketesediaan obat dengan
kebutuhan obat.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Tanjung Pati Nomor. 445 / / Pusk.TP
/ / 2017 tentang Kebijakan Penunjang Pelayanan Klinis di
Puskesmas Tanjung Pati.
4. Referensi 1. Peraturan Pemerintah Nomor 51 Tahun 2009 tentang
Pekerjaan Kefarmasian
2. Permenkes RI Nomor 74 Tahun 2016 tentang Pelayanan
Kefarmasian di Puskesmas
3. Buku Materi Pelatihan Manajemen Kefarmasian di
Puskesmas, Direktorat Bina Obat Public dan Perbekalan
Kesehatan, Kemenkes R.I, 2010
5. Prosedur / 1. Persiapan Alat dan Bahan :
Langkah- a. Alat – alat tulis
langkah b. Buku Pencatatan
c. LPLPO dan Formularium
d. Blanko Laporan Kesesuaian obat Fornas
2. Petugas yang melaksanakan :
Petugas Pengelola Obat
3. Langkah – langkah :
a. Petugas pengelola obat melakukan pengambilan data
setiap bulannya.
b. Petugas pengelola obat mencatat dan menhitung
jumlah jenis obat yang tersedia di Puskesmas.
c. Petugas pengelola obat mengumpulkan data dan
mencatat total jenis obat di Puskesmas yang tercantum
di Formularium.
d. Petugas pengelola obat menghitung tingkat
ketersediaan obat dengan membandingkan jumlah obat
yang tersedia di Puskesmas dengan jumlah jenis obat
yang tercantum di Formularium x 100%.
e. Petugas pengelola obat menyampaikan hasil evaluasi
ketersediaan obat terhadap formularium kepada kepala
puskesmas.
f. Kepala Puskesmas menindak lanjuti hasil evaluasi
ketersediaan obat terhadap formularium dengan
melaporkan kepada Team Perencanaan Kebutuhan
Obat Terpadu Kabupaten melalui Kepala Instalasi
Farmasi Kabupaten.
6. Bagan Alir
Petugas melakukan pengambilan data setiap
bulannya

Petugas mencatat dan menghitung jumlah


obat yang tersedia di puskesmas

Petugas mengumpulkan data dan mencatat


total jenis obat di puskesmas yang tercantum
di formularium

Petugas menghitung ketersediaan obat,


Jml obat yang tersedia
------------------------------------ x 100 %
Jml obat yang tercantum

Petugas melaporkan hasil evaluasi ke kepala


puskesmas dnan menindak lanjutinya bulannya

7. Unit 1. Kepala Puskesmas


Terkait 2. Ruang Penyimpanan Obat
3. Instalasi Farmasi Kabupaten ( IFK )

Anda mungkin juga menyukai