Anda di halaman 1dari 1

DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 03.04.

03
RUMAH SAKIT TINGKAT III 03.06.01 CIREMAI

PETUNJUK PENGISIAN GENERAL CONSENT


(PERSETUJUAN UMUM)

1. Kirim link pengisian E-General Consent untuk diisi oleh pasien.


2. Masukkan no identitas (NIK, No. HP atau No. BPJS Pasien) untuk memulai pengisian form
General Consent.
3. Isi Kolom Nama dengan Nama Lengkap Keluarga/Wali Pasien yang akan diperiksa / dirawat
inap.
4. Pilih Jenis Kelamin dengan Nama Lengkap Pasien
5. dan ditandatangani oleh pasien/keluarga pasien setelah diberikan informasi mengenai hak
dan kewajiban pasien, tata tertib RS serta isi General Consent.
6. Tandatangani pula oleh saksi keluarga dan saksi petugas pendaftaran
7. Beri penjelasan tambahan oleh petugas bila pasien menginginkan informasi tambahan.
8. Formulir E-General Consent dibuat dengan mengirimkan link Whatsapp kepada
pasien/keluarga untuk diisi, kemudian dikirimkan kembali link arsip/copy E-General consent
sebagai bukti bahwa pasien telah diberikan informasi.
9. Klik ‘Cetak Persetujuan Umum’ dan masukkan password petugas jaga TPP (Tempat
Pendaftaran Pasien) untuk melengkapi link E-General Consent yang telah diisi pasien.
10. Cek kelengkapan formulir General Consent oleh petugas ruang poliklinik/rawat inap.
Lengkapi pengisian jika belum ada/belum lengkap.
11. Berikan leaflet Hak dan Kewajiban Pasien serta Tata Tertib RS sesuai dengan preferensi
bahasa yang dipahami pasien.

Anda mungkin juga menyukai