Anda di halaman 1dari 2

MEMBERIKAN OBAT ORAL

No. Dokumen: Revisi: Halaman:


Rumah Sakit Karya Medika
Bantar Gebang 08/03/15 2 (1/2)
Jl. Raya Narogong Km 11,
Pangkalan 1 A, Bantar Gebang
Ditetapkan oleh
Standar Prosedur Tanggal terbit: Direktur
Operasional
7 Desember 2022

dr.Medardus Iman Prasetyo, MARS

Pengertian Memberikan obat oral adalah tindakan memberikan obat oral untuk diminum oleh
pasien
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah > Memberikan Obat Oral yaitu:
Tujuan 1. Melaksanakan program terapi dokter
2. Memenuhi kebutuhan pengobatan
Peraturan Direktur Rumah sakit Karya Medika Bantar Gebang nomor 07/PER-
Kebijakan DIR/XII/2022 tentang Pemberlakuan Standar Operasional Keperawatan Rumah Sakit
Karya Medika Bantar Gebang
Persiapan :
1. Daftar obat pasien
2. Obat oral yang dibutuhkan
3. Tempat obat
4. Daftar pemberian obat pasien
5. Air minum pada tempatnya
Pelaksanaan : Menerapkan prinsip 6 benar pemberian obat
1. Cuci tangan.
Prosedur
2. Identifikasi pasien
3. Jelaskan tentang tindakan yang akan diberikan
4. Atur posisi pasien sesuai kebtuhan
5. Berikan obat sirup dengan cara :
a. Kocok obat sirup selama satu menit sampai dengan obat tercampur rata
(homogen).
b. Buka tutup botol dan letakkan tutup dengan posisi terbalik.
c. Tuang obat dari botol dengan label arah ke atas sesuai dosis.
1. UGD
Unit terkait 2. Unit Rawat Jalan
3. Rawat Inap

MEMBERIKAN OBAT ORAL

No. Dokumen: Revisi: Halaman:


Rumah Sakit Karya Medika
Bantar Gebang 08/03/15 2 (2/2)
Jl. Raya Narogong Km 11,
Pangkalan 1 A, Bantar Gebang

6. Berikan obat tablet, capsul dan caplet dengan cara :


a. Buka obat dari bungkusnya dan tanyakan pasien apakah obat akan
diminum satu persatu atau sekaligus.
b. Pastikan obat sudah ditelan
7. Pada pasien terpasang NGT dan mendapat diet cair, obat digerus dalam
bentuk bubuk/ puyer dan dimasukkan setelah pemberian diet cair selesai.
Prosedur 8. Observasi respon pasien
9. Rapikan pasien
10..Bereskan alat
11.Cuci tangan.
12. Dokumentasi termasuk paraf perawat/bidan dan pasien/keluarga dalam
daftar pemberian obat pasien
1. UGD
Unit terkait 2. Unit Rawat Jalan
3. Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai