Anda di halaman 1dari 2

MENGHITUNG PERNAPASAN

No. Dokumen: Revisi: Halaman:


Rumah Sakit Karya Medika
Bantar Gebang 08/03/05 2 (1/1)
Jl. Raya Narogong Km 11,
Pangkalan 1 A, Bantar Gebang
Ditetapkan oleh
Standar Prosedur Tanggal terbit: Direktur
Operasional
7 Desember 2022

dr.Medardus Iman Prasetyo, MARS

Pengertian Menghitung pernapasan adalah suatu tindakan keperawatan untuk menentukan


frekuensi, irama, kedalaman dan tipe pernapasan pasien secara manual.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah > Menghitung Pernapasan ialah:
1. Mengetahui pernapasan pasien.
Tujuan
2. Menilai efektifitas terapi.
3. Menilai efektifitas tindakan medik dan tindakan keperawatan tertentu.
Peraturan Direktur Rumah sakit Karya Medika Bantar Gebang nomor 07/PER-
Kebijakan DIR/XII/2022 tentang Pemberlakuan Standar Operasional Keperawatan Rumah Sakit
Karya Medika Bantar Gebang
Persiapan Alat
1. Buku catatan dan Alat Tulis
2. Timer/arloji
3. Stetoskop
Cara kerja:
1. Cuci tangan.
2. Identifikasi pasien
Prosedur 3. Jelaskan kepada pasien/keluarga tentang tindakan yang akan dilakukan
4. Atur posisi pasien sesuai kebutuhan
5. Hitung pernapasan (waktu inspirasi dan ekspirasi dihitung 1 x) selama satu
menit. Perhatikan frekuensi, irama, kedalaman serta bunyi napas selama
pengukuran.
6. Bereskan alat-alat.
7. Cuci tangan.
8. Dokumentasikan tindakan dan hasilnya pada catatan keperawatan
1. Unit Gawat Darurat
Unit terkait 2. Unit Rawat Jalan
3. Unit Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai