Anda di halaman 1dari 3

INSPEKSI SANITASI SARANA AIR BERSIH

No Dokumen : 024/SOP/KL/PKM-SH/V/2019
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 11 Mei 2019
Halaman : 1/3

UPT. Puskesmas drg. Fajar Sidiq


SesayapHilir NIP.19840308 201402 1 001

1. Pengertian Suatu kegiatan pengawasan, pemantauan, dan pembinaan terhadap


sarana air bersih maupun terhadap pemilik sarana.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melaksanakan
inspeksi sanitasi sarana air bersih.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT. Puskesmas Sesayap Hilir Nomor :
001/SK/B4/PKM-SH/III/2019 Tentang jenis-jenis kegiatan upaya
kesehatan masyarakat UPT. Puskesmas sesayap hilir.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 492 tahun 2010 tentang
persyaratan kualitas air minum
5. Prosedur / a. Melakukan pendataan mengenai kepemilikan dan pemanfaatan
Langkah- sarana air bersih.
Langkah b. Menentukan lokasi dan jenis sarana air bersih yang akan di
inspeksi (perpipaan atau non perpipaan).
c. Melakukan inspeksi sarana air bersih sesuai dengan jenisnya
d. Mencatat hasil inspeksi pada form inspeksi.
e. Menentukan faktor risikonya (rendah, sedang, tinggi, amat tinggi)
f. Menyampaikan hasil inspeksi kepada pemilik/pengguna sarana air
bersih.
g. Melakukan pengarahan/saran perbaikan kepada pemilik/pengguna
sarana air bersih jika hasil inspeksi tinggi/amat tinggi.
h. Mencatat hasil kegiatan ke dalam buku register dan melaporkan
kegiatan kepada Kepala Puskesmas dan Dinas Kesehatan.
6. Bagan Alir
(jika ada)
7. Unit terkait a. Kepala Desa
b. Ketua RT
c. Pemilik/pengelola SAB
8. Dokumen
terkait

2/3
9. Rekaman
Tanggal mulai
historis No Yang diubah Isi perubahan
diberlakukan
perubahan

3/3

Anda mungkin juga menyukai