Anda di halaman 1dari 4

APLIKASI PRESENTASI (MS.

POWER POINT)
Ms. Power Point merupakan progam yang digunakan untuk membuat slide atau presentasi
yang dikeluarkan oleh Microsoft sebagai produsennya
1. Fitur-Fitur Ms. Power Point
a. Menawarkan kemudahan dalam membuat bahan presentasi yang berbentuk
Elektronis, meliputi teks, gambar, grafik, foto, suara dan film
b. Memungkinkan komunikasi dengan software lain seperti Ms. Word atau Ms. Excel

2. Kelebihan Ms. Power Point


a. Memiliki tampilan slide perslide untuk mempermudah Presentasi
b. Mudah memasukkan teks dan gambar
c. Memasukkan animasi dan file video atau audio
d. Bisa mengimpor nilai dari Ms. Word dan Ms. Excel
e. Membuat Animasi untuk mempercantik proses peralihan antara slide
f. Memiliki berbagai desai tampilan yang cukup professional untuk bias diterapkan
dengan mudah
g. Memiliki banyak template presentasi yang bias digunakan terutama yang bersifat
open source yang tersedia di internet

3. Komponen-Komponen Ms. Power Point


a. File backstage, merupakan tombol yang beriri menu pulldown seperti : New,
Open, Save, Save As, Print, Close dan lain-lain
b. Quick Acces Toolbar, merupakan toolbar yang berisi tombol-tombol perintah
secara cepat atau secara default yaitu Save, Undo dan Redo
c. Title Bar berisi nama File yang sedang dibuka diikuti dengan nama Aplikasinya
secara otomatis, seperti : presentation 1
d. Tab Ribbon, yaitu semacam toolbar yang berisi beberapa grup yang terdiri dari
berbagai macam perintah yang sudah diklarifikasikan sesuai dengan fungsinya
e. Group terdiri dari kumpulan beberapa perintah yang sudah diklarifikasikan sesuai
denga fungsinya
f. Slide Pane, untuk menampilkan slide-slide yang telah dibuat
g. Placeholder, digunakan untuk memasukkan teks di dalamnya
h. Slide Number, digunakan untuk melihat slide yang aktif dan jumlah slide yang
telah dibuat
i. View Mode, digunakan untuk mengatur mode tampilan yaitu : Normal, Slide
Sorter dan Slide Show
j. Zoom Slide diunakan untuk memperbesar atau memperkecil suatu tampilan slide
4. Mengoperasikan Ms. Power Point
a. Membuka Aplikasi Ms. Power Point
Klik Start pilih All Program lalu pilh Ms Office lalu klik Ms. Power Point
b. Memasukkan teks ke dalam slide

c. Menambahkan slide baru


Memilih New Slide pada menu Home, kemudian pilih desain slide yang
diinginkan kemudian masukkan isi presentasi pada Click to add text
d. Memsukkan gambar pada slide
Klik Insert Picture lalu pilih Clip Art atau From File

e. Memberikan Background pada slide


f. Membuat dan memasukkan Tabel
g. Membuat dan memasukkan Grafik atau Diagram
Klik Insert pada menu Bar, kemudian pilih Chart
h. Menambah Slide Show

i. Menghapus Slide
Pilih slide yang akan dihapus dan tekan Delete pada keyboard atau klik kanan lalu
pilih Delete Slide
j. Mencetak Slide
 Klik Menu File
 Pilih Print muncul kotak dialog seperti :
a. Print What, Jenis Slide yang dicetak
b. Color/Grayscale, bentuk hasil cetak
c. Handout - Slides per page, jumlah slide per halaman
 Tentukan Kriteria yang digunakan untuk mencetak, lalu klik OK
Jawablah soal di bawah ini dengan jelas dan benar !
1. Sebutkan fitur-fitur yang dimiliki Software Ms. Power Point!
2. Apa kegunaan Tab Ribbon dalam Ms. Power Point ?
3. Jelaskan langkah-langkah untuk mengapus slide yang tidak ingin digunakan pada Ms.
Power Point!
4. Sebutkan 5 nama-nama tamplate Ms. Publisher!
5. Bagaimana langkah-langkah yang dilakukan untuk membuat dokumen baru Ms.
Publisher!

Anda mungkin juga menyukai