Anda di halaman 1dari 7

PELAKSANAAN & KEGIATAN

DASAR KEGIATAN:
• Meraih keutamaan berinfak di bulan Ramadhan
• Menggiatkan olahraga panahan sebagai olahraga sunnah di kalangan masyarakat
• Menjalin ukhuwah penggiat panahan Horsebow
• Melatih kejujuran dan sportifitas dalam kegiatan panahan Horsebow

PERSYARATAN :
• Peserta wajib menggunakan busur Horsebow.
• Jika berkelompok / club, maka menunjuk 1 orang sebagai Penanggung Jawab
• Peserta mendaftar secara kolektif kepada Penanggung Jawab yang di amanahkan
• Jika Perorangan maka Peserta mendaftar kepada panitia
• Peserta mentransfer Infak ke Nomor Rekening BSI 7221847835 Atas Nama ALBAR ASMI
kemudian melaporkan bukti transfer ke Panitia

WAKTU DAN TEMPAT :

• Pendaftaran : 18 – 28 Maret 2023


• Kualifikasi : 31 Maret – 02 April 2023
• Final : 08 April 2023 (Akhwat Senior & Junior U-10 dan U-
15)
09 April 2023 (Ikhwan Senior)
• Waktu : Pukul 06.00 s/d 18.00 Waktu Setempat
• Tempat : Lokasi Masing-masing (OUTDOOR)
PESERTA & KATEGORI LOMBA
- Dewasa Putra : Mulai umur 16 tahun ke atas
- Dewasa Putri : Mulai umur 16 tahun ke atas
- Junior U10 : Maksimal umur 10 tahun
- Junior U15 : Maksimal umur 15 tahun
• Menjunjung tinggi kejujuran dan sportifitas selama mengikuti lomba ini.
• Peserta wajib menunjuk satu orang penanggung jawab sebagai perwakilan panitia
untuk menjadi wasit dan saksi yg jujur dan sportif sesuai dengan THB IFTHAR 1 444 H
/ 2023 M.
• Penanggung jawab sebagai perwakilan panitia WAJIB menandatangani dan menuliskan
namanya pada kolom score sheet, apabila tidak ditandatangani oleh penanggung jawab
maka dianggap tidak SAH atau poin dinyatakan 0 (nol).

KUALIFIKASI
- Dewasa Putra & Dewasa Putri : - Junior U15
Jarak : 30 meter Jarak : 15 meter
Seri : 7 Rambahan x 6 Arrow Seri : 7 Rambahan x 6 Arrow
Face Target : LONTARA Face Target : LONTARA
Ukuran Face Target : 70 x 70 cm Ukuran Face Target : 70 x 70 cm
Sesi : 2 sesi Sesi : 2 sesi

- Junior U10
Jarak : 7 meter
Seri : 7 Rambahan x 6 Arrow
Face Target : LONTARA
Ukuran Face Target : 70 x 70 cm
Sesi : 2 sesi
PESERTA & KATEGORI LOMBA
PERLENGKAPAN
• Target Face Lontara
✓ Diameter ring 60 cm
✓ Ukuran Target Face 70cm x 70cm
✓ Titik poin 5 setinggi 140 cm dari permukaan tanah
• Busur Horsebow tanpa penanda/alat yang digunakan untuk membantu membidik .
• Shaft anak panah berbahan natural (warna shaft, vanes dan nock seragam untuk semua 6 arrow yang
digunakan) agar memudahkan verifikasi.
• Menyediakan HP/Laptop, paket data yg cukup, tripod, speaker portable (bila diperlukan).
• Disarankan menggunakan baju daerah/seragam club, ikat kepala kedaerahan dan sepatu.

TARGET FACE LONTARA

• Target face: Lontara diameter ring 60 cm


• Ukuran Target Face 70 cmx 70 cm
LEMBAR SCORE
• Prinsip utama event ini adalah kejujuran dan sportifitas dari para peserta .
• Peserta wajib menggunakan lembar score yang disediakan oleh panitia .
• Nomor peserta di tulis sesuai dengan nomor peserta yang telah dibagikan panitia ditanda tangani oleh 2 orang saksi.
• Mengisi lembar skor dimulai dari perolehan point paling tinggi Di kolom angka 5, 4, 3 diisi berapa total anak panah
yang dapat point 5, 4, 3, pada setiap sesinya.
• Tujuannya untuk mempermudah panitia unt uk menentukan peringkat jika terdapat nilaiyang sama.
• Jika poin nya nol maka peserta cukup menuliskan strip ( - ) pada lembar skor.
• Mengisi waktu pelaksanaan dan menandatangani lembar score. Peserta dan Penanggung Jawab WAJIB mengisi nama
dan tanda tangan di kolom yang telah disediakan.
PENILAIAN
• Peserta menyetor hasil skor (Foto lembar skor) kepada panitia paling lambat pukul 23:59 waktu setempat di hari yang
sama. Jika peserta melakukan scoring di hari Jum’at tanggal 31 Maret 2023, maka peserta wajib menyetor hasil skor
pada tanggal 31 Maret 2023 pukul 23:59.
• Pengumuman hasil nilai kualifikasi pada tanggal 04 April 2023.
• Pengambilan peringkat ditentukan dari nilai tertinggi, jika terdapat nilai yang sama maka ditentukan oleh peraihan
point tertinggi yang paling banyak.
• Jika peserta tidak bisa mengikuti babak kualifikasi selama batas waktu yang ditentukan maka seluruh uang
pendaftaran tidak bisa dikembalikan dan menjadi wakaf untuk pembangunan Masjid Nasarul Ummah.
BABAK FINAL 16 BESAR
(Memperebutkan juara 1, 2, 3)
• Panitia akan memberi waktu 1 x 24 jam pada para peserta untuk memverifikasi hasil yang diumumkan
oleh Panitia.
• Babak final 16 besar akan diambil 3 pemenang (juara 1, 2, 3).
• Sesi memanah akan dilakukan via LIVE FACEBOOK dengan tag akun Facebook @Turatea Horseback
Archery.
• Peserta/Official harus familiar dengan LIVE FACEBOOK .
• Penanggung jawab menghubungi panitia pada s aat memulai scoring dan LIVE FACEBOOK.
• Sebelum melakukan sesi Final 16 besar, peserta dan penanggung jawab memverifikasi ukuran face
target, busur, anak panah, dan jarak lapangan di pembukaan LIVE FACEBOOK @Turatea Horseback
Archery.
LEMBAR SKOR
NAMA : CLUB :
NO. PESERTA : KOTA/ DAERAH :
SESI 1 SAKSI 1
ARROW/ANAK PANAH
RAMBAHAN JUMLAH
1 2 3 4 5 6
1
2
3 PENANGGUNG JAWAB

4
5
6
7
WAKTU
JUMLAH POINT PELAKSANAAN PEMANAH
TANGGAL:
5
TOTAL SKOR
4
3 WAKTU:

SESI 2 SAKSI 1
ARROW/ANAK PANAH
RAMBAHAN JUMLAH
1 2 3 4 5 6
1
2
3 PENANGGUNG JAWAB

4
5
6
7
WAKTU
JUMLAH POINT PELAKSANAAN PEMANAH
TANGGAL:
5
TOTAL SKOR
4
3 WAKTU:

TATA CARA KUALIFIKASI


• Kualifikasi tanggal 31 Maret s/d 02 April 2023.
• Apabila peserta lebih dari 3 orang dalam 1 club dan bantalan terbatas, maka 1 target face maksimal 3 pemanah
sisanya bergantian per 3 orang. Masing-masing pemanah harus memiliki warna vanes yang berbeda agar tidak
membingungkan penentuan skornya.
• Peserta melakukan scoring 2 sesi dan akan dipilih salah satu sesi dengan score tertinggi .
• Peserta rnenyetorkan hasil skor kepada penanggung jawab, yang selanjutnya akan disetor kepada
panitia.
• Skor ditulis pada lembar skor yang telah disediakan panitia dan dikirim kepada penanggung jawab
• Skor yang diambil adalah salah satu sesi yang terbaik (skor tertinggi).
• Setiap Peserta wajib memfoto hasil perkenaan di target di setiap rambahan, foto ini diperlukan pada saat
verifikasi jika masuk kedalam 16 besar.
• Pada foto hasil perkenaan harus menampilkan tanggal dan waktu pengambilan foto dari bawaan aplikasi kamera
HP bukan hasil editan, contoh aplikasinya: Timestamp Camera di AppStore.
• Jika peserta masuk 16 besar namun tidak memiliki foto bukti hasil perkenaan di setiap rambahannya maka
skornya dianggap 0.
• Jika peserta masuk 16 besar namun tidak memiliki bukti hasil perkenaan 1 rambahan atau lebih foto hasil
perkenaan di rambahannya maka skornya dinyatakan 0 pada rambahan yg tidak ada fotonya.
• Setelah dilakukan pengisian lembar skor, maka peserta menyerahkan lembar skor kepada penganggung
jawab.
• Penanggung jawab melaporkan hasil score nilai pada paling lambat pukul 23:59 Waktu setempat pada tanggal
peserta melakukan kualifikasi.
• Jika terdapat peserta dari klub yang tidak melakukan kualifikasi selama waktu yang di tentukan, panitia
akan menyatakan peserta tersebut gugur atau tidak mengikuti kualifikasi. ( Uang pendaftaran tetap
menjadi wakaf untuk pembangunan Masjid).
PELAKSANAAN BABAK FINAL 16 BESAR
• Kejujuran dan menjunjung tinggi sportifitas menjadi prioritas dalam pelaksanaan kegiatan.
✓ Peserta harus tepat waktu.
✓ Pertandingan tidak dapat diundur atau ditunda apabila peserta mengalami kendala terkait cuaca maupun
kendala jaringan.
✓ Setiap peserta perlu melakukan tindakan preventif pada cuaca disekitar.
• Peserta wajib disaksikan oleh penanggung jawab yang telah diamanahkan saat melakukan scoring.
• Wajib menggunakan TRIPOD agar gambar lebih stabil.
• LIVE FACEBOOK harus jelas terlihat pemanah dan perkenaan di face target.
• Sesi memanah dilakukan secara bersamaan dengan 16 peserta lainnya, sesuai waktu yang di tentukan
oleh panitia.
• Setelah selesai melakukan rambahan, peserta mendekati sasaran dengan disaksikan oleh penaggung jawab,
proses perhitungan dengan menampilkan gambar ke arah perkenaan dengan jelas.
• Penaggung jawab memfoto dan menuliskan hasil perkenaan peserta lomba untuk verifikasi dan menjaga
kemungkinan gangguan jaringan / buffer.
• Final 16 besar, hanya dilakukan 1 sesi (7 rambahan X 6 Anak panah).
• Apabila ada kesamaan nilai pada posisi 3 besar, maka akan dilakukan shoot off .
HADIAH
• Semua Hadiah berasal dari Sponsor
• Setiap pemenang menanggung biaya kirim hadiah ke alamat tujuan masing -masing
Juara 1 : Medali, Sertifikat dan Hadiah tambahan
Juara 2 : Medali, Sertifikat dan Hadiah tambahan
Juara 3 : Medali, Sertifikat dan Hadiah tambahan

Anda mungkin juga menyukai