Anda di halaman 1dari 17

Jakarta, 02 Maret 2023

Nomor : 011 /PANPEL- MAWAS CUP/III/2023


Lampiran : 1 (satu) Berkas
Perihal : Undangan Kejuaraan

Kepada Yth
Bapak/Ibu Sensei Pelatih Dojo
Di Tempat

Dengan Hormat.
Dalam rangka pelaksanaan Open Tounament Karate “ MAWAS CUP KARATE
OPEN TOURNAMENT Se- JABODETABEK yang akan dilaksanakan pada :
Hari : Jum’at - Minggu
Tanggal : 12 s/d 14 Mei 2023
Tempat : Aula MAWAS Yonkav-7/Pragosa Satya

Sehubungan dengan ini hal tersebut diatas, agar pelaksanaan dapat berjalan
dengan baik dan sukses maka dengan ini kami mengundang Atlet dari dojo-
dojo, Pengcab Perguruan, Pencab FORKI dan Insan Karate untuk dapat
berpartisipasi dalam kegiatan tersebut, dengan cara mengirimkan Atlet/
Kohai untuk mengikuti kegiatan tersebut diatas (PROPOSAL TERLAMPIR)
Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas kerjasama yang baik kami
ucapkan terimakasih.
PANITIA PELAKSANA
MAWAS CUP KARATE OPEN TOURNAMENT

SEMUEL M CH LOUPATTY, SP.i


KETUA PELAKSANA
PROPOSAL PESERTA
I. LATAR BELAKANG

Karate merupakan cabang beladiri yang perkembangannya sudah cukup


bagus ditanah air ini. Dengan banyaknya kompetisi yang digelar
merupakan salah satu tolak ukur bahwa olahraga ini cukup banyak
digemari masyarakat.
Cabang beladiri ini pun masuk kedalam 14 cabang olahraga unggulan
yang menjadi prioritas pembinaan di Indonesia. Untuk mendukung
program pemerintah dalam Desain Besar Olahraga Nasional yang
selanjutnya disingkat DBON perlu kiranya dilakukan suatu pembinaan
dan pengembangan keolahragaan nasional yang dilakukan secara
efektif, efisien, unggul, terukur, sistematis, akuntabel, dan
berkelanjutan. sehingga kedepan salah satunya melalui kompetisi-
kompetisi seperti ini dapat melahirkan atlet atlet baru yang menjadi
kebanggaan Indonesia

II. NAMA KEGIATAN


“ MAWAS CUP KARATE OPEN TOURNAMENT ”
III. MAKSUD DAN TUJUAN
Maksud diselenggarakannya kegiatan ini adalah :
1. Sebagai bagian program pembinaan karate FORKI Kota dan
Kabupaten, Perguruan, Dojo, atau Klub.
2. Membangun mental dan karakter yang Tangguh untuk atlet.
3. Kompetisi yang berkelanjutan sebagai ajang prestasi atlet.

Tujuan kegiatan ini :


1. Sebagai ajang kompetisi para atlet karate.
2. Menumbuhkan rasa percaya diri dalam menghadapi kompetisi.
IV. PELAKSANAAN KEGIATAN
1. PENDAFTARAN
Link : http://mawascup2023.brilyan.com
Tanggal : 16 Feb s/d 07 MEI 2023
Pendaftaran di tutup lebih cepat
bila kouta terpenuhi

2. VERIFIKASI PENDAFTARAN
Hari : RABU
Tanggal : 10 MEI 2023
Jam : 09.00 – 17.00
Tempat : Aula MAWAS Yonkav 7 /Pragosa Satya

3. PENYEGARAN WASIT JURI


Hari : KAMIS
Tanggal : 11 MEI 2023
Jam : 13.00 – 14.30
Tempat : Aula MAWAS Yonkav 7 /Pragosa Satya

4. TECHNICAL MEETING & DRAWING


Hari : KAMIS
Tanggal : 11 MEI 2023
Jam : 15.00 – selesai
Tempat : Aula MAWAS Yonkav 7 /Pragosa Satya

5. PERTANDINGAN
Hari : JUMAT – MINGGU
Tanggal : 12 s/d 14 MEI 2023
Jam : 08.00 – selesai
Tempat : Aula MAWAS Yonkav 7 /Pragosa Satya
V. KELAS PERTANDINGAN

PEMULA (11 – 13 TAHUN) Kelahiran tahun 2010 - 2012


PUTRA PUTRI
1. KATA Perorangan 1. KATA perorangan
2. Kumite - 40 kg 2. Kumite -35 kg
3. Kumite - 45 kg 3. Kumite -40 kg
4. Kumite + 45 kg 4. Kumite +40 kg

KADET (14 – 15 TAHUN) Kelahiran tahun 2008 - 2009


PUTRA PUTRI
1. Kata Perorangan 1. Kata Perorangan
2. Kumite -52 kg 2. Kumite -47kg
3. Kumite -57 kg 3. Kumite -54 kg
4. Kumite -63 kg 4. Kumite +54 kg
5. Kumite -70 kg
6. Kumite +70 kg

JUNIOR ( 16 – 17 TAHUN ) Kelahiran tahun 2006 – 2007


PUTRA PUTRI
1. Kata Perorangan 1. Kata Perorangan
2. Kumite -55 kg 2. Kumite - 48 kg
3. Kumite -61 kg 3. Kumite -53 kg
4. Kumite -68 kg 4. Kumite -59 kg
5. Kumite -76 kg 5. Kumite +59 kg
6. Kumite +76 kg

BEST OF THE BEST


1. KADET PUTRA
2. KADET PUTRI
3. JUNIOR PUTRA
4. JUNIOR PUTRI
VI. MEDALI DAN PIAGAM PENGHARGAAN
Medali dan Piagam Prestasi
Diberikan untuk setiap juara dari kelas masing-masing.

Piagam dan Uang Pembinaan


Diberikan untuk setiap juara BOB dari Kategori Kadet
dan Junior

VII. BIAYA PENDAFTARAN


1. Kelas Perorangan Rp. 250.000,- ( Dua Ratus L i m a P u l u h Ribu Rupiah)
2. Biaya Kontingen Rp. 300.000,- ( Tiga Ratus Ribu Rupiah )

Pembayaran melalui transfer ke nomor rekening,


BENDAHARA : I Ketut Yusril Parawangsa
No. Rek : 1081382481
BANK : ARTHA GRAHA
VIII. SYARAT PENDAFTARAN
• Peserta kejuaraan adalah perguruan anggota FORKI dan
terbuka bagi Klub/Dojo, Sekolah,Pengprov/Pengkot/Pengkab
FORKI, Pengcab/Pengda/PB/PP Perguruan.
• Wajib melampirkan Surat keterangan sehat dari dokter
(ASLI), fotocopy Akte Kelahiran, Kartu Keluarga, dan KTP
(diatas 17 tahun) /KTA Anak
• Persyatan Pembukaan Rekening Bank Artha Graha :
https://forms.gle/C525cbpEud8guRee6
Peserta Umur di Atas 17 Tahun ; Foto Diri (Selfie), KTP,
NPWP (jika ada), No. Hp, dan Email
Peserta Umur di Bawa 17 Tahun : KTP Orang Tua, KK, Akte
Lahir, Foto diri Bersama Orang Tua, No.Hp, dan Email
• Atlet dan Pelatih/Official/Tim Manager menyerahkan Pas foto
berwarna ukuran 4 x 6 = 2 lembar
• Surat Rekomendasi dari Klub/Dojo, Sekolah, Instansi,
Pengprov/Pengkot/Pengkab FORKI, Pengcab/ Pengda/ PB/ PP
Perguruan.

IX. PERATURAN DAN SISTEM PERTANDINGAN

• Peraturan pertandingan menggunakan peraturan


pertandingan dari WKF dan PB FORKI.
• Pada pertandingan kumite peserta wajib menggunakan
seluruh perlengkapan sesuai ketentuan WKF Waktu
pertandingan babak penyisihan 1,5 menit, babak final 2
menit.
• Team manager/official yang mendampingi atlet wajib
menggunakan training suit dan sepatu olahraga.
• Segala bentuk protes terhadap keputusan wasit ditiadakan.
• Panitia menyediakan P3K hanya sebatas ditempat
pertandingan, jika ada atlet yang harus dirujuk ke RS maka
biaya ditanggung oleh kontingen yang bersangkutan.
Peserta dari masing-masing kontingen tidak dibatasi
jumlahnya untuk tiap kelas perorangan.

• Untuk timbang badan diserahkan ke masing-masing


kontingen (toleransi berat 1 kg). Penggunaan hijab sesuai
ketentuan WKF. Atlet putri wajib menggunakan kaos dalaman
berwarna putih polos.

• Pelatih/official setiap kontingen wajib untuk mengikuti


technical meeting.
• Atlet dan pelatih/official akan diberikan ID Card sebagai akses
untuk memasuki venue pertandingan.
• Sistem Gugur untuk setiap kelas pertandingan.
• Jenis kata yang dimainkan sesuai dengan peraturan WKF.
• Ketentuan lain-lain akan dibahas kemudian saat technical
meeting.

X. KETENTUAN PERTANDINGAN
1. Peraturan pertandingan mengacu pada peraturan pertandingan
WKF.
2. Pertandingan disetiap kelas menggunakan system Gugur.
3. Apabila terjadi protes pada saat pertandingan berlangsung
maka akan dikenakan biaya protes sebesar Rp. 3.500.000,- tunai
serta menyertakan bukti visual berupa video rekaman,
maksimum 5 menit setelah pertandingan tersebutselesai.
4. Atlet yang bertanding hanya didampingi 1 pelatih/official di
dalam arena pertandingan (wajib memakai ID
CARD/TERDAFTAR).
5. Official/Pelatih/Team Manager bertanggung jawab atas atlet
dan kontingen masing masing, apabila pada saat pemanggilan
peserta yang akan bertanding sebanyak 3 kali tidak memasuki
ruang transit maka akan didiskualifikasi.
6. Atlet yang tidak bertanding sesuai jadwal yang telah ditentukan
dilarang memasuki ruang pemanasan/transit/arena
pertandingan.
7. Pelatih/Official/Team Manager dan Atlet diwajibkan menjaga
sikap dan mental bushido selama pertandingan berlangsung di
dalam/luar venue.
8. Apabila terjadi protes yang menimbulkan kerusuhan/keributan
secara fisik pada saat pertandingan berlangsung yang
menyebabkan situasi menjadi tidak kondusif, maka
pihak/kontingen bersangkutan dikenakan sanksi, dikeluarkan
dari pertandingan dan akan ditindaklanjuti kepadapihak yang
berwajib.
9. Pelatih/official dilarang membawa apapun pada saat
mendampingi atlet bertanding di arena pertandingan.
10. Peserta dilarang membuang sampah sembarangan dan wajib
menjaga kebersihan di area venue pertandingan dan lingkungan
sekitar apabila melanggar maka akan dikenakan sanksi/denda
Berupa uang tunai

XI. KESEHATAN
1. Panitia pelaksana hanya menyiapkantim medis sebatas P3Kpada
saat pertandingan
2. Tim Media yang disediakan oleh Panitia Pelaksana hanyabersifat
emergency selebihnya manjadi tanggungjawab tim/peserta
masing-masing
XII. DISKUALIFIKASI
1. Berat badan tidak sesuai dengan kelas yang diikuti
2. Batas usia peserta tidak sesuai dengan ketentuan
3. Tidak terdaftar dalam System pendaftaran peserta tim
4. Melanggar peraturan/ketentuan yang telah ditetapkan baik
dalam proposal maupun hasil technical meeting.
5. Tidak hadir dilapangan/tatami setelah dilakukan pemanggilan
3x berturut-turut oleh Petugas Administrasi pertandingan

XII. PROTES – PROTES


1. Selama pertandingan berlangsung segala bentuk protes terhadap
segala keputusan wasit ditiadakan, kecuali yang bersifat
administratif saja yang di perbolehkan ( sesuai peraturan FORKI)
2. Apabila protes tersebut melebihi batas kewajaran seperti :
a. Kontak Fisik dengan perangkat pertandingan ( Wasit, Juridan
Panpel)
b. Merusak kepelangkapan pertandingan (melempar kursi,
menggeprak meja pertandingan dan lain-lain)
c. Mengeluarkan kata-kata yang tidak pantas
MAKA AKAN DIKENAKAN SANKSI BERUPA DISKUALIFIKASI
PADA KONTINGEN yang bersangkutan dan dinyatakan tidak
berhak mengikuti pertandingan selanjutnya, dan tidak ada
pengembalian biaya pendaftaran.
XIII. SEKRETARIAT
Sekretariat Panitia Pelaksana
Jl. Yonkav No.7 RT. 4 RW 6 Kel.Baru Kec. Ps. Rebo Jakarta Timur
DKI Jakarta 13780
Contact Person: Dimas : 082133948883
Chusnul : 085782702809
Askar : 081210641187

XIV. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat dengan sebenarnya sebagai panduan
dan informasi tentang pelaksanaan “MAWAS CUP KARATE OPEN
TOURNAMENT”, untuk hal-hal yang menyangkut pertandingan akan
didiskusikan pada saat technical meeting.

PANITIA PELAKSANA
MAWAS CUP KARATE OPEN TOURNAMENT

SEMUEL M CH LOUPATTY, SP.i


KETUA PELAKSANA
Jakarta, Maret 2023
Nomor : 013 /PANPEL- MAWAS CUP/II/2023
Lampiran :-
Perihal : Dispensasi Peserta Kejuaraan

Kepada Yth
Bapak/Ibu ......................................
Di Tempat
Dengan Hormat.

Dalam rangka pelaksanaan Open Tounament & Festival Karate “ MAWAS CUP
KARATE OPEN TOURNAMENT” yang akan dilaksanakan pada :
Hari : Jum’at - Minggu
Tanggal : 12 s/d 14 Mei 2023
Tempat : Aula MAWAS Yonkav-7/Pragosa Satya

Suhubungan hal tersebut diatas dengan ini kami mohon untuk dapat memberikan
dispensasi/ izin tidak masuk kerja/sekolah mulai tanggal .... s/d ….. Mei 2023

Nama :
Unit Kerja/Sekolah :
Sebagai :

Demikian atas kerjasama yang baik kami ucapkan terima kasih.

PANITIA PELAKSANA
MAWAS CUP KARATE OPEN TOURNAMENT

SEMUEL M CH LOUPATTY, SP.i


KETUA PELAKSANA
A. SUSUNAN PANITIA

Penasehat : 1. Ketua FORKI Provinsi DKI Jakarta


2. Ketua LEMKARI Provinsi DKI Jakarta

Penanggung Jawab : Letkol Kav Yuki Andropof, S.Hub.Int


DANYONKAV 7/ PRAGOSA SATYA

Ketua : Semuel M CH Loupatty, SP.i

Sekretaris : Muhammad Adimas Virajati


Wakil Sekretaris : Askar Ambo

Bendahara : I Ketut Yusril Parawangsa

Sie Acara : 1. Andis Sasa


2. Muh. Priyadi

Sie Pelengkapan : 1. Ridho Heradios


2. Carkim

Sie Konsumsi : 1. Juari Wibowo


2. Andi Kurniawan

Sie Pertandingan : 1. Heni Luhur G


2. Fadilah Nurahman
3. Rizal Ahmad Hasan

Sie Wasit : 1. Ahmad Fauzi Firdaus


2. Nurhaedah Endeh
Sie Pendaftaran : 1. Chusnul Chotimah
2. Revina

Sie Publikasi/dokumentasi : 1. Zenit Sentana Alfath


2. Zharfan Muhtadi

Sie Bazar : 1. Ketut Suwarsono

Sie Akomodasi/Transport : 1. Priyanto


2. Makmun

Sie Kesektariatan : 1. Ahmad Syihab


2. Helmi Aslam

Anda mungkin juga menyukai