Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA SEMARANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MIJEN
Jl. RM. Hadi Soebeno No.5 Mijen Semarang Telp (024)7711083 – 7711163 Kota Semarang
Kode Pos:50215 e-mail : puskmijensemarang@yahoo.co.id

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MIJEN


NOMOR : 020/SK/III/2023

TENTANG
TIM SISTEM KEWASPADAAN DINI DAN RESPON (SKDR)
DI UPTD PUSKESMAS MIJEN

Menimbang : a. bahwa dalam rangka mendeteksi dini adanya ancaman


indikasi Kejadian Luar Biasa (KLB) Penyakit Menular dan
Keracunan Makanan;
b. bahwa dalam rangka upaya peningkatan Sistem
Kewaspadaan Dini dan Respon terhadap Kejadian Luar
Biasa (KLB) diperlukan Langkah-langkah yang
terprogram dan akurat;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam butir a dan b tersebut di atas, maka
perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Mijen tentang Tim Sistem Kewaspadaan dini
dan Respon (SKDR) Di UPTD Puskesmas Mijen.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 4 Tahun


1984 tentang Wabah Penyakit menular;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun
2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun
2018 tentang Kekarantinaan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 128);
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 949/Menkes/SK/VIII/ 2004 ttg Pedoman
Penyelenggaraan Sistem Kewaspadaan Dini KLB
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 1501 Tahun 2010 tentang Penyakit Menular
Tertentu yang dapat Menimbulkan Wabah dan Upaya
Penanggulangannya;
6. Peraturan Menteri Kesehatan No. 82 Tahun 2014
tentang Penanggulangan Penyakit Menular
7. Peraturan Menteri Kesehatan No. 45 Tahun 2014
tentang Penyelenggaraan Surveilans Kesehatan
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 44 Tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen
Puskesmas;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien;
10. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 4 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan;
11. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 43 tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat.
12. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun 2022
Tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama,
Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik
Mandiri Dokter Gigi;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MIJEN


TENTANG TIM SISTEM KEWASPADAAN DINI DAN
RESPON (SKDR) DI UPTD PUSKESMAS MIJEN
KESATU : Menetapkan Tim Sistem Kewaspadaan dini dan Respon
(SKDR) Di UPTD Puskesmas Mijen tercantum dalam
lampiran keputusan ini.
KEDUA : Menetapkan Uraian Tugas Tim Sistem Kewaspadaan dini
dan Respon (SKDR).
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya,
maka akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Semarang
pada tanggal 27 Maret 2023
Plt. KEPALA UPTD PUSKESMAS MIJEN,

AGUS SUSANTO
LAMPIRAN I
KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS MIJEN
TENTANG: TIM SISTEM
KEWASPADAAN
DINI DAN RESPON
(SKDR) DI UPTD
PUSKESMAS MIJEN
NOMOR : 020/SK/III/2023
TANGGAL: 27 Maret 2023

TIM SISTEM KEWASPADAAN DINI DAN RESPON (SKDR)


DI UPTD PUSKESMAS MIJEN

JABATAN DALAM
NO NAMA JABATAN
TIM
Plt. Kepala Puskesmas
1 Dr. Agus Susanto Penanggung Jawab
Mijen
2 Dr. Miftah Nurizzahid. P Dokter Pertama Koordinator
3 Dr. Ary Putra Dokter Ahli Madya Tenaga Medis
4 Dr. Wijayanti Efendi Dokter Pertama Tenaga Medis
5 dr. Fatikha Nurul Inayah Dokter Umum Non ASN Tenaga Medis
6 Ns. Krisdiyani N,S.Kep Perawat Ahli Pertama Tenaga Paramedis
7 Ns. Dwi Septianto, S.Kep Perawat Ahli Pertama Tenaga Paramedis
8 Ns. Handayani, S.Kep Perawat Ahli Muda Tenaga Paramedis
9 Purwaningsih, Amd.Kep Perawat Penyelia Tenaga Paramedis
10 Purwati, SKM Perawat Penyelia Tenaga Paramedis
11 Sri Mulyati, Amd.Kep Perawat Penyelia Tenaga Paramedis
12 Taji, Amd.Kep Perawat Penyelia Tenaga Paramedis
13 Nur Ekawati, Am. Kep Perawat Penyelia Tenaga Paramedis
14 Dwi Fajar. A, Amd.Kep Perawat Pelaksana Tenaga Paramedis
15 Debby Putriandini, S.Tr.Keb. Bidan Ahli Pertama Tenaga Paramedis
16 Fauqo Wildatil J, S.Keb., Bd Bidan Ahli Pertama Tenaga Paramedis
17 Isnani Arifiyani, S.Tr.Keb Bidan Ahli Pertama Tenaga Paramedis
18 Wisnu E. Admojo,Amd.Ak Pranata Lab.Kes Penyelia Analis Kesehatan
Pranata Lab.Kes Ahli Analis Kesehatan
19 Ainul Mardiyatik, S.Tr.A.K
Pertama
20 Diana Milasari Analis Kes Non ASN Analis Kesehatan
21 Y. Darto Respati S, SKM Epidemiolog Kes. Muda Epidemiolog
22 Rizkya Alifa Rifani, SKM Epidemiolog Kes. Pertama Epidemiolog
Penyuluh Kes.Mas. Ahli Promkes
23 Rr. Endang Harumwati, SKM
Muda
Agrilinda Nindy Yusi Penyuluh Kes.Mas. Ahli Promkes
24
Tedjosoetono, SKM Pertama
25 Riki Susmiati, SKM Promkes Non ASN Promkes
26 Ratna Fitasari, S.Tr.Kes Sanitarian Ahli Pertama Sanitarian
27 Dewi Mulyaningsih, SKM Sanitarian Non ASN Sanitarian
28 Muhtadin Utomo Pengemudi Non ASN Pengemudi

Plt. KEPALA UPTD PUSKESMAS MIJEN,

AGUS SUSANTO
LAMPIRAN I I
KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS MIJEN
TENTANG: TIM SISTEM
KEWASPADAAN
DINI DAN RESPON
(SKDR) DI UPTD
PUSKESMAS MIJEN
NOMOR : 020/SK/III/2023
TANGGAL: 27 Maret 2023

URAIAN TUGAS
TIM SISTEM KEWASPADAAN DINI DAN RESPON (SKDR)
DI UPTD PUSKESMAS MIJEN

Tugas Tim Sistem Kewaspadaan dini dan Respon (SKDR) :


1. Penanggungjawab : Melindungi dan membina kinerja Tim SKDR
2. Koordinator :
a. Melakukan koordinasi terhadap unit-unit terkait dalam penemuan
kasus penyakit SKDR
b. Melakukan monitoring dan evaluasi kinerja Tim SKDR

3. Tenaga Medis dan Paramedis :


a. Melakukan pemeriksaan fisik pada pasien dan menetapkan diagnosis sesuai
daftar penyakit SKDR
b. Mencatat kode ICD-10 pada SIMPUS sesuai penyakit pasien
c. Melaporkan pada tim epidemiolog atau tim Kesling apabila ditemukan
kasus dalam daftar penyakit SKDR
d. Mengarahkan pasien bahwa akan ada petugas epidemiolog/kesling yang
akan menindaklanjuti kasus

4. Petugas Epidemiolog:
a. Melakukan Penyelidikan Epidemiologi (PE) pada kasus yang berada
pada daftar penyakit SKDR
b. Mencatat kasus yang ada dalam daftar SKDR
c. Melaporkan kasus penyakit dalam daftar SKDR kepada Dinas
Kesehatan Kota Semarang

5. Petugas Sanitarian:
a. Melakukan edukasi sanitasi dan Kesehatan lingkungan terhadap
pasien dan keluarga terkait penyakit
b. Mencatat pada form edukasi Kesehatan lingkungan
c. Bekerjasama dengan tim epidemiologi dalam pelaporan SKDR
6. Promosi Kesehatan:
a. Melakukan Upaya Promosi Kesehatan terkait pencegahan penyakit-
penyakit dalam daftar SKDR
b. Melakukan Upaya Promosi Kesehatan pada kader dan masyarakat
untuk berobat ke puskesmas apabila masyarakat mengalami salah satu
penyakit dalam daftar SKDR

Plt. KEPALA UPTD PUSKESMAS MIJEN,

AGUS SUSANTO

Anda mungkin juga menyukai