Anda di halaman 1dari 10

KLINIK PRATAMA RAWAT INAP

SYAEFUL MAJID MEDIKA


Desa Pesahangan RT 03 RW 01 Kec. Cimanggu Kab. Cilacap 53256
Tlp. 0878 5444 4007 Email. syaefulmajid.medika@gmail.com
Nomor
Perihal : 002/U/SKMM/X/2023
: Undangan

Kepada Yth.
Pimpinan klinik syaeful majid medika

Di Tempat

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan akan diadakannya akrediatsi Klinik, kami
Komite Mutu melalui surat ini bermaksud mengundang bapak/Ibu untuk
dapat menghadiri rapat koordinasi tersebut, yang akan dilaksanakan
pada:
Hari : Jumat
Tanggal : 20 Oktober 2023
Pukul : 08.00 s/d 09.30
Agenda : Koordinasi antar Komite, penyampaian feedback
mutu unit serta evaluasi rogram Mutu RS
periode Agustus s/d Oktober 2023

Demikian undangan ini dibuat, atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih

Ketua komite PMKP

dr. Deni Heriyanto


d
NOTULEN RAPAT

Perihal : Koordinasi Pimpinan Dan Komite


Hari/Tanggal : Jumat, 20 Oktober 2023
Waktu/Jam : 08.00 s.d.selesai
Tempat : Klinik Syaeful Majid Medika
Pemimpin Rapat : dr. Deni Heriyanto

NO MASALAH PEMBAHASAN KEPUTUSAN PENANGGUNG WAKTU


/TOPIK JAWAB
1 Evaluasi Capaian mutu Mutu wajib/nasional, Ketua komite mutu 15 menit
Capaian wajib,prioritas tercapai atau
lndikator klinik dan tidak tercapai terus
Mutu periode prioritas unit; dilakukan pengukuran di
Agustus, capaian mutu tahun berikutnya
September & terlampir Mutu priritas klinik dan Komite PMKP 30 menit
Oktober unit yang belum mencapai
2023 standar/sasaran
dikoordinasikan dengan
unit dan pimpinan untuk
dilakukan pengukuran
pada tahun berikutnya
Bila ada penggantian Kepala unit 15 menit
indikator mutu maka
unit terkait wajib
menyertakan profil
mutu terbaru
Penyampaian Unit terkait apabila mutu Kepala unit Deadline
Feedbackindfikator tidak mencapai standar dan PJ data unit 18
mutu dari PMKP untuk dibuatkan terkait oktober
PDSA sdh dibuat
2 Komite Peran aktif Komite Mutu, Komite PPI, Komite PMKP,
komite2 dalam Komite K3RS, dan komite Komite PPI,
pengukuran lainnya untuk selalu saling Komite K3RS, dll
indikator mutu dan mendukung setiap
pencatatan insiden program yang menjamin
mutu rumah sakit secara
keseluruhan
3 Insiden Pelaporan lnsiden Ada atau tidak ada insiden Ketua Sub 30 menit
unit tetap
Keselamat Keselamatan harus melaporkan kepada Komite
Pasien Sub Komite
an Pasien (IKP) dan man risk Keselamatan Pasien klinik Keselamatan
& belum berjalan Pasien
manajeme sebagaimana
n risiko mestinya
LAPORAN EVALUASI PROGRAM PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN
SYAEFUL MAJID MEDIKA PERIODE AGUSTUS, SEPTEMBER, OKTOBER 2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang maha Esa atas segala karunia dan
anugrahnya yang telah diberikan kepada penyusun, sehingga Laporan Hasil Pelaksanaan
Program Peningkatan Mutu Dan Keselamatan Pasien klinik syaeful majid medika periode
Agustus s/d Oktober tahun 2023 dapat diselesaikan tepat waktu. Laporan ini merupakan
Iaporan tertulis pelaksanaan Program PMKP, khususnya capaian berbagai indikator mutu
semua unit kerja, bererta hasil analisis dan rekomendasi dan masukan yang disampaikan
kepada piminan klinik. Selain itu, laporan ini juga menjadi salah satu bahan evaluasi untuk
peningkatan mutu semua unit kerja dan bagi semua pihak yang terkait dalam rangka
memberikan pelayanan kepada pasien di klnik syaeful majid medika. Tak ada gading yang
tak retak, begitu pula dengan penyusunan laporan ini, mungkin masib terdapat kekurangan,
oleh karena itu kami sangat mengharapkan masukan dan saran untuk perbaikan penyusunan
ini di masa yang akan datang. Pada kesempatan ini perkenan tim penyusun menyampaikan
terima kasih yang sedalam - dalamnya atas bantuan semua pihak yang telah membantu dan
menyelesaikan Laporan Pelaksanaan Program PMKP Di klinik syaeful majid medika periode
agustus sd Oktober 2023.

Cilacap, 20 Oktober 2023

Tim Penyusun
KEGIATAN PEMANTAUAN INDIKATOR MUTU
PERIODE AGUSTUS S/D OKTOBER 2023

A. Kegiatan Pokok

Kegiatan pemantauan indikator mutu periode Agustus s/d Oktober tahun 2023 di
kinik syaeful majid medika dimulai dari bulan Agustus sampai dengan bulan oktober
2023. Adapun indikator mutu yang dipantau adalah sebagai berikut:
1. Kepatuhan
N JUDUL PENCAPAIAN TARGE KETERANGA
O INDIKATO Agustu Septembe Oktobe T N
R s r r
1. Kepatuhan 97.3 % 99,57% 97,5% >85% Dalam 3 bulan
kebersihan terakhir KKT
tangan(KKT telah mencapai
) target, terus
pertahankan
2. Kepatuhan 98,77% 100% 100% 100% Pada bulan
Alat agustus APD
Pelindug diri belum
(APD) mencapai target
tetapi 2 bulan
berikutnya dpat
mencapai target
3. Kepatuhan 100% 100% 100% 100% Identifikasi
Identifikasi pasien 3 bulan
Pasien berturut dapat
memenuhi
target
4. Kepuasan 77,7% 72,71 82,21% >76,60% Pada bulan
pelayanan agustus dan
september
kepuasan
pasien belum
memenuhi
target
2. Unit

NO JUDUL PENCAPAIAN TARGET KETERANGAN


INDIKATOR
September Oktober
1. IGD 100% 100% 100% Dalam 2 bulan
terakhir unit
IGD telah
mencapai target,
terus
pertahankan
2. POLIKLINIK 62,5% 100% 70% Pada bulan
September
poliklinik belum
memenuhi target
tetapi bulan
oktober dpat
memenuhi target
3. FARMASI 100% 100% 70% FARMASI dlm
2 bulan berturut
dapat memenuhi
target
4. FRONT OFFICE FRONT
100% 100% 100% OFFICE dlm 2
bulan berturut
dapat memenuhi
target
5. GIZI GIZI dlm 2
100% 100% 90% bulan berturut
dapat memenuhi
target
6. LABORATORIUM Dalam 1 100% 100% Dalam 1 th
tahun laborat dapat
emenuhi target
7. RAWAT INAP 100% 100% >80% RAWAT INAP
dlm 2 bulan
berturut dapat
memenuhi target

B. Kesimpulan
Pada kesimpulan kali ini data yang diperoleh bahwa klinik syaeful majid medika rata rata
dari setiap unit telah mencapai target dalam tiga bulan ke belakang.
Nomor : /DEWAS/I/2023
Lampiran :
Hal : Tanggapan Laporan Evaluasi Program Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien Periode Agustus,September,Oktober tahun 2023

Yang terhormat,
Ketua tim Mutu

Dengan hormat,
Menanggapi surat dari ketuan tim mutu, tertanggal 20 Oktober tahun 2023 perihal
Laporan Evaluasi Program Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien Periode
Agustus,September,Oktober tahun 2023 di klinik syaeful majid Medika, Kami
menyampaikan beberapa hal sebagai berikut ;
1. Indikator mutu wajib, indikator mutu prioritas RS, dan indikator mutu prioritas
unit yang belum tercapai/mencapai target standar agar dilakukan perbaikan
dan dilaporkan pada periode berikutnya.
2. Untuk rencana tindak lanjut setiap indikator agar dilaksanakan di tiap unit
yang terkait
3. Agar melaporkan kembali pelaksanaan program PMKP pada periode
berikutnya dengan tepat waktu
Demikian disampaikan atas perhatiannya kami ucapakan terima kasih

Dewan Pengawas

dr.Yabni
Nomor : /PIMPINAN/II/2023
Lampiran :
Hal : Tanggapan Laporan Evaluasi Program Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien Periode Agustus,September,Oktober tahun 2023

Yang terhormat,
Ketua tim Mutu

Dengan hormat,
Menanggapi surat dari ketuan tim mutu, tertanggal 20 Oktober tahun 2023 perihal
Laporan Evaluasi Program Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien Periode
Agustus,September,Oktober tahun 2023 di klinik syaeful majid Medika, Kami
menyampaikan beberapa hal sebagai berikut ;
1. Indikator mutu wajib, indikator mutu prioritas RS, dan indikator mutu prioritas
unit yang belum tercapai/mencapai target standar agar dilakukan perbaikan
dan dilaporkan pada periode berikutnya.
2. Untuk rencana tindak lanjut setiap indikator agar dilaksanakan di tiap unit
yang terkait
3. Agar melaporkan kembali pelaksanaan program PMKP pada periode
berikutnya dengan tepat waktu
Demikian disampaikan atas perhatiannya kami ucapakan terima kasih

Pimpinan Klinik

dr.Usbatun Latifah

Anda mungkin juga menyukai