Anda di halaman 1dari 2

RAPAT ANTAR UNIT KERJA

No. Dokumen : 080/SOP-PKMT/2017


No. Revisi :1
SOP
Tgl Terbit : 02 Januari 2020

Halaman : 1/2

UPT Ns. H. Mainal, S. Kep, MPH


Puskesmas
Talisayan NIP.19800520 200904 1 001
1. Pengertian Suatu mekanisme yang mengatur pelaksanaan pertemuan yang melibatkan
beberapa unit pelayanan di Puskesmas Talisayan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan Langkah-langkah, sebagai wadah komunikasi antar
unit demi terlaksananya pelayanan yang baik
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Nomor............. tentang kebijakan pelayanan klinis
4. Referensi 1. Pedoman Perencanaan tingkat Puskesmas Dinas Kesehatan Kabupaten
Berau. 2017
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 tentang Puskesmas
5. Alat dan Alat dan bahan :
bahan 1. lembar undangan rapat
2. buku notulen
3. ATK
6. Langkah- 1. Penanggung jawab UKP mengkoordinasikan untuk diadakan rapat antar
langkah unit
Prosedur 2. Penanggung jawab UKP mengundang seluruh penanggung jawab unit
pelayanan pada tanggal dan jam yang ditentukan
3. Penanggung jawab unit membawa rekapan evaluasi kerja dan
hambatanpelayanan unit untuk diangkat atau dibahas pada saat rapat
4. Penanggung jawab UKP memimpin jalan rapat dan membahas evaluasi
tiap unit, hambatan dan kasus tertentu dalam pelayanan
5. Notulen mencatat hasil rapat
6. Peserta rapatmengisi daftar hadir dan membuat komitmen untuk
menjalankan keputusan rapat
7. Diagram
Alir
Penanggung jawab UKP mengkoordinasikan untuk diadakan rapat
antar unit

Penanggung jawab UKP mengundang seluruh penanggung jawab unit


pelayanan pada tanggal dan jam yang ditentukan

Penanggung jawab unit membawa rekapan evaluasi kerja dan


hambatan pelayanan unit untuk diangkat atau dibahas pada saat
rapat

Penanggung jawab UKP memimpin jalan rapat dan membahas


evaluasi tiap unit, hambatan dan kasus tertentu dalam pelayanan

Notulen mencatat hasil rapat

Peserta rapatmengisi daftar hadir dan membuat komitmen untuk


menjalankan keputusan rapat
8. Hal – Hal -
yang perlu
perhatikan
9. Unit terkait - Seluruh Unit Pelayanan
- Pustu
10. Dokumen Buku Notulen, daftar hadir
terkait
11. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Diberlakukan Tgl.
historis
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai