Anda di halaman 1dari 4

Lampiran III Surat Wakil Rektor Bidang Akademik

Nomor : 33953 /UN31.WR.1/PK.02.03/2020


Tanggal : 2 September 2020

SOAL TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA

Program Studi : Perencanaan Wilayah dan Kota


Kode/Nama Mata Kuliah : PWKL4301/Ekonomi Wilayah dan Kota
Jumlah sks : 3 SKS
Nama Penulis : Erika Pradana Putri Institusi : Universitas Terbuka
Nama Penelaah : Ake Wihadanto Institusi : Universitas Terbuka
Tahun Pengembangan : 2020
Status Pengembangan : Baru/Revisi*

Tangerang Selatan, 30 September 2020


Menyetujui, Telah divalidasi Pengampu Mata Kuliah,
Ketua Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota, Pengampu Mata Kuliah,

Dr. Lina Warlina, M.Ed. Erika Pradana Putri, ST, M.Sc


NIP 196101071986012001 NIP 198512172019032012

*) coret yang tidak sesuai


LEMBAR SOAL
TUGAS TUTORIAL ATAU TUGAS MATA KULIAH I/II/III*
Fakultas : Sains dan Teknologi
Program Studi : Perencanaan Wilayah dan Kota Sumber Soal
Kode/Nama MK : PWKL4308/Ekonomi Wilayah dan Kota Kode MK &
Nomor KB
Penulis Soal/Institusi : Erika Pradana Putri/Universitas Terbuka Nomor Modul
Penelaah soal//institusi : Ake Wihadanto/Universitas Terbuka PWKL4301 KB1
Tahun Penulisan : 2020
Butir Soal No. :1 Modul 1
Skor Maks. : 30

Capaian Pembelajaran : Menjelaskan dasar-dasar ilmu ekonomi wilayah dan kota

Indikator : Konsep ruang (space) dan wilayah dalam ilmu ekonomi wilayah dan kota

Jelaskan perbedaan antara konsepsi wilayah homogen dengan konsepsi wilayah heterogen!

*) Coret yang tidak perlu


LEMBAR SOAL
TUGAS TUTORIAL ATAU TUGAS MATA KULIAH I/II/III*
Fakultas : Sains dan Teknologi
Program Studi : Perencanaan Wilayah dan Kota Sumber Soal
Kode/Nama MK : PWKL4308/Ekonomi Wilayah dan Kota Kode MK &
Nomor KB
Penulis Soal/Institusi : Erika Pradana Putri/Universitas Terbuka Nomor Modul
Penelaah soal//institusi : Ake Wihadanto/Universitas Terbuka PWKL4301 KB1
Tahun Penulisan : 2020
Butir Soal No. :2 Modul 2
Skor Maks. : 35

Capaian Pembelajaran : Menjelaskan teori lokasi dan analisis ekonomi spasial serta contoh
aplikasinya

Indikator : Menjelaskan variabel penentu dalam pemilihan lokasi kegiatan ekonomi

Salah satu variabel yang mempengaruhi pemilihan lokasi dari kegiatan ekonomi adalah perbedaan upah
antar wilayah.
a. Jelaskan penyebab terjadinya perbedaan upah antar wilayah
b. Jelaskan kecenderungan yang terjadi antara upah antar wilayah dengen pemilihan lokasi
kegiatan ekonomi!
c. Berikan contoh perbedaan upah antar wilayah di Indonesia!

*) Coret yang tidak perlu


LEMBAR SOAL
TUGAS TUTORIAL ATAU TUGAS MATA KULIAH I/II/III*
Fakultas : Sains dan Teknologi
Program Studi : Perencanaan Wilayah dan Kota Sumber Soal
Kode/Nama MK : PWKL4308/Ekonomi Wilayah dan Kota Kode MK &
Nomor KB
Penulis Soal/Institusi : Erika Pradana Putri/Universitas Terbuka Nomor Modul
Penelaah soal//institusi : Ake Wihadanto/Universitas Terbuka PWKL4301 KB2
Tahun Penulisan : 2020
Butir Soal No. :3 Modul 3
Skor Maks. : 35

Capaian Pembelajaran : Menjelaskan alokasi sumber daya

Indikator : Menjelaskan mobilitas tenaga kerja antar wilayah

Di dalam analisa ekonomi migrasi terdapat dua model yaitu model equilibrium dan model
disequilibrium. Jelaskan perbedaan antara kedua model tersebut serta masing-masing
contohnya!

*) Coret yang tidak perlu

Anda mungkin juga menyukai