Anda di halaman 1dari 1

Rubrik Skor Rentang nilai 81-100

Diskusi  Mahasiswa mampu menjelaskan tujuan dari perubahan Undang-


Undang tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan.
 Mahasiswa mampu menjelaskan secara lengkap dengan
mencantumkan sumber
 Mahasiswa mengikuti diskusi tepat waktu

Rentang nilai 61-80


 Mahasiswa hanya mampu tujuan dari perubahan Undang-Undang
tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan tanpa
mencantumkan sumber

Rentang nilai 41-60


 Mahasiswa tidak mampu secara tepat menjelaskan tujuan dari
perubahan Undang-Undang tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara
Perpajakan.

Inti dalam diskusi ini adalah mahasiswa dapat menjelaskan sesuai


penjelasan dalam BMP terkait
Kebijakan dan pola pengaturan pelaksanaan pemungutan pajak
 Memahami secara umum tentang ketentuan umum dan prosedur
dan tata cara dalam perpajakan di Indonesia.

Sejalan dengan perkembangan ekonomi, teknologi informasi, sosial, dan


Politik disadari bahwa perlu dilakukan perubahan Undang-Undang
tentang Ketentaan Uimum dan Tata Cara Perpajakan. Perubahan
tersebut bertujuan untuk lebih memberikan keadilan, meningkatkan
pelayanan kepada Wajib Pajak, meningkatkan kepastian dan penegakan
hukum, serta mengantisipasi kemajuan di bidang teknologi informasi
dan perubahan ketentuan material di bidang perpajakan. Selain itu,
perubahan tersebut juga dimaksudkan untuk meningkatkan
profesionalisme aparatur perpajakan, meningkatkan keterbukaan
administrasi perpajakan, dan meningkatkan kepatuhan sukarela Wajib
Pajak.

Anda mungkin juga menyukai