Anda di halaman 1dari 5

POSYANDU REMAJA

No. Dokumen : 440/315/TU/2023


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 24 Agustus 2023
Halaman : 1/3

UPTD PUSKESMAS Drg.Pebriant Damayanti


GROGOL NIP. 197902012006042009

1. Pengertian Posyandu remaja merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan


Bersumber Daya Masyarakat ( UKBM ) yang dikelola dan di selenggarakan
dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat termasuk remaja dalam
penyelenggaraan pembangunan kesehatan, guna memberdayakan
masyarakat dan memberikan kemudahan dalam memperoleh pelayanan
kesehatan bagi remaja untuk meningkatkan derajat kesehatan dan
keterampilan hidup sehat remaja.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk petugas untuk
melaksanakan posyandu remaja dalam rangka peningkatan mutu dan kinerja
di UPTD Puskesmas Grogol.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Grogol Nomor 440/023/TU/2023
tentang Jenis pelayanan kesehatan UPTD Puskesmas Grogol.

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2019


tentang pusat kesehatan masyarakat.
2. Petunjuk Teknik Penyelenggaraan Posyandu Remaja, Kementrian
Kesehatan RI, Jakarta, 2018.
5. Prosedur a. Persiapan alat dan bahan
1. Alat:
• Timbangan Berat Badan
• Pengukur Tinggi Badan
• Pengukur Lingkar Lengan Atas
• Pengukur Lingkar Perut
• Tensimeter
• Buku Register
• Formulir Pemantauan Kesehatan Remaja
• Alat/ Media Penyuluhan
• Alat cek HB dan GDS
2. Bahan : -
b. Petugas yang melaksanakan
1. Penanggung Jawab Remaja
2. Bidan/Perawat
3. Kader posyandu remaja
c. Langkah-langkah
1. Petugas mengarahkan remaja ke tempat pendaftaran
2. Petugas bekerjasama dengan kader remaja melakukan pendaftaran
dan pendataan remaja
3. Petugas mengarahkan remaja untuk mengisi daftar hadir
4. Petugas bekerjasama dengan kader remaja melakukan penimbangan
berat badan, mengukur tinggi badan, mengukur LILA, mengukur
lingkar perut, mengukur tekanan darah kepada remaja
5. Petugas memeriksa anemia kepada remaja putri
6. Petugas mencatat hasil pemeriksaan ke dalam Buku Register dan
Formulir Pemantauan Kesehatan Remaja
7. Petugas memberikan pelayanan kesehatan sesuai dengan
permasalahan yang ada pada remaja, memberikan konseling, dan
merujuk remaja ke fasilitas kesehatan jika diperlukan
8. Petugas memberikan penyuluhan kesehatan dengan materi
penyuluhan yang sudah disesuaikan dengan tren di kalangan remaja
9. Petugas mengarahkan kader posyandu remaja untuk merekap data
laporan hasil kegiatan posyandu remaja
10.Petugas merekap hasil kegiatan
11.Petugas melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan kepada
Penanggung Jawab UKM
12.Petugas membuat laporan kegiatan posyandu remaja dalam satu
form laporan bulanan dan dilaporkan ke Dinas kesehatan
6. Diagram Alir -
7. Unit Terkait 1. Program KIA
2. Program KB dan Kespro
3. Program Gizi
4. Program UKS
5. Program Promkes
6. Program Kesling
7. Program Kesehatan Jiwa dan NAPZA
8. Program Indera
9. Program P2/PTM
10. Program Kestrad

8. Dokumen Terkait 1. Buku Register


9. Rekam Historis
Perubahan No Yang Diubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
POSYANDU REMAJA

No. Dokumen : 440/315/DT/2023

DAFTAR No. Revisi : 00


TILIK Tanggal Terbit : 24 Agustus 2023

Halaman : 1/2

UPTD PUSKESMAS Drg.Pebriant Damayanti


GROGOL NIP.197902012006042009

Unit : ………………………………………………………………………
Nama Petugas : ………………………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan : ………………………………………………………………………

No Langkah Kegiatan Ya Tidak


1 Apakah Petugas mengarahkan remaja ke tempat pendaftaran ?
Apakah Petugas bekerjasama dengan kader remaja melakukan
2.
pendaftaran dan pendataan remaja ?
Apakah Petugas mengarahkan remaja untuk mengisi daftar
3.
hadir ?
Apakah Petugas bekerjasama dengan kader remaja melakukan
penimbangan berat badan, mengukur tinggi badan, mengukur
4.
LILA, mengukur lingkar perut, mengukur tekanan darah kepada
remaja ?
5. Apakah Petugas memeriksa anemia kepada remaja putri ?
Apakah Petugas mencatat hasil pemeriksaan ke dalam Buku
6.
Register dan Formulir Pemantauan Kesehatan Remaja ?
Apakah Petugas memberikan pelayanan kesehatan sesuai
dengan permasalahan yang ada pada remaja, memberikan
7.
konseling, dan merujuk remaja ke fasilitas kesehatan jika
diperlukan ?
Apakah Petugas memberikan penyuluhan kesehatan dengan
8. materi penyuluhan yang sudah disesuaikan dengan tren di
kalangan remaja ?
Apakah Petugas mengarahkan kader posyandu remaja untuk
9.
merekap data laporan hasil kegiatan posyandu remaja ?
10. Apakah Petugas merekap hasil kegiatan ?
Apakah Petugas melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan
11.
kepada Penanggung Jawab UKM ?
Apakah Petugas membuat laporan kegiatan posyandu remaja
12. dalam satu form laporan bulanan dan dilaporkan ke Dinas
kesehatan ?

Compliance rate (CR) : …………………………………%

Cilegon, …………………………..
Pelaksana / Auditor

……………………………………….
NIP : ………………........................

Anda mungkin juga menyukai