Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROVINSI JAMBI

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 9 TANJUNG JABUNG BARAT
NSS : 30.11.0050.2004 web:sman9tanjabbarat.sch.id NPSN:10505076
Alamat:Jalan LintasTimurSumatera, Km. 157 KelurahanDusun Kebun Kodepos: 36557

UJIAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA


WAKTU : 60 MENIT
NAMA :
KELAS :X

Jawablah pertanyaan berikut dengan singkat, padat dan jelas!

1. Jelaskan apa yang dimaksud afiksasi ....

2. Jelaskan yang dimaksud deskripsi bagian ....

3. Sebutkan langkah-langkah menyusun teks laporan hasil obsevasi ....

4. Jelaskan yng dimaksud reaksi dalam struktur teks anekdot ....

5. Jelaskan yang dimaksud koda dalam struktur teks anekdot ....

6. Jelaskan karakteristik istana sentris dalam hikayat ....

7. Sebutkan langkah-langkah mengidentifikasi hikayat ....

8. Bacalah teks negosiasi berikut!

Pembeli : Pak, harga semangka ini berapa ya ?

Penjual : Harganya Rp 25.000.00. Dik

Pembeli : ........

Penjual : Boleh Dik, mau menawar berapa?

Lengkapin penggalan teks negosiasi tersebut!

9. Apa yang dimaksud dengan orientasi!

10. Jelaskan yang dimaksud teks negosiasi harus didukung oleh argumen yang berisi

sebuah fakta!

Anda mungkin juga menyukai