Anda di halaman 1dari 24

BUKU

PANDUAN ZIARAH
Walisongo dan Madura

Kec. Ciwaringin Kab. Cirebon


Tahun 1443 H / 2022 M
1

Keutamaan Ziarah
- Berkata sopan, berprilaku santun saat di lokasi
pemakaman
- Dianjurkan duduk disebelah barat
(menghadap timur)
- Ada jarak antara posisi duduk dengan makam
- Dalam mengambil posisi duduk, dianjurkan lewat
arah selatan (kaki mayit)
- Mengucapkan salam pada Ahlul Qubur
- Membaca tahlil dengan intonasi tidak
mengganggu peziaroh lainnya, serta khusyuk
dan ta’dzim.
- Membaca Alwada’ sebelum meninggalkan
tempat ziaroh
- Lebih utama ketika meninggalkan makam
lewat sebelah selatan makam (kaki mayit)
Etika Ziarah
Yakinkan berdoa hanya kepada Allah SWT,
bukanpada Ahlul Qubur.
Terimakasih atas partisipasi saudara, hingga
terlaksanakannya kegiatan Ziaroh
Pamijahan,Panjalu & Garut. “Jazakumullah
ahsanal jaza”
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
Rute Ziaroh Walisongo
& Madura Tahun 2022
Hari Waktu Lokasi
14.00-15.00 KH. Abdul Hannan
15.00-16.30 Sunan Gunung Jati
Senin
Raden Fatah
21.30-23.00
(Demak)
23.30-01.00 Sunan Kalijaga
02.00-03.00 Sunan Kudus
03.30-08.00 Sunan Muria
13.00-14.30 Sunan Bonang
Selasa
16.00-17.00 Sunan Drajat
Maulana Malik
19.30-21.00
Ibrahim
22.00-23.30 Sunan Giri
00.30-01.30 Sunan Ampel
Rabu Syekh Kholil
02.30-07.00
Bangkalan Madura
KH. Abdurrahman
10.00-11.30
Wahid (GusDur)
16.00-21.00 Ir. Soekarno (Blitar)
Pantai Pulau
05.00-08.00
Panjang (Jepara)
Kamis

Pulaaaaaaang !!!!!

Anda mungkin juga menyukai