Anda di halaman 1dari 2

Nama : Ria Melati

NIM : 4202327005
Prodi/Kelas : D4 Arsitektur Bangunan Gedung 1 B
Dosen Pengampu : Gunawan, S.Pd., M.Pd.
Matkul : Bahasa Indonesia

JENIS-JENIS KALIMAT

1. Kalimat Berita
Contoh kalimat : Mahasiswa diwajibkan mengenakan kemeja putih dan celana hitam
setiap hari senin.
2. Kalimat Tanya
Contoh kalimat : Kapan Ria akan memasak nasi?
3. Kalimat Retoris
Contoh kalimat : Siapa yang mau mengalami kecelakaan?
4. Kalimat Perintah
Contoh kalimat : Dilarang merokok!
5. Kalimat Ajakan
Contoh kalimat : Mari makan di kantin belakang saat istirahat.
6. Kalimat Permintaan
Contoh kalimat : Tolong ambilkan duplex di atas meja.
7. Kalimat Perjanjian
Contoh kalimat : Saya boleh makan apabila telah selesai membuat maket.
8. Kalimat Pasif
Contoh kalimat : Gitar itu dimainkan oleh Rosita.
9. Kalimat Aktif
Contoh kalimat : Rosita memainkan gitar itu.
10. Kalimat Verbal
Contoh kalimat : Ibu menyapu halaman belakang.
11. Kalimat Nominal
Contoh kalimat : Itu kotak bekal Ria.
12. Kalimat Pengharapan
Contoh kalimat : Semoga saya bisa lulus dengan predikat cumlaude.
13. Kalimat Pengandaian
Contoh kalimat : Seandainya kita tidak pernah saling mengenal.
14. Kalimat Beralah
Contoh kalimat : Meskipun dia lelah, namun ia tetap terus berusaha.
15. Kalimat Langsung
Contoh kalimat : Ria berkata, “Aku tidak suka bakso.”
16. Kalimat Tak Langsung
Contoh kalimat : Ria bilang bahwa dia tidak suka bakso.
17. Kalimat Inti (Sederhana)
Contoh kalimat : Tina berlari.
18. Kalimat Luas
Contoh kalimat : Tina berlari ke arah timur.
19. Kalimat Tunggal
Contoh kalimat : Daun Bergoyang.
20. Kalimat Majemuk
 Kalimat majemuk setara : Ibu memasak rendang dan kakak mencuci sayur.
 Kalimat majemuk bertingkat : Budi tidak bisa tidur sebab ada tugas yang harus
diselesaikannya malam itu.

Anda mungkin juga menyukai