Anda di halaman 1dari 4

SILABUS

HALAQAH SILSILAH ILMIYYAH ABDULLAHROY


(HSI AbdullahRoy)

SILSILAH ILMIYYAH PEMBAHASAN KITAB


Seri 01.02.03.03
NAWĀQIDUL ISLAM (EDISI TERBARU)
Silabus HSI AbdullahRoy

1. IDENTITAS MATERI
NAMA MATERI Silsilah Ilmiyyah Pembahasan Kitab Seri NI Nawāqidul
Islam (Edisi Terbaru)

NAMA PEMATERI Ustadz Dr. Abdullah Roy, M.A.

JUMLAH HALAQAH 25 (dua puluh lima) Halaqah/Pertemuan

2. TUJUAN DAN DESKRIPSI MATERI


TUJUAN Peserta bisa mengetahui dan memahami hal-hal apa saja
yang menyebabkan batalnya keislaman seorang muslim
serta dapat menghindarinya.

DESKRIPSI Materi ini merupakan penjelasan atas kitab Nawāqidul


Islam buah karya Syaikh Al-Islam Muhammad bin Abdil
Wahhab ibnu Sulaiman At Tamimi.

Diawali dengan penjelasan singkat biografi penulis,


tentang kitab Nawāqidul Islām, kemudian pembahasan
pembatal Keislaman pertama sampai dengan pembatal
Keislaman keempat.

3. METODE BELAJAR
MODEL PEMBELAJARAN Materi disampaikan dalam bentuk audio berdurasi 7-15
menit yang diberikan setiap hari Senin sampai Jum’at.

MEDIA PEMBELAJARAN Whatsapp dan audio (mp3)

PROSES BELAJAR Peserta mendengarkan materi serta mencatatnya

2
4. EVALUASI HASIL BELAJAR

☑ Evaluasi Harian ☑ Evaluasi Pekanan ☑ Evaluasi Akhir

5. METODE EVALUASI DAN BOBOT NILAI


MEDIA EVALUASI Evaluasi disediakan dan dikerjakan melalui website.

BENTUK EVALUASI Pilihan ganda

JENIS EVALUASI: JUMLAH SOAL BOBOT SETIAP SOAL


- Evaluasi Harian 2 2 poin jika jawaban benar dan 1 jika salah.
- Evaluasi Pekanan 8 2 poin jika jawaban benar dan 0 jika salah
- Evaluasi Akhir 30 4 poin jika jawaban benar dan 0 jika salah

6. RINCIAN MATERI PEMBELAJARAN DAN EVALUASI


PEKAN TANGGAL MATERI PELAJARAN DAN EVALUASI
KE

1 Senin-Jum’at 1 Pengantar Penjelasan Kitab Nawāqidul Islam Bagian 01


2 Pengantar Penjelasan Kitab Nawāqidul Islam Bagian 02
3 Pengantar Penjelasan Kitab Nawāqidul Islam Bagian 03
4 Penjelasan Pembatal Keislaman Pertama Bagian 1
5 Penjelasan Pembatal Keislaman Pertama Bagian 2
Sabtu Evaluasi Pekan 1

2 Senin-Jum’at 6 Penjelasan Pembatal Keislaman Pertama Bagian 3


7 Penjelasan Pembatal Keislaman Kedua Bagian 1
8 Penjelasan Pembatal Keislaman Kedua Bagian 2
9 Penjelasan Pembatal Keislaman Kedua Bagian 3
10 Penjelasan Pembatal Keislaman Kedua Bagian 4
Sabtu Evaluasi Pekan 2

3 Senin-Jum’at 11 Penjelasan Pembatal Keislaman Ketiga Bagian 1

3
6. RINCIAN MATERI PEMBELAJARAN DAN EVALUASI
3 Senin-Jum’at
12 Penjelasan Pembatal Keislaman Ketiga Bagian 2
13 Penjelasan Pembatal Keislaman Keempat
14 Penjelasan Pembatal Keislaman Kelima
15 Penjelasan Pembatal Keislaman Keenam Bagian 1
Sabtu Evaluasi Pekan 3

4 Senin-Jum’at 16 Penjelasan Pembatal Keislaman Keenam Bagian 2


17 Penjelasan Pembatal Keislaman Ketujuh Bagian 1
18 Penjelasan Pembatal Keislaman Ketujuh Bagian 2
19 Penjelasan Pembatal Keislaman Kedelapan Bagian 1
20 Penjelasan Pembatal Keislaman Kedelapan Bagian 2
Sabtu Evaluasi Pekan 4

5 Senin-Jum’at 21 Penjelasan Pembatal Keislaman Kesembilan Bagian 1


22 Penjelasan Pembatal Keislaman Kesembilan Bagian 2
23 Penjelasan Pembatal Keislaman Kesepuluh
24 Penjelasan Penutup Kitab Pembatal Keislaman Bagian 1
25 Penjelasan Penutup Kitab Pembatal Keislaman Bagian 2
Sabtu Evaluasi Pekan 5

6 Senin-Kamis Libur

7 Jum’at-Senin Evaluasi Akhir

Anda mungkin juga menyukai