Anda di halaman 1dari 14

Fungsi Distribusi

Binomial

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo ingat kembali
Ayo Identifikasi

Ayo Bekerja Pada eksperimen dadu dilemparkan 2 kali. Jika X menyatakan banyaknya
kejadian 1 kali munculnya mata dadu prima.

Ayo simpulkan
Identifikasilah beberapa hal dibawah ini :
- Banyaknya kejadian n(X)
Ayo Berlatih - Peluang kejadian P(X)

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo ingat kembali
Ayo Identifikasi Diketahui : 1 2 3 4 5 6
Ruang sampel pelemparan
1 (1,1) (1,2) (1,3) (1,4) (1,5) (1,6)
Ayo Bekerja dadu dalam tabel
2 (2,1) (2,2) (2,3) (2,4) (2,5) (2,6)

Hasil identifikasi :
Ayo simpulkan 3 (3,1) (3,2) (3,3) (3,4) (3,5) (3,6)
- Banyaknya kejadian n(X)
𝑛 𝑋 = 18 4 (4,1) (4,2) (4,3) (4,4) (4,5) (4,6)

Ayo Berlatih - Peluang kejadian P(X) 5 (5,1) (5,2) (5,3) (5,4) (5,5) (5,6)
18 1
𝑃 𝑋 = = 6 (6,1) (6,2) (6,3) (6,4) (6,5) (6,6)
36 2

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo identifikasi
Ayo Identifikasi
Diketahui sebuah dadu dilemparkan 2 kali. Jika X menyatakan
Ayo Bekerja
banyaknya kejadian 1 kali sukses muncul mata dadu prima.

Ayo simpulkan
Identifikasilah beberapa hal dibawah ini :

Ayo Berlatih
- Banyaknya kejadian 1 kali sukses n(X=1)
- Peluang kejadian 1 kali sukses P(X=1)

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo bekerja
Ayo Identifikasi
Misalkan kejadian sukses = S dan kejadian gagal = G. Banyak
Ayo Bekerja kejadian 1 kali sukses muncul angka prima n(X=1) = 2 yaitu
{𝑆𝐺, 𝐺𝑆}
Ayo simpulkan
Atau bisa mengunakan Kombinasi
Ayo Berlatih 𝑛! 2! 2 × 1! 2
𝑛 𝑋=1 = 𝐶12 = = = = =2
𝑛 − 𝑟 ! 𝑟! 2 − 1 ! 1! 1! 1! 1

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo bekerja
Ayo Identifikasi Diketahui :
𝐴 = 2,3,5 maka 𝑛 𝐴 = 3
Ayo Bekerja 𝑆 = {1,2,3,4,5,6} maka 𝑛 𝑆 = 6

Ayo simpulkan 3 1
Maka 𝑃 𝐴 = = 6 2
1
Ayo Berlatih Peluang kejadian A atau muncul angka prima = 2
1 1
Peluang kejadian A’ atau muncul angka bukan prima = 1 − =
2 2

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo bekerja
Ayo Identifikasi
Dengan menggunakan Fungsi Distribusi Binomial :
Ayo Bekerja 𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝐶𝑥𝑛 . 𝑝 𝑥 . 𝑞 𝑛−𝑥

Ayo simpulkan Diperoleh peluang kejadian 𝑃(𝑋 = 1)


1 2−1
Ayo Berlatih 2
1 1 1 1 1
𝑃 𝑋 = 1 = 𝐶1 . . =2× × =
2 2 2 2 2

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo identifikasi
Ayo Identifikasi
Diketahui sebuah dadu dilemparkan 3 kali. Jika X menyatakan
Ayo Bekerja
banyaknya kejadian 2 kali sukses muncul mata dadu ganjil.

Ayo simpulkan
Identifikasilah beberapa hal dibawah ini :

Ayo Berlatih
- Banyaknya kejadian 2 kali sukses n(X=2)
- Peluang kejadian 2 kali sukses P(X=2)

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo bekerja
Ayo Identifikasi
Misalkan kejadian sukses = S dan kejadian gagal = G. Banyak
Ayo Bekerja kejadian 2 kali sukses muncul angka ganjil n(X=2) = 3 yaitu
{𝑆𝑆𝐺, 𝑆𝐺𝑆, 𝐺𝑆𝑆}
Ayo simpulkan
Atau bisa mengunakan Kombinasi
Ayo Berlatih 𝑛! 3! 3 × 2! 3
𝑛 𝑋=2 = 𝐶23 = = = = =3
𝑛 − 𝑟 ! 𝑟! 3 − 2 ! 2! 1! 2! 1

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo bekerja
Ayo Identifikasi Diketahui :
𝐴 = 1,3,5 maka 𝑛 𝐴 = 3
Ayo Bekerja 𝑆 = {1,2,3,4,5,6} maka 𝑛 𝑆 = 6

Ayo simpulkan 3 1
Maka 𝑃 𝐴 = = 6 2
1
Ayo Berlatih Peluang kejadian A atau muncul angka prima = 2
1 1
Peluang kejadian A’ atau muncul angka bukan prima = 1 − =
2 2

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo bekerja
Ayo Identifikasi
Dengan menggunakan Fungsi Distribusi Binomial :
Ayo Bekerja 𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝐶𝑥𝑛 . 𝑝 𝑥 . 𝑞 𝑛−𝑥

Ayo simpulkan Diperoleh peluang kejadian 𝑃(𝑋 = 2)


2 3−2 2
Ayo Berlatih 3 1 1 1 1 3
𝑃 𝑋 = 2 = 𝐶2 . . =3× × =
2 2 2 2 8

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo simpulkan
Ayo Identifikasi
Banyak kejadian berdasarkan pada kemungkinan
“SUKSES” dan “GAGAL”.
Ayo Bekerja
Misal peluang sukses sebesar 𝒑, maka peluang gagal sebesar
Ayo simpulkan 𝒒 = 𝟏 − 𝒑.

Ayo Berlatih Lalu untuk setiap n percobaan, maka peluang sukses X


diperoleh dari Fungsi Distribusi Binomial :
𝑃 𝑋 = 𝑥 = 𝐶𝑥𝑛 . 𝑝 𝑥 . 𝑞 𝑛−𝑥

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Ayo Ingat Kembali ayo berlatih
- Diketahui dua dadu dilemparkan serentak 5 kali. Jika X
Ayo Identifikasi menyatakan banyaknya kejadian munculnya dua mata
dadu yang jumlahnya habis dibagi 3, maka tentukan
Ayo Bekerja banyaknya kejadian dan peluang sukses 3 kali
percobaan !
Ayo simpulkan
- Suatu percobaan melemparkan 4 uang logam secara
Ayo Berlatih serentak. Jika percobaan itu diulangi sebanyak 6 kali,
maka berapa jumlah kejadian dan peluang sukses
muncul 3 Gambar sebanyak dua kali dalam percobaan !

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237


Sulit HANYA PERSEPSI
YANG MEMBUAT DIRI
Lemah TAK BERARTI
Ens_2k20

@eka_4wan @en0my enoMATH ekablues24@gmail.com 081274873237

Anda mungkin juga menyukai