Anda di halaman 1dari 8

RESUME TECHNICAL MEETING

LOMBA HUT PGRI KE – 78


DI LINGKUNGAN PERSEKOLAHAN PGRI KOTA DEPOK
28 Oktober 2023

A. LOMBA GURU
1. Lomba Senam Poco – Poco GWR
 Juara yang di perebutkan 1, 2, 3, Harapan 1, Harapan 2 dan Harapan 3
 Peserta terdiri dari 8 – 12 orang guru
 Seragam bebas
 Kriteria Penilaian :
 Penguasaan Gerakan
 Kekompakan Tim
 Keserasian antara gerakan dan musik
 Untuk standar gerakan dan acuan musik, mengacu pada video Senam Poco –
Poco GWR ( Link Youtube : https://www.youtube.com/watch?v=MHzlphKGOxI )
 Setiap Peserta Lomba akan mendapatkan sertifikat atas partisipasinya dalam
Lomba
 Untuk pengaturan formasi di sesuaikan dengan luasan lapangan bulu tangkis
 Waktu pelaksanaan hari Sabtu 18 November 2023 Pukul 09.00 s/d selesai
bertempat di SMP PGRI DEPOK II TENGAH. Jalan Letnan Hatta Sukirman Kel.
Mekarjaya Kec. SUkmajaya Kota Depok
 Hasil Pengundian Nomor Tampil Lomba Senam Poco-poco GWR Guru :
1) SMA PGRI 3 DEPOK
2) SMP PGRI 1 DEPOK
3) SMA PGRI DEPOK
4) SMK PGRI 2 DEPOK
5) SMP PGRI DEPOK II TENGAH
6) SMP PGRI PONDOK PETIR
7) SMA PGRI 2 DEPOK
8) SMK PGRI 1 DEPOK
9) SMP PGRI CIMANGGIS
10) SMP PGRI DEPOK JAYA
11) SMK PGRI 3 DEPOK
12) SMP PGRI PASIR PUTIH
13) SMP PGRI KALIMULYA

2. Lomba SImulasi Mengajar Kurikulum Merdeka


 Juara yang di perebutkan 1, 2, 3, Harapan 1, Harapan 2 dan Harapan 3
 Guru yang dikirim adalah Guru Matematika dari tiap persekolahan PGRI
 Lomba dibagi menjadi 2 Jenjang. ( Jenjang SMP dan Jenjang SMA/SMK)
 Setiap Peserta Lomba akan mendapatkan sertifikat atas partisipasinya dalam
Lomba
 Tema " Inovasi pembelajaran Matematika di era digital"
 Peserta bebas menentukan materi sesuai dengan TP (tujuan pembelajaran) pada
jenjang SMP, SMA, dan SMK.
 Bahan Lomba terdiri dari 2 bagian :
 Modul Ajar
 Video Simulasi Mengajar
 Modul Ajar dibuat dengan standar format :
 Size Kertas A4
 Huruf Arial 12
 Spasi 1,5
 Margin : Normal (Top : 2.54 cm, Bottom : 2.54 cm, Left : 2.54 cm, Right : 2.54
cm)
 Modul ajar di simpan dalam bentuk PDF dan dikirimkan dengan memberikan
identitas Nama Guru dan Asal Sekolah ke google Drive :
https://tinyurl.com/4n6vw6yx
 Video Simulasi mengajar dibuat dengan acuan sebagai berikut :
 Durasi Video selama 30 Menit
 Video di upload ke Youtube ( Boleh Youtube sekolah ataupun pribadi)
 Link Youtube Dikirimkan ke Panitia melalui Pesan Whatsapp ke Koordinator
Lomba ( Ibu Mutoharotun, S.Pd.I No HP : 0819-3219-7305 dengan Format : (
Lomba Simulasi Mengajar # Nama Sekolah # Nama Peserta # Link Youtube )
 Pada saat pengambilan Gambar, Guru memakai Seragam Batik PGRI
 Video simulasi mengajar yang diikutsertakan dalam lomba ini adalah karya asli
yang dibuat oleh peserta lomba
 Video yang dibuat dan dikirimkan untuk lomba merupakan simulasi mengajar
yang memperlihatkan kondisi mengajar sebagaimana adanya.
 Pada awal tampilan Video menyertakan Judul “LOMBA SIMULASI MENGAJAR
KURIKULUM MERDEKA DALAM RANGKA MEMPERINGATI HUT PGRI Ke-
78 dan HARI GURU NASIONAL Tahun 2023” dan Tema Lomba “ INOVASI
PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI ERA DIGITAL” serta menyertakan Logo
YPLP PGRI
 Peserta bebas melakukan kreasi dalam pengeditan video dengan tetap
memperhatikan musik atau tempelate yang memiliki hak cipta.
 Video berisi langkah-langkah pembelajaran, pembukaan, inti, penutup dan
refleksi
 Waktu Pengumpulan Video dan Modul ajar adalah tanggal 15 Nopember
Sampai dengan 17 November 2023 pukul 12.00 Siang.

B. LOMBA SISWA
1. Lomba PADUAN SUARA
 Peserta lomba Paduan Suara adalah :
 Persekolahan PGRI se Kota Depok tingkat SMP
 Persekolahan PGRI se Kota Depok tingkat SMA/ SMK
 Kegiatan Lomba Paduan Suara akan dilaksanakan dalam satu kali penjurian
bertempat di SMP PGRI DEPOK II TENGAH.
 Juara yang di perebutkan 1, 2, 3, Harapan 1, Harapan 2 dan Harapan 3 untuk tiap
jenjang.
 Setiap Peserta Lomba akan mendapatkan sertifikat atas partisipasinya dalam
Lomba.
 Setiap kelompok terdiri dari 21- 25 orang termasuk 1 ( satu ) orang dirigen.
 Masing-masing kelompok membawakan 2 lagu wajib (Mars PGRI & Hymne
Dirgahayu PGRI)
 Musik iringan dalam bentuk file musik atau mp3 akan di diatribusikan kepada
peserta lomba.
 Kostum pada saat tampil adalah seragam Putih Biru untuk Jenjang SMP & Putih
Abu-abu untuk jenjang SMA/SMK.
 Kriteria penilaian meliputi :
 Materi suara yang meliputi : kualitas, keindahan dan karakter vokal.
 Teknik meliputi : intonasi, diksi, artikulasi, pengkalimatan, balance
/keseimbangan suara.
 Pembawaan (ekspresi dan interpretasi) termasuk penafsiran tempo, dinamik
dan karakteristik lagu.
 Penampilan yang meliputi : keindahan, kerapihan dan kewajaran saat tampil.
 Waktu pelaksanaan hari Rabu, 15 November 2023 Pukul 09.00 s/d selesai
bertempat di SMP PGRI DEPOK II TENGAH. Jalan Letnan Hatta Sukirman Kel.
Mekarjaya Kec. SUkmajaya Kota Depok
 Pendaftaran peserta lomba Paduan Suara di alamatkan Kepada panitia lomba di
SMP PGRI DEPOK II TENGAH. atau menghubungi contact person/WA ke nomor
085714825544 atas nama Eko Apriyanto
 Hasil Pengundian Nomor Tampil Lomba Paduan Suara Jenjang SMP :
1) SMP PGRI PASIR PUTIH
2) SMP PGRI DEPOK II TENGAH
3) SMP PGRI 1 DEPOK
4) SMP PGRI KALIMULYA
5) SMP PGRI CIMANGGIS
6) SMP PGRI PONDOK PETIR
7) SMP PGRI DEPOK JAYA

 Hasil Pengundian Nomor Tampil Lomba Paduan Suara Jenjang SMA/SMK :


1) SMK PGRI 1 DEPOK
2) SMK PGRI 3 DEPOK
3) SMK PGRI 2 DEPOK
4) SMA PGRI 2 DEPOK
5) SMA PGRI DEPOK
6) SMA PGRI 3 DEPOK

2. Lomba Senam Poco – Poco GWR


 Juara yang di perebutkan 1, 2, 3, Harapan 1, Harapan 2 dan Harapan 3 untuk tiap
jenjang
 Peserta terdiri dari 15 – 20 orang siswa
 Seragam Olahraga masing – masing persekolahan
 Kriteria Penilaian :
 Penguasaan Gerakan
 Kekompakan Tim
 Keserasian antara gerakan dan musik
 Untuk standar gerakan dan acuan musik, mengacu pada video Senam Poco –
Poco GWR ( Link Youtube : https://www.youtube.com/watch?v=MHzlphKGOxI )
 Setiap Peserta Lomba akan mendapatkan sertifikat atas partisipasinya dalam
Lomba
 Untuk pengaturan formasi di sesuaikan dengan luasan lapangan bulu tangkis
 Waktu pelaksanaan hari Kamis, 16 November 2023 Pukul 09.00 s/d selesai
bertempat di SMP PGRI DEPOK II TENGAH. Jalan Letnan Hatta Sukirman Kel.
Mekarjaya Kec. SUkmajaya Kota Depok
 Hasil Pengundian Nomor Tampil Lomba Senam Poco-poco GWR Siswa Jenjang
SMP :
1) SMP PGRI CIMANGGIS
2) SMP PGRI KALIMULYA
3) SMP PGRI PASIR PUTIH
4) SMP PGRI DEPOK JAYA
5) SMP PGRI PONDOK PETIR
6) SMP PGRI DEPOK II TENGAH
7) SMP PGRI 1 DEPOK

 Hasil Pengundian Nomor Tampil Lomba Senam Poco-poco GWR Siswa Jenjang
SMA/SMK :
1) SMA PGRI 2 DEPOK
2) SMK PGRI 1 DEPOK
3) SMK PGRI 2 DEPOK
4) SMA PGRI 3 DEPOK
5) SMK PGRI 3 DEPOK
6) SMA PGRI DEPOK
FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA
PADUAN SUARA
HUT PGRI KE-78

Nama Sekolah : …………………………………………………..


Guru Pendamping : …………………………………………………..
Jumlah Peserta : …….. Orang
No Nama Kelas Posisi
Dirigen

Mengetahui Depok, ………………………


Kepala Sekolah Guru Pendamping

--------------------------------- ---------------------------------
FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA
SENAM POCO – POCO GWR SISWA
HUT PGRI KE-78

Nama Sekolah : …………………………………………………..


Guru Pendamping : …………………………………………………..
Jumlah Peserta : …….. Orang
No Nama Kelas

Mengetahui Depok, ………………………


Kepala Sekolah Guru Pendamping

--------------------------------- ---------------------------------
FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA
SENAM POCO – POCO GWR GURU
HUT PGRI KE-78

Nama Sekolah : …………………………………………………..


Guru Pendamping : …………………………………………………..
Jumlah Peserta : …….. Orang
No Nama Kelas Tugas Pokok

Depok, ………………………
Kepala Sekolah

---------------------------------
FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA
SIMULASI MENGAJAR KURIKULUM MERDEKA
HUT PGRI KE-78

Foto Peserta

Nama : …………………………………………………………….........

Jenis Kelamin : …………………………………………………………….........

Tempat Tanggal Lahir : …………………………………………………………….........

Tugas Pokok : …………………………………………………………….........

Tempat Tugas : …………………………………………………………….........

NUPTK : …………………………………………………………….........

Nomor telepon / HP : …………………………………………………………….........

Mengetahui Depok, ………………………


Kepala Sekolah Peserta Lomba

--------------------------------- ---------------------------------

Anda mungkin juga menyukai